Dioda Semikonduktor.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Rangkaian Elektronika
Advertisements

DIODA.
Semikonduktor Prinsip Dasar
JUNCTION DIODE Junction artinya pertemuan, Petemuan ini antara type-p dan type-n, dimana type-p adalah hole dan type-n adalah elektron JUNCTION.
Referensi: Fundamental Power Electronic with Matlab Chapter 3 Rectification.
Dwi Sudarno Putra D I O D A Dwi Sudarno Putra
Dasar Semikonduktor & Dioda
Dioda Ideal.
Struktur Atom Semikonduktor Dioda junction Rangkaian Dioda Transistor
SEMI KONDUKTOR setengah penghantar (konduktivitasnya berada antara konduktor dan isolator) terdapat pada kolom IV dari sistem periodik; Contoh: silikon.
Devais Dasar PNPN.
ELEKTRONIKA Bab 4. Rangkaian Dioda
Diode Diode Diode adalah komponen elektronika semikonduktor yang memiliki 1 buah junction, sering disebut sebagai komponen 2 lapis (lapis N dan P) dan.
DIODA IDEAL.
Karaterisik dioda.
Mata kuliah Elektronika Analog
DIODA.
PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRONIKA
MOS –Controlled Thyristor (MCT)
DIODA Tujuan Pembelajaran
Prinsip Dasar Semikonduktor merupakan elemen dasar dari komponen elektronika seperti dioda, transistor dan sebuah IC (integrated circuit). Disebut semi.
SEKOLAH TINGGI TEKNIK TELEMATIKA TELKOM
BAHAN SEMIKONDUKTOR TK2092 Elektronika Dasar Semester Ganjil 2015/2016
Dioda Sambungan Jenis P-N
Depletion Layer dan P-N Junction
BAB 3 Rangkaian Aplikasi Dioda
DIODA KELOMPOK 2.
MIKROELEKTRONIKA Dioda Semikonduktor uigm.
MATERI : BAHAN SEMIKONDUKTOR
KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRONIKA
ELEKTRONIKA SEMIKONDUKTOR
Bahan Semikonduktor TK – ELEKTRONIKA DASAR
Annisa Kamilla Mardhiyyah
Mata kuliah Elektronika Analog
Pengertian thyristor  Thyristor merupakan salah satu devais semikonduktor daya yang paling penting dan telah digunakan secara ekstensif pada rangkaian.
THYRISTOR.
Mata kuliah Elektronika Analog
SEKOLAH TINGGI TEKNIK TELEMATIKA TELKOM
DIODA OLEH : SRI SUPATMI.
T R A N S I S T O R.
Semikonduktor Gabriel Sianturi MT.
Prodi D3 TeknIk Komputer
Transistor Gabriel Sianturi MT.
DIODA by IMAM SYAFII, M.Eng.
Dioda Gabriel Sianturi MT.
Mikroelektronika DIODA.
Matakuliah : H0014/Elektronika Diskrit Tahun : 2005 Versi : 1
Bab 2 Sambungan PN dan Dioda
FET (Field Effect Transistor) Transistor Efek Medan
Internal Resistor of Diode
PERTEMUAN 3.
DCH1B3 ELEKTRONIKA DASAR
Depletion Layer dan PN Junction
DIODA Kelompok 6: Zulhamzah Ibrahim Abdur Rahman (A)
DIODA.
Pertemuan IV Dioda & Aplikasi
DIODA.
Walaupun diode kristal (semikonduktor) dipopulerkan sebelum diode termionik, diode termionik dan diode kristal dikembangkan secara terpisah pada waktu.
ELEKTRONIKA 1 Teknik Elektro-UNIKOM
Pertemuan IV Dioda & Aplikasi
FET DAN MOSFET Bayu Prihatmoko / PPG PRAJABATAN 2017.
P ENERAPAN R ANGKAIAN ELEKTRONIKA TATAP 4 JAM PELAJARAN Kompetensi Dasar : 3.1. Menerapkan FET/MOSFET sebagai penguat dan piranti saklar.
Bab 4 Bipolar Junction Transistor (BJT)
PERTAMA DIPERKENALKAN KOMPONEN ELEKTRONIKA ADALAH
DIODE Dioda adalah komponen elktronik yang dapat melewatkan arus listrik untuk bergerak dalam satu arah dari polaritas (+) ke polaritas (-) atau ke lainnya.
KOMPONEN – KOMPONEN ELEKTRONIKA
DIODA SEMIKONDUKTOR.
BAHAN - BAHAN ELEKTRIK dalam teknik listrik bahan-bahan juga dapat dikelompokkan sebagai berikut. 1. Bahan Penghantar (konduktor) 2. Bahan Penyekat (isolator/insulator)
PENGUKURAN KOMPONEN ELEKTRONIKA DENGAN MULTIMETER ALAT UKUR LISTRIK PENDIDIKAN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN IPA 2018.
 Bohr : model atom : inti dikelilingi oleh elektron2 yang mengitari. Inti bermuatan positip dan menarik elektron2. Elektron2 akan jatuh pada inti bila.
Transcript presentasi:

Dioda Semikonduktor

Diode adalah komponen elektronika semikonduktor yang memiliki 1 buah junction, sering disebut sebagai komponen 2 lapis (lapis N dan P) dan secara fisik digambarkan :

DIODA IDEAL Karakteristik arus – tegangan Gambar Dioda ideal: (a) simbol rangkaian dioda; (b) karakteristik i – v; (c) rangkaian ekivalen arah ‘reverse’; (d) rangkaian ekivalen arah ‘forward’

Gambar (a) adalah simbol dari dioda; gambar 1(b) adalah karakteristik arus – tegangan. Terminal positif dari dioda disebut anoda dan terminal negatif disebut katoda. Jika tegangan negatif dipasangkan pada dioda, tidak ada arus yang mengalir; dioda seperti hubung terbuka (gambar 1(c)). Keadaan ini disebut ‘reverse biased’. Jika tegangan positif dipasangkan pada dioda, tidak ada penurunan tegangan pada dioda; dioda seperti hubung singkat (gambar 1(d)). Keadaan ini disebut ‘forward biased’. Untuk membatasi arus pada dioda, diperlukan rangkaian luar seperti pada gambar 2.

Gambar Dua mode operasi dioda ideal dan penggunaan rangkaian luar untuk membatasi arus (a) dan tegangan reverse (b)

Bias dioda adalah cara pemberian tegangan luar ke terminal diode. Ada 2 macam Bias Dioda : Bias positif atau bias maju (forward bias). Apabila A diberi tegangan positif dan K diberi tegangan negative maka bias tersebut dikatakan bias maju (forward bias). 2. Bias negative atau bias mundur (reverse bias). A diberi tegangan negative dan K diberi tegangan positif, arus yang mengalir (IR) jauh lebih kecil dari pada kondisi bias maju.

Bias positif atau bias maju Pada kondisi bias ini akan terjadi aliran arus dengan ketentuan beda tegangan yang diberikan ke dioda atau VA-VK > 0 dan selalu positif. Bias positif atau bias maju

Bias negative atau bias mundur VA-VK ˂ 0 Bias negative atau bias mundur

Dioda On dan Dioda Off

Material Semikonduktor Bahan semikonduktor mempunyai tingkat konduktivitas diantara insulator dan konduktor. Jika nilai kondiktifitas suatu bahan makin tinggi, nilai resistansinya akan makin mengecil. Bahan semikonduktor yang paling sering digunakan dalam elektronika adalah bahan Silikon (Si) dan Germanium (Ge) Material Semikonduktor

Terimakasih