Oleh: Thomas Buntoro, S.Pd

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PEMBELAJARAN DI KELAS, LAB & LAPANGAN
Advertisements

Sosialisasi dan Pembentukan Kepribadian
TUGAS PERKEMBANGAN KEHIDUPAN PRIBADI, PENDIDIKAN DAN KARIER, DAN KEHIDUPAN BERKELUARGA PTIK.
TUGAS PERKEMBANGAN KEHIDUPAN PRIBADI, PENDIDIKAN DAN KARIER, DAN KEHIDUPAN BERKELUARGA PTIK.
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK SEKOLAH DASAR
Sasaran pendidikan Manusia, maka perlu tahu sifat hakikatnya
ARTI PENTING SOCIAL LIFE SKILL DITANAMKAN SEJA K USIA DINI
KONSEP-KONSEP DASAR TEORI KEPRIBADIAN
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
Interaksi sebagai proses sosial
MANUSIA SEBAGAI MAHLUK INDIVIDU DAN SOSIAL
ANALISIS BUKU GURU DAN SISWA
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
KEPRAMUKAAN MERUPAKAN
PERMASALAHAN PESERTA DIDIK USIA SEKOLAH MENENGAH
ILMU SOSIAL BUDAYA DASAR
Materi Pertemuan 12 Psikologi Anak Berbakat Olivia Tjandra W., M. Si., Psi.
Aku seorang REMAJA Layanan Informasi Bidang Bimbingan Pribadi
A. Orientasi Umum : 1. Pelayanan 2. Pelayanan Pendidikan 3
TUGAS-TUGAS PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK