DASAR PEMBENTUKAN KELOMPOK SOSIAL DALAM MASYARAKAT
Nama Kelompok Ari nurhidayat Diqi risqia Binti riza ayu Radlitafi anggia Sindy april Tutut andriani
Faktor kepentingan yang sama (Common Interest) Dengan adanya dasar utama adalah kesamaan kepentingan maka kelompok sosial ini akan bekerja sama demi mencapai kepentingan yang sama tersebut. Contoh : kelompok seniman, olahraga
Faktor darah/keturunan yang sama (common in cestry) Sebuah kelompok sosial yang terbentuk atas dasar persamaan keturunan biasanya orientasinya adalah untuk menyambung tali persaudaraan, sehingga masing-masing anggotanya akan saling berkomitmen untuk tetap aktif dalam kelompok sosial ini untuk menjaga tali persaudaraan agar tidak terputus. Contoh : keturunan melayu , china dsb.
Faktor geografis Kelompok tersusun atas individu-individu yang saling berinteraksi. Semakin dekat jarak geografis antara dua orang, semakin mungkin mereka saling melihat, berbicara, dan bersosialisasi. Singkatnya, kedekatan fisik meningkatkan peluang interaksi dan bentuk kegiatan bersama yang memungkinkan terbentuknya kelompok sosial. Jadi, kedekatan menumbuhkan interaksi, yang memainkan peranan penting terhadap terbentuknya kelompok pertemanan. Contoh : kelompok petani,peladang,peternak
Faktor daerah asal yang sama Ketika seseorang merantau ke suatu tempat dan bertemu dengan orang yang sama-sama merantau dan berasal dari daerah yang sama, maka orang tersebut merasa ada ikatan batin, meskipun semula belum saling mengenal ketika masih di daerah asal. Contoh : ikatan ikatan daerah tertentu yang mendiami kota tertentu
Ciri fisik yang sama Kelompok juga dapat terbebtuk karena adanya persamaan ciri fisik . Kesamaan badan lah yang dapat mendorong terbentuknya kelompok sosial Contoh : ibu “ pkk
TERIMAKASIH DAN SAMPAI JUMPA
TUGAS TIAP KELOMPOK DISKUSIKAN DENGAN KELOMPOK: SEBUTKAN KELOMPOK-KELOMPOK SOSIAL DI MASYARAKAT MASING-MASING LIMA BERDASARKAN FAKTOR-FAKTOR PEMBENTUK KELOMPOK SOSIAL KEPENTINGAN YANG SAMA DARAH/KETURUNAN YANG SAMA DAERAH ASAL YANG SAMA FAKTOR GEOGRAFIS