BY: INDITHA,SALSABILA,ZAHWA DAN LALA 4D

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Start Perkembangan Islam Di Dunia
Advertisements

Beberapa hari terakhir ini saya anang sugiono sering browsing internet dan asyik "berseluncur" menjelajah situs-situs yang ada di jagad maya ini dengan.
Lima keajaiban Indonesia
7 (TUJUH) KEAJAIBAN DUNIA
MESIR KUNO TERRY IRENEWATY, M.Hum.
Arsitektur Islam di Eropa Gb.1 /13 : Judul Pertemuan 04
Menyusuri Seribu Kuil di Chiang Mai Kalau Anda menyukai hawa yang sejuk, Chiang Mai adalah tempat yang tepat untuk Anda! Selain udaranya yang nyaman, kota.
Objek Wisata Kota Kediri 1. Kawasan Wisata Gunung Kelud
Kerajaan-kerajaan Hindu-Budha di Indonesia
Akan Sungai Nil & Sekitarnya
Peradaban Lembah Sungai Gangga
Sejarah Peradaban Lembah Sungai Kuning (Hoang Ho)
By:Darren/6C inkulturasi.
Peradaban Kuno; Asia, Afrika, & Eropa
P ERADABAN KUNO A MERIKA Muh. Rizky Winata Politik dan Pemerintahan Amerika Serikat (2012)
SEMINAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM.
Silk Road… Adne lativa A. (2) Kirana Wahyu D. (9) Norma Yuniar (15)
PERADABAN KUNO EROPA DAN AMERIKA
Gaya Seni Kristen & Bizantium Pertemuan 6
Pengaruh Kebudayaan Asing dalam Arsitektur Indonesia Pertemuan
Evaluasi Materi Sejarah & Perkembangan Seni Rupa Pertemuan 13
Pengaruh Kebudayaan Asing dalam Arsitektur Indonesia Pertemuan
MATERI 1 LINGKUP PLANOLOGI & PERKEMBANGAN KOTA
Matakuliah : Sejarah Seni Rupa 1
PERADABAN SUNGAI EUFRAT dan sungai tigris
SEJARAH KERTAS DAN CETAK bagian 2
10 Keajaiban Dunia Nama : Ma'ani Nurjanah NIM :
Mukhsin Patriansyah. S.Sn.,M.Sn
Perahu Prasejarah di Situs Air Sugihan
AL-KHAWARIZMI ( M) Oleh : Lia Lu’lu’ul Lutfiyah B2C014002
DESAIN ERA GOTHIC DKV / C3 Nuril Kusuma Wardani Mas M. Jauhar Kholif
Peninggalan Sejarah Hindu
Perkembangan Islam pada abad pertengahan
Kesenian Zaman Byzantium Kesenian Zaman Romaneska, dan
SEJARAH KERTAS DAN CETAK
Pertemuan 5 Seni Rupa Yunani
Sejarah & Pengertian Bilangan
TESALONIKA PADA ZAMAN PAULUS
BAB 3 Laelatul Masroh.
Matakuliah : Sejarah Seni Rupa 1
SEJARAH PERADABAN ISLAM 2
Matakuliah : Konstruksi Bangunan II
TAO (TAOISME).
DESAIN ERA BAROUQUE TUGAS KELOMPOK TINJAUAN DESAIN A Seni dan Desain
Peradaban kuno Amerika
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
The Moghul Empire 1526 – 1858 M 332 Tahun.
KERAJAAN HINDU-BUDHA DAN ISLAM
Era Neolitikum Pertemuan 2
Proses Masuknya Pengaruh Hindu-Budha ke Indonesia.
Resume.
WISATA ALAM & SEJARAH DAERAH ISTIMEWA
Aljabar Linear dan Matriks By : Risqatil Jannah
Disusun oleh : Bias Pantura F. A ( 06 ) Zainuna Ramadhani ( 32 )
Assallamualaikum wr.wb
ARSITEKTUR KRISTEN AWAL
Sa hyunh.
Kerajaan Mughal di India
Nama :Dw Gd Aryagantha Kertawidya
Oleh : Kenisha dan Sekar
METODE PERANCANGAN ARSITEKTUR
Start Perkembangan Islam Di Dunia
MESOPOTAMIA DISUSUN OLEH ANGGITA KURNIAWATY Jurusan Arsitektur
PIRAMIDA CESTIUS / CESTIA (ITALI)
Peradaban Amerika Kuno
ARSITEKTUR AMERIKA LATIN DAN MEXICO Lokasi, filosofi, prinsip dasar, perkotaan, permukiman, arsitektur (struktur, utilitas, bahan, langgam)
Arsitektur Mesir Filosofi,tokoh, prinsip dasar, perkotaan, permukiman, arsitektur (struktur, utilitas, bahan, langgam)
? ?  Eksterior gaya klasik memberikan kesan a ristokrat yang mewah pada bangunan. Pilar-pilar, ornament, dan profil-profil pada list pLang dan bingkai.
Nihonshi Oleh : Kelompok 3.
ARSITEKTUR PERTANAMAN “Sejarah Perkembangan Tanaman” KELOMPOK 9 Aimmatul Azkiyah ( ) Rifa Wahyuni ( ) Imam satria ( ) Adonia.
Transcript presentasi:

