“Pakan Sebagai Faktor Penunjang Produktivitas Domba”

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KULIAH RUMINOLOGI METABOLISME NUTRIEN (REFRESH) BAHAN KULIAH
Advertisements

Manajemen Pemeliharaan Unggas: Improvement
HUBUNGAN MAKANAN DAN KESEHATAN
Cara Pembuatan Ransum dan Pemberiannya
Bahan Pakan dan Pemberian Ransum
Itik yang dipelihara berjumlah 57 ekor terdiri dari ;
ILMU ALAMIAH DASAR KELOMPOK 8 PBA (C) 2012/2013.
Oleh: Weni Pratiwi Azhar Billah Aziz Agung Kurniaji
RANSUM BABI.
Departemen Peternakan Fak.Kedokteran Hewan UNAIR
MINERAL MINERAL : SENYAWA ANORGANIK YANG DIBUTUHKAN TERNAK DALAM JUMLAH YANG SEDIKIT, UNTUK MENGATUR BERBAGAI PROSES DALAM TUBUH AGAR BERJALAN NORMAL.
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI - 6 DAN 7.
Arifah Rizqiani (D /2006) (Ketua)
KIMIA PANGAN.
SIFAT SIFAT DAGING.
MENYUSUN RANSUM BROILER
MELAKUKAN PERENCANAAN HIDANGAN HARIAN UNTUK MENINGKATKAN KESEHATAN
BIOKONVERSI SAMPAH ORGANIK PRIMER MENJADI PAKAN KOMPLIT TERNAK RUMINANSIA Oleh : SRI WAHYUNI,SE.MP.
Artharini Irsyammawati
GRAFIK PERKEMBANGAN KONSUMSI PANGAN PROVINSI LAMPUNG TAHUN
PENGENALAN BAHAN PAKAN
Materi kuliah: gizi dan kesehatan (bag.2)
Manajemen pemeliharaan pada pedet
NUTRIEN PENYUSUN PAKAN DAN TUBUH TERNAK nick. co
PEMELIHARAAN KESEHATAN
Wisri Puastuti dan Dwi Yulistiani
HUBUNGAN MAKANAN DAN KESEHATAN
NUTRIEN PENYUSUN PAKAN DAN TUBUH TERNAK nick. co
Agar Saraf Tetap Bugar Kunci utama untuk menjaga fungsi saraf tetap baik sampai tua adalah kecukupan asupan gizi, vitamin, dan mineral melalui makanan.
MENYUSUN RANSUM DENGAN METODE COBA-COBA
IPTEK PENGOLAHAN BMT PAKAN LENGKAP
Materi 1 : Formulasi Pakan
Komposisi Tubuh dan Makanannya
BAHAN PAKAN KONSENTRAT
PENYUSUNAN RANSUM (PAKAN)
MINERAL (LANJUTAN) Seng (Zn) sebagaian besar terdapat dalam tulang, namun semua jaringan tubuh yang lain juga mengandung seng. Kulit, rambut dan bulu ternak.
SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI PETERNAKAN DAN VETERINER
Optimalisasi Potensi Daun Murbei sebagai
Bekatul, Gizinya Kaya Betul
PENCERNAAN PADA RUMINANSIA
TEPUNG DAUN.
Pakan sebagai faktor penunjang produktivitas sapi potong
KLASIFIKASI B. PAKAN BERDASARKAN ASALNYA
PAKAN 4 oct 2012.
FEEDING FEEDING.
AYAM BROILER.
Restricted feeding “Pembatasan Makanan”
BAHAN PAKAN FORMULASI RANSUM
UJI NILAI DAN MANFAAT PAKAN
Prinsip Dasar Gizi Seimbang
OM SWASTYASTU.
BAHAN PAKAN KONSENTRAT
Beternak Itik Secara Intensif
KEBUTUHAN ASAM AMINO DAN ASAM LEMAK SERTA EFEKNYA BAGI TERNAK UNGGAS
Diet yang Tidak Diperbolehkan
POTENSI PRODUKSI dan KEMAMPUAN ADAPTASI LINGKUNGAN PADA SAPI DAN KERBAU Surotul Khikma Chindya Rista sari Devi Navalia
TEKNOLOGI PETERNAKAN DAN VETERINER
Oleh :.
MANFAAT ZAT-ZAT GIZI BAGI WANITA SEPANJANG DAUR KEHIDUPAN
TUBUH HEWAN dan MAKANANNYA
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI - 6 DAN 7.
Oleh: Weni Pratiwi Azhar Billah Aziz Agung Kurniaji
PENGELOLAAN DAN PENGOLAHAN SUSU
TUMBUH KEMBANG JADWAL MAKAN DAN MENU PADA ANAK USIA TAHUN
SISTEM PENCERNAAN MAKANAN. Oleh : M. Ma’ruf Habibi Zat Makanan.
PEMBERIAN RANSUM BERKADAR ENERGI TINGGI PADA PROGRAM “FLUSHING” UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH KELAHIRAN PADA DOMBA LOKAL Wahyu Ismoyo D Fanny K. Tondok D
PEMELIHARAAN AYAM PETELUR KOMERSIL
Pengaruh Penambahan Pegagan (Centtela aciatica) sebagai Pakan Additif Broiler Terhadap Persentase Karkas dan Lemak Abdomen Muthia Dewi 1a, Toni Malvin.
APLIKASI Lemna sp. SEBAGAI PAKAN BABI ORGANIK
DASAR NUTRISI TERNAK DAN BAHAN MAKANAN TERNAK
Transcript presentasi:

