Regional II Cabang Lampung

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Latar Belakang Masalah Pemerintah dewasa ini sedang dituntut melaksanakan pembangunan dan dituntut pula untuk melakukan perubahan di segala bidang. Salah.
Advertisements

Entrepreneurship Center Universitas Dian Nuswantoro ASPEK OPERASI.
KEPUASAN PELANGGAN YUNIAR EDI WIBOWO.
KONSEP KEPUASAN PELANGGAN
Disusun oleh: Monaliza ( )
MENCIPTAKAN CUSTOMER VALUE
Oleh : Mahasiswa S1_Terapan Akuntansi Keuangan Disampaikan dalam kegiatan : Pengabdian pada Masyarakat-Politeknik Negeri Manado Minahasa, Suluan, 02 Februari.
MENCIPTAKAN CUSTOMER VALUE
Customer Loyalty In E-commerce Journal of the Association for Information Systems Volume 3 tahun 2002 Oleh: David Gefen.
ANALISIS TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN ATAS KUALITAS LAYANAN DIAN PUSPITASARI for further detail, please visit
Presentasi Metopen Febri Neldiko
ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP RUMAH MAKAN PONDOK Isnani,
KEGIATAN PELATIHAN PENGUATAN KELEMBAGAAN INOVASI PRODUK OLAHAN MAKANAN MINUMAN BAHAN BAKU SALAK DESA MADUKARA KEC. MADUKARA TGL 10 AGUSTUS 2015.
Definisi Kepuasan Pelanggan
MANAGEMENT PEMASARAN >Menurut Philop Kotler, Management Pemasaran
Entrepreneurship Center Universitas Dian Nuswantoro
UMPAN BALIK KEPUASAN MAHASISWA
PERTEMUAN 4 MANAJEMEN OPERASI JASA (EKMA4369)
MEMAHAMI HARAPAN DAN PERSEPSI KONSUMEN
PT.ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) CABANG BANDAR LAMPUNG
FOKUS KEPUASAN KONSUMEN/PELANGGAN
ABSTRAK PERSEPSI ANGGOTA/CALON ANGGOTA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KOPERASI SIMPAN PINJAM JASA (KOSPIN JASA) CABANG BANDAR LAMPUNG Oleh ESKAWATI RITA.
SEPEDA MOTOR HONDA PADA PT TUNAS DWIPA MATRA
DI UNITED TRACTORS BANDAR LAMPUNG
STRATEGI PROMOSI PENJUALAN PRODUK ELEKTRONIK DAN
JIWASRAYA (PERSERO) CABANG BANDAR LAMPUNG
ABSTRAK KEPUASAN NASABAH TERHADAP PELAYANAN KREDIT PENSIUN PADA
MENCIPTAKAN CUSTOMER VALUE
KEPUASAN NASABAH TERHADAP PELAYANAN
ABSTRAK for further detail, please visit
Perusahaan sebagai sebuah lembaga bisnis yang mengejar keuntungan atas kegiatan yang dijalankannya harus pula memperhatikan pelayanan yang diberikan agar.
ASIK PADA PT TELKOMSEL Tbk Cabang BANDAR LAMPUNG
Pertemuan 11 : “ MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN “
HARAPAN PELANGGAN DAN STANDAR PELAYANAN
DIVISI TERMINAL PETI KEMAS
BUMI ARTHA CABANG BANDAR LAMPUNG
KEBIJAKAN PEMASARAN PERUMAHAN
Entrepreneurship Center Universitas Dian Nuswantoro
MENARA PENINSULA ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP PELAYANAN DI HOTEL for further detail, please visit
BERLIAN MOTOR LAMPUNG SELATAN (NATAR)
ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN PADA PELAYANAN PEMBAYARAN
Kelompok 3 jasa “Pelayanan jasa tukang cukur”
FOKUS KEPUASAN KONSUMEN/PELANGGAN
Perkembangan Pemikiran Mengenai Kualitas
MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN
AUTO 2000 RADEN INTAN BANDAR LAMPUNG
OPERATIONS MANAGEMENT
ii ABSTRAK KUALITAS PELAYANAN NASABAH PADA PT. BANK TABUNGAN
ABSTRAK TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN ATAS PELAYANAN
Service Excelence.
BAURAN PROMOSI PADA PT GLOBAL FUTURINDO
PEMASARAN JASA lanjutan.
ABSTRAK PELAKSANAAN KUALITAS PELAYANAN PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT PASAR INDUK Oleh Susilawati Persaingan usaha diantara dunia perbankan.
Customer Service Logistik Logistics Customer Service
..assalamualaikum...
EVALUASI KEPUASAN NASABAH TERHADAP PELAYANAN
Kerangka Pemikiran Dalam Penelitian Kuantitatif
PT BINTANG KHARISMA JAYA DI BANDAR LAMPUNG
MEMAHAMI HARAPAN DAN PERSEPSI KONSUMEN
Nasabah Pada AJB Bumiputera 1912 Bandar Lampung
PENGARUH DIRECT MARKETING (DIRECT SELLING, DIRECT MAIL DAN
PT UNITED TRACTORS Tbk BANDAR LAMPUNG
PADA PT. ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) CABANG BANDAR LAMPUNG
Customer Service Logistik Logistics Customer Service
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN KEPERAWATAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT ANNA MEDIKA, TAHUN 2017 PROPOSAL TESIS OLEH INTAN PROGRAM PASCASARJANA.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL DIT JEN DIKDASMEN 2005
HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN CUSTOMER SERVICE ON TRAIN OFFICER TERHADAP KEPUASAN PENUMPANG KERETA ARGO WILIS BANDUNG-SURABAYA RINA MARYANA PROGRAM.
KD 4 MELAKUKAN REKOMENDASI PRODUK DAN PELAYANAN Oleh Carkim, S.Pd, M.Pd.
Penyusunan Alat ukur layanan unit
1. Mahasiswa mampu mengidentifikasi kepuasan pelanggan serta menyampaikan pelayanan terbaik kepada orang yang dilayaninya 2.
Transcript presentasi:

