Setting Mikrotik Wireless Client Router Oleh Harry Witriyono
Rencana Hasil Pembelajaran
Asumsi Dasar Sumber internet dari router wireless lain yang telah diset DHCP dengan login password : 12345678 dan SSID : HARRY W Ethernet 1 akan menjadi penghubung ke switch LAN 1 secara DHCP Ethernet 2 dan 3 sementara tidak dipakai.
1. Koneksikan Routerboard Mikrotik dengan Laptop via Kabel UTP
2. Aktifkan WINBOX
3. Isi Login dan Browse Id Router
4. Koneksikan Router dengan Winbox
5. Aktifkan Tool Interface
6. Enable-kan WLAN1
7. Aktifkan Tool Wireless
8. Add Security Profiles
Hasil Pembuatan Security Profile WLAN1
9. Atur Interface WLAN1
10. Atur Interface WLAN1-Wireless
11. Scan dan Connect-kan Router Wireless sumber Internetnya.
12. Set Security Profile ke Profile yang telah dibuat pada tahap 8
13. Add DHCP Client untuk WLan1
Hasil Bila telah Terbound
14. Add IP Address untuk Ether1
15. Setup DHCP Server via Ether1
16. Tes Koneksi Router ke Internet
17. Add Firewall – Nat
18. Atur Action Masquerade untuk Rule Nat tadi
19. Lakukan System – Reboot Router
20. Koneksi ulang kabel UTP ke Laptop dan lakukan pengecekan ke internet