“Pakan Sebagai Faktor Penunjang Produktivitas Domba” Oleh: Kelompok 5 Kelas C   Arief Hamdallah 200110100127 Tari Mentari 200110100128 Mario Chandra 200110100129 Fida Hafiyyan N 200110100133

Sekilas Mengenai Domba, Bahan Pakan, Ransum, dan Produktivitas Domba merupakan ternak ruminansia kecil yang banyak dipelihara oleh petani ternak di pedesaan, pada umumnya masih usaha sambilan di samping usaha taninya. Sistem pemeliharaan yang masih tradisional dengan sifat usaha yang hanya merupakan usaha sambilan, menyebabkan produktivitas ternak domba rendah.

PRODUKTIVITAS DOMBA Pertumbuhan Awal Terbentuknya Karkas Ada 3 jaringan utama: Tulang yang membentuk kerangka Urat yang membentuk daging Lemak

Faktor utama yang mempengaruhi produktivitas domba adalah pemberian pakan dan gizinya. Bahan pakan adalah komponen ransum yang dapat bermanfaat bagi ternak yang mengkonsumsinya. Sedangkan ransum adalah jumlah total pakan yang diberikan pada ternak selama periode 24 jam. Lebih lanjut dinyatakan bahwa pemberian pakan dalam jumlah yang cukup dan kualitas yang baik paling besar pengaruhnya dibanding faktor-faktor lain, dan ini merupakan cara yang sangat tepat untuk meningkatkan produktivitasnya. Pemberian pakan yang baik akan dapat meningkatkan bobot lahir anak domba.

Kebutuhan Zat Gizi Pada Domba Kebutuhan zat gizi domba dipengaruhi: -Umur -Pertambahan bobot badan -Kondisi Lingkungan Bahan pakan sumber energi umumnya terdiri atas bahan pakan berupa biji-bijian dan sisa serealia (tepung jagung dan dedak padi), umbi-umbian (tepung singkong, onggok, dan ubi jalar), dan hijauan (rumput setaria, rumput lapangan dan lain-lain). Bahan pakan sumber protein berasal dari biji-bijian, seperti tepung bungkil kedelai, ampas tahu, ampas kecap, biji kapas, atau tepung-tepungan yang berasal dari hewan atau bagian tubuh hewan, misalnya tepung ikan dan tepung darah. Secara alami, domba senang mengonsumsi rumput.

Jenis-jenis Pakan Pakan Hijauan Pakan hijauan merupakan makanan utama bagi domba yang tidak hanya berfungsi sebagai pengisi perut tetapi juga sebagai sumber protein, vitamin dan mineral. Pakan Penguat (Konsentrat) Golongan bahan penyusun konsentrat di antaranya dedak, jagung kuning, bungkil kelapa, tepung ikan, bungkil kedelai, ampas tahu, ampas kecap, dab biji kapas. Pakan Tambahan (Additive) Di samping pakan hijauan dan konsentrat, domba juga perlu diberi tambahan asupan gizi berupa vitamin dan zat mineral, di antaranya Ca, Mg, Na, dan K.

Teknik/Metode Pemberian Pakan Untuk Domba Pemberian pakan dengan cara digembalakan Pada cara ini domba dilepas untuk mencari pakan sendiri di lapangan penggembalaan. Domba digembalakan selama 6- 8 jam sehari. Penggembalaan dilakukan sesudah hijauan bebas dari embun dan sore hari sekitar pukul 15.00. Pada siang hari domba dapat beristirahat sambil memamah biak. Pemberian pakan dengan cara disediakan Pakan yang disediakan untuk ternak domba yang dipelihara di dalam kandang terus menerus pada umumnya berupa hijauan, pakan penguat, dan garam atu feed supplement.

Kesimpulan Pemberian pakan dan gizinya merupakan faktor utama yang mempengaruhi produktivitas domba. Pemberian pakan dalam jumlah yang cukup dan kualitas yang baik paling besar pengaruhnya dibanding faktor- faktor lain, dan ini merupakan cara yang sangat tepat untuk meningkatkan produktivitasnya. Pakan yang baik juga dapat meningkatkan bobot lahir anak domba, dan bobot lahir anak berhubungan erat dengan daya hidupnya. Pakan merupakan faktor yang sangat penting dalam usaha pengembangan peternakan. Untuk meningkatkan produktivitas domba dan menunjang usaha peternakan yang memadai perlu dilakukan manajemen pakan yang baik.