Standar Kompetensi: Mendeskripsikan secara lisan tempat sesuai denah dan petunjuk penggunaan suatu alat Kompetensi Dasar : Menjelaskan petunjuk penggunaan.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Irvan Loekito Andrew Justin Christine Triana Sera Marshella FC
Advertisements

CONTOH PENERAPAN PEMBELAJARAN PENEMUAN (DISCOVERY LEARNING)
TERIMAKASIH SUDAH DOWNLOAD
STANDAR KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL LATIHAN SOAL TUGAS.
POMPA AIR DAN RADIATOR.
G KI 3 KI 4 KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR BAHASA INDONESIA
Peralatan Tangan dan Listrik
SUBENO ARIF WIBOWO.
SOP Penggunaan dan Perawatan Alat Semprot Bertekanan Tinggi
PENGOPERASIAN RADIO Kompetensi : Memperbaiki Radio Penerima.
ALAT-ALAT UKUR LISTRIK
MATERI GAYA DAN PENERAPANNYA
KEGIATAN PEMBELAJARAN
LINGKARAN By RAHIMA.
SALBATRIL Materi P E L U A N G Belajar Individu Oleh :
PAKET 8 SEJARAH Waktu: 150 menit.
Bola basket.
PROSEDUR KERJA TUJUAN Menyelidiki gerak vertikal keatas suatu benda dengan alat sederhana ALAT dan BAHAN Pompa angin Tabung berdiameter 3 cm Botol plastik.
Materi 3 Kita akan mulai dengan mempelajari sesuatu tentang cara kerja browser. Pertama-tama kita lihat contoh berikut.... Browser anda tidak mengenal.
STANDAR KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL LATIHAN SOAL TUGAS.
KELAS IV SEMESTER 1 PELAJARAN 9.
KETERAMPILAN MENJELASKAN
PENILAIAN JURNAL.
PENILAIAN.
SMP NEGERI 37 SURABAYA Disusun Oleh: Septi Nelasari
JABATAN PROFESIONAL DAN TANTANGAN GURU DALAM PEMBELAJARAN
Lilik Sri Hariani Kisi-kisi Soal Lilik Sri Hariani
ALAT-ALAT UKUR LISTRIK
TEHNIK-TEHNIK PENYUSUNAN LKS Di Sampaikan Kepada Guru-Guru PAB
LANGKAH2 PENYUSUNAN SOAL &
Menggunakan peralatan Tangan dan Listrik
OM SWASTYASTU 1.
Kompetensi : Memperbaiki Radio Penerima
KOMUNIKASI BISNIS.
PERTEUAN KEENAM MODUL 4 DAN 5 MENGENAL MAKHLUK HIDUP DAN  MENGENAL ALAM.
EKONOMI Ekonomi Makro dan Ekonomi Mikro.
“Akreditasi Bermutu untuk Pendidikan Bermutu”
GETARAN DAN GELOMBANG Standat Kompetensi:
Sistem Pernapasan pada Burung
Made Nuryadi Gaya dan Gerak Benda Kelas V Semester Genap
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB. DIKA AULIA ADMINISTRASI PERKANTORAN
Tips Melakukan Presentasi Efektif
PENERAPAN KONSEP PERUBAHAN ENERGI GERAK
Penerapan Konsep Energi Gerak
METODE DEMONSTRASI.
Balai Diklat Keagamaan Surabaya
METODE PEMBELAJARAN DEBATH.
12.2 Memasang alat mesin irigasi
Menerapkan Teknik Pengambilan Gambar Produksi
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR MATERI
JABATAN PROFESIONAL DAN TANTANGAN GURU DALAM PEMBELAJARAN
PROSEDUR UMUM PEMBELAJARAN TERPADU
Pemograman Berorientasi Objek Si-3
Assalamu’alaikum  Nama-nama anggota kelompok 5: Anis Marsela
Rudy Eko Rahardjo, SE., M.Kom
PERAN PELAKU KEGIATAN EKONOMI
Pertemuan Keempat Ratih Pertiwi, M. Ds
Pengertian Diskusi.
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF
2 4 6 ? Tanda tanya seharusnya diganti dengan
Modul Pneumatik A+ B- A- B+
2 4 6 ? Tanda tanya seharusnya diganti dengan
Modul Pneumatik B- A- B+ A+
Modul Pneumatik B- A+ B+ A-
2 4 6 ? Tanda tanya seharusnya diganti dengan
Indikator KOmpetensi inti. Indikator KOmpetensi inti.
Modul Pneumatik B+ A+ B- A-
Modul Pneumatik A- B- A+ B+
2 4 6 ? Tanda tanya seharusnya diganti dengan
H. M. JUPRI RIYADI Kepala Dinas Pendidikan. Keterampilan dasar mengajar yaitu keterampilan yang bersifat mendasar atau umum yang harus dikuasai oleh setiap.
Transcript presentasi:

