ASSALAMUALAIKUM BY : PANGGA ISTYAWATI.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PEMERINTAH KABUPATEN INDRAMAYU DINAS PENDIDIKAN
Advertisements

Seni Tari Kelas XII IPS/Bhs
Seni Budaya Musik dan Unsur-unsurnya
SENI TEATER.
B. MAKNA DAN PERANAN TEATER DALAM KONTEKS BUDAYA DAERAH.
Introducing music genre
Membaca Ekspresif Naskah Drama
Mengapresiasi Karya Seni Tari
Seni Tari Kreasi - Kelompok
JENIS-JENIS TARI Mahasiswa mampu menyebutkan jenis-jenis tari
Seni budaya musik dan unsur-unsurnya
APRESIASI SENI OLEH: DRA. HERLINAH, M.HUM
mengidentifikasi unsur intrinsik teks drama
Assalamu Alaikum, Wr.Wb.
Hand Out Drama & teater.
BERKARYA DALAM MUSIK.
Keunikan Lagu Nusantara
SALAM SEJAHTERA BAGI SEMUA. Disusun Oleh: –Descy Etiek Sanjaya.
Nyanyian pada tari saman, terdapat 5 macam nyanyian :
SUJATMI, Tari Prajuritan di Desa Banyubiru Kecamatan Banyubiru Kabupaten Semarang.
Evaluasi Materi Sejarah & Perkembangan Seni Rupa Pertemuan 13
TERAPI MUSIK Oleh: Harsono, S.Pd.
MEMERANKANDRAMA.
Musik tradisi mancanegara
Evi Novitahingsih, S.Pd SMA Kristen 7 Penabur
OLEH: Drs. Wien Pudji Priyanto
APESIASI KARYA SENI TARI
MENAMPILKAN KARYA SENI TARI
Pengantar Apresiasi Seni
1.1 Karya Seni Rupa Terapan Daerah Setempat
PENDIDIKAN SENI TARI DAN DRAMA Pengertian Dasar Tari Dosen Pengampu : Dwi Angraini, S. Sn., M.Pd Kelompok 1: 1.Dara Nery SaputriA1G Anggun SaputriA1G
SENI TEATER.
APRESIASI SENI Seni & Keindahan.
A. DASAR KOMPETENSI KEJURUAN
Introducing music genre
BERMAIN DAN PERMAINAN ANAK
MENGAPRESIASI DRAMA ANAK
SENI TARI DASAR SENI TARI.
Seni budaya XII IPA/IPS.
SASTRA ANAK (2) PERTEMUAN KE-14 Khusnul Fatonah, M.Pd. PGSD.
TUGAS TEKKOM “SENI TARI SALAH SATU BAGIAN DARI KEBUDAYAAN INDONESIA”
SENI KETRAMPILAN ANAK/PAUD 4403 Tutorial ke 6
UNSUR GERAK TARI.
Menanggapi pementasan drama
BELAJAR MEMAHAMI DRAMA
MERANCANG KARYA SENI TEATER
SENI KETRAMPILAN ANAK/PAUD 4403 Tutorial ke 2
Kelas XII Semester 1 Guru Mapel: Deni Widi Arianto, S.Pd
oleh: Resa khalish hidayati
APRESIASI KARYA SENI TARI
Pendekatan dalam melakukan apresiasi
MENGAPRESIASI DRAMA ANAK
 NAMA KELOMPOK : ANGGA NOFRIADY MUHAMMAD BAIHAQI XII IPA 1.
PRESENTASI Ayu Saputri
Klasifikasi Jenis Tari dan FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Tari Pendet.
Dasar Perlengkapan Pementasan
ANALISIS KONTEKSTUAL 1. Sejarah tari Ngeruai Kenemiak diangkat dari kebiasaan adat suku Dayak Kantu’ Kabupaten Kapuas Hulu Kalimantan Barat. Ruai yang.
POKOK-POKOK PEMENTASAN KARYA SASTRA
PROSES KOMPOSISI 1. TUJUAN KOMUNIKASI BISNIS 2 ANALISIS AUDIENCE 3.
Rahannisa Putri Salma G11
BAHASA INDONESIA 1.
Seni Tari Kreasi Seni Budaya Kelas XI Sovia Dinariyati Nuari, S.Pd
Seni Tari Seni Budaya Afdian Wijaya, S.Pd
Seni Seni Budaya Kelas X Yusriati, S.Pd
K ELOMPOK 6 NAMA : 1.DIYAN RISKA PERTIWI ( PRESENTATOR ). 2.DUWI IRA ELFIANA( MODERATOR ). 3.ERLINA PUTRI M ( OPERATOR ). 4.LUTFIA SAPUTRI ( PENULIS ).
Oleh : Deden Haerudin S.Sn M.Sn
Transcript presentasi:

ASSALAMUALAIKUM BY : PANGGA ISTYAWATI

PENGETAHUAN TARI Media tari adalah gerak tubuh manusia. Melalui gerak tubuh manusia dipakai untuk mengungkapkan ide-ide, perasaan, dan pengalaman sang seniman kepada orang lain.

JENIS TARI Menurut Jenisnya tari terbagi menjadi dua, yaitu: tari tradisional dan tari non- tradisional. Yang termasuk tari tradisional Indonesia adalah tari primitif, tari rakyat, dan tari klasik. Ketiga jenis tari ini tujuan upacara, hiburan, dan tontonan. Sedangkan yang termasuk dalam jenis tari non-tradisional adalah tari kreasi baru, tari modern, dan tari kontemporer.

Ciri-ciri gerak tari Ciri khas tari kreasi baru adalah tari tradisional yang diperbaharui. Ciri khas tari modern dan tari kontemporer adalah penemuan baru dalam hal tema, bentuk, dan penyajian tari.

Unsur Pokok Tari Gerak tari terbentuk karena adanya kombinasi tenaga, ruang dan waktu di dalam setiap gerak tari maka ketiganya disebut sebagai unsur pokok tari

Unsur Komposisi Tari Pengetahuan komposisi tari adalah pengetahuan yang berhubungan dengan bagaimana memilih dan menata gerakan menjadi sebuah karya tari.

Kemampuan Dasar Tari Pengetahuan tentang kemampuan dasar tari yaitu dari aspek intelektual, emosional, perseptual, fisik, estetik, dan kreatif sangat penting sebagai dasar tari.

Media memiliki 2 pengertian, yaitu bahan dan alat. Bahan baku tari adalah gerak dan tubuh manusia sebagai alat untuk mengungkapkan ide, perasaan, dan pengalaman.

Pengetahuan komposisi tari Yaitu pengetahuan yang berhubungan dengan bagaimana memilih dan menata gerakan menjadi sebuah karya tari, pengetahuan itu di antaranya desain lantai, desain atas, musik, dramatik, dinamika, tema, tata rias dan busana, tata pentas, tata lampu dan tata suara.

Macam unsur Pokok Tari Tenaga adalah kekuatan yang mendorong terjadinya gerak. Jenis tenaga adalah berat/ringan, kuat lemah. Ruang adalah tempat untuk bergerak. Tempat untuk bergerak yang bersifat harfiah, contohnya panggung terbuka, panggung tertutup. Sedangkan bersifat imajinatif tercipta karena benda-benda di panggung dan karena gerakan penari, arah gerak penari, teba gerak, tinggi rendah penari pada waktu menari. Waktu adalah tempo yang diperlukan penari untuk melakukan gerak. Waktu tergantung dari cepat lambatnya (tempo) penari dalam melakukan gerakan, panjang pendeknya ketukan (ritme) penari dalam bergerak dan lamanya (durasi) penari melakukan gerakan.