Tipe data sederhana Hermansyah,S.Kom
Tipe Data Standar integer, real, karakter, string dan Boolean.
Integer @ Integer merupakan nilai bilangan bulat baik dalam bentuk decimal maupun hexadecimal. @ Tipe data integer meliputi : Type Ukuran (Byte) Jangkauan Byte 1 0 .. 255 Shortint -128 .. 127 Integer 2 -32768 .. 127 Word 0 .. 65535 Longint 4 -2147483648 .. 214748348
Real Digunakan untuk keperluan data real (pecahan). 5 buah jenis data real, yaitu: real, single, double, extended dan comp. Type Ukuran Jangkauan Real 6 2,9 x 10 -39 .. 1,7 x 10 38 Single 4 1,5 x 10-45 .. 3,4 x 1038 Double 8 5,0 x 10-324 .. 1,7 x 10308 Extended 10 1,9x10-4951.. 1,1x104932 Comp -2+63..2 63-1
Karakter Tipe data char merupakan tipe data yang mengandung sebuah karakter. Karakter dapat berupa sembarang elemen dalam ASCII yang ditulis diantara petik tunggal.
Tipe data string & Tipe data Boolean Tipe data string berupa sederetan karakter Tipe data Boolean tipe data ini hanya mengenal dua buah nilai saja, yaitu true (benar) atau false (salah).
Contoh Uses crt; Var C : integer; F : real; Begin Write (‘Berapa celcius : ’);readln(C ); F:=1.8*C+32; Writeln(C,’Celcius adalah’,F,’Fahrenheit’); Readln ; End.
Latihan Program Luas lingkaran; Uses Crt; Var Jari_jari: integer; Luas :Real; Begin Clrscr; Write (‘Masukan jari_jari lingkaran:’);Readln(Jari_jari); Luas := 3.14*jari_jari*jari_jari ; Writeln (‘Luas lingkaran adalah =’,Luas:8:2); Readln; End. Catatan: Coba ganti Var nya.
TERIMA KASIH