BY: INDITHA,SALSABILA,ZAHWA DAN LALA 4D KEAJAIBAN DUNIA BY: INDITHA,SALSABILA,ZAHWA DAN LALA 4D

TAJ MAHAL Taj Mahal adalah sebuah monumen yang terletak di Agra, India. Taj Mahal memang sangat megah dan indah. Apabila disaksikan sepintas, mungkin bangunan ini terlihat hanya terbuat dari beton. Namun  jika dicermati lebih dekat lagi, bangunan ini sebenarnya diperindah dengan 43 jenis batu permata diantaranya berlian, jed, kristal, topaz dan nilam. Bangunan ini dibuat adalah sebagai makam bagi istri kaisar Mughal shah Jahan yang berdarah persia. Maka tidak heran gaya arsitekturnya adalah gaya arsitektur arabia. Pembangunan Taj Mahal sendiri membutuhkan waktu sekitar 22 tahun lamanya dengan jumlah pekerja yang sangat banyak yaitu 20.000 orang.  

KOLOSEUM Koloseum terletak di kota Roma, Italia. Dulunya Koloseum adalah sebuah arena dimana para gladiator bertarung. Bangunan ini bisa dibilang sebagai karya besar arsitektur peradaban romawi kuno karena bangunan ini memiliki tinggi 48 meter, panjang 188 meter, lebar 156 meter, serta memiliki luas seluruh area bangunanya sekitar 2.5 ha..

CHICHEN ITZA Situs ini terletak di Meksiko semenjak abad 800 SM. Chichen Itza didirikan oleh raja suku Toltec yaitu Quetzalcoatl yang datang ke Semenanjung Yukatan bersama pasukannya. Pada masa itu suku Maya sudah lebih dulu bermukim di wilayah tersebut. Kemudian suku maya dan suku Toltec bersama-sama mulai membangun berbagai kuil yang menyerupai piramid. Dari sini dapat disimpulkan bahwa periode puncak dari Chichen Itza adalah gabungan dari dua kebudayaan, yaitu kebudayaan suku Toltec dan suku Maya

MACHU PICHU Machu Picchu adalah sebuah kota yang hilang yang terletak di negara Peru. Diyakini juga sebagai kota peradaban inca kuno yang hilang karena memiliki kemiripan pada segi arsitekturnya yaitu bangunan tembok berpelitur. Kota ini dibangun kira-kira pada tahun 1450. Bangunan utamanya ada 3 yaitu Intihuatana, Kuil Matahari, dan Ruangan Tiga Jendela.  

PETRA Petra adalah sebuah situs arkeologikal di Ma'an, Yordania. Tempat ini terkenal dengan bangunan arsitektur yang dipahat pada bebatuan serta sistem pengairannya. Diperkirakan dibangun pada awal tahun 312 sebelum masehi, sebagai ibu kota dari Nabath yang sekarang menjadi simbol Yordania.

TEMBOK BESAR TIONGKOK Tembok besar tiongkok adalah sebuah tembok terpanjang yang pernah dibangun oleh manusia dalam sejarah perkembangan manusia hingga saat ini. Nama asli dari tembok ini dalam bahasa mandarin adalah Wanli Changcheng, yang berarti Tembok Sepanjang 10.000 Li. Hasil penelitian pemerintah RRC menemukan bahwa tembok sepanjang 8.851 km tersebut dibangun pada masa pemerintahan dinasti Ming.