Regional II Cabang Lampung ABSTRAK Kualitas Pelayanan Terhadap Konsumen Pada Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung Oleh Roy Feryando Purba Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung adalah salah satu perusahaan yang bergerak dibidang perumahan di Bandar Lampung yang mempunyai banyak konsumen. Perusahaan perumahan ini mempunyai berbagai macam tipe rumah yaitu, rumah Tipe 36, Tipe 45, Tipe 54, Tipe 60, Ruko Tipe 33. Pelayanan terhadap konsumen dapat diartikan dengan rangkaian-rangkaian kegiatan sikap dan perilaku karyawan dalam menerima kehadiran atau komunikasi dengan konsumen secara langsung ataupun tidak langsung. Setiap kegiatan dalam pelayanan terhadap konsumen adalah bertujuan untuk memenuhi harapan dan kebutuhan konsumen serta memberikan kepuasan,sehingga karyawan dituntut untuk dapat memberikan pelayanan yang baik.

Roy Feryando Purba Masalah yang di hadapi Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung adalah kurang baiknya proses pelayanan Sales Counter dan Customer Service terhadap konsumen. Untuk itu permasalahan yang akan diangkat adalah apakah kualitas pelayanan yang terdiri dari tangibles, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy sudah sepenuhnya baik pada Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung? Maka tujuan dari penelitian tugas akhir ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis kualitas pelayanan yang terdiri dari tangibles, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy terhadap kepuasan pelanggan pada Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung. Selain itu mengetahui mana yang paling dominan dari kualitas pelayanan tangibles, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy pada Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung. Sebagai saran untuk Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung adalah terus meningkatkan pelayanan pada konsumen Perum Perumnas Regional II Cabang Lampung dari aspek dimensi bukti fisik (tangibles),kehandalan (reliability), daya tanggap (responsiveness), jaminan (assurance), dan empati (empathy).