Standar Kompetensi: Mendeskripsikan secara lisan tempat sesuai denah dan petunjuk penggunaan suatu alat Kompetensi Dasar : Menjelaskan petunjuk penggunaan suatu alat dengan bahasa yang baik dan benar INDIKATOR: 1. Menjelaskan pengertian petunjuk penggunaan suatu alat 2. Memberikan contoh petunjuk penggunaan suatu alat 3. Menjelaskan petunjuk penggunaan suatu alat dengan bahasa yang baik dan benar

Materi Pembelajaran 1. Menjelaskan pengertian petunjuk penggunaan suatu alat 2. Memberikan contoh petunjuk penggunaan suatu alat 3. Menjelaskan petunjuk penggunaan suatu alat dengan bahasa yang baik dan benar

1. Pengertian petunjuk penggunaan suatu alat Petunjuk adalah suatu tanda atau isyarat untuk menunjukkan/ memberitahu suatu hal Petunjuk penggunaan suatu alat adalah suatu tanda atau isyarat untuk menunjukkan cara menggunakan suatu alat

2. Contoh petunjuk penggunaan suatu alat Perhatikan calculator berikut! Cara menggunakan calculator Tekan tombol (on) Pilih angka yang dikehendaki Pilih tanda operasi yang dikehendaki Pilih angka yang akan dioperasikan Pilih tombol (=) Pilih tombol (off)

3. Menjelaskan petunjuk penggunaan suatu alat dengan bahasa yang baik dan benar Tahukah kamu, bagaimana cara menggunakan pompa angin? 1. Masukkan ujung selang pompa angin ke dalam lubang ban sepeda yang kurang angin. 2. Injaklah penahan keseimbangan agar pompa tetap dalam posisi berdiri. 3. Tariklah tungkai pompa ke atas. 4. Doronglah tangkai pompa ke bawah. 5. Lakukanlah berulang sampai ban sepeda itu cukup terisi angin.

Bagaimana angin atau udara masuk dan keluar saat kita menarik dan menekan tungkai pompa? Tungkai pompa ditarik ke atas. Angin atau udara dari luar terisap masuk melalui katup.Ruang udara penuh berisi angin atau udara. Tungkai pompa ditekan. Angin akan keluar meniup ban sepeda

* Latihan 1. Bergabunglah dengan kelompok diskusimu. Setiap anggota diskusi membahas jenis alat berikut. 2. Setiap anggota kelompok diskusi mengemukakan pendapat tentang cara menggunakan alat tersebut. 3. Setiap anggota kelompok diskusi mungkin akan menyampaikan pendapat yang berlainan. 4. Tulislah semua pendapat anggota kelompok diskusi tersebut,lalu buatlah kesimpulan dari semua pendapat. Setelah itu, urutkanlah cara menggunakan setiap alat tersebut. 5. Sampaikanlah hasil pekerjaan kelompokmu. Setiap anggota kelompok diskusi melakukan kegiatan ini secara bergantian.

**Tugas tersetruktur / Pekerjaan rumah Coba jelaskan kegunaan alat berikut ini ! SERUTAN

*** Uji Kompetensi: Perhatikan Gambar alat berikut ! Jelaskan petunjuk penggunaan alat tersebut ! 1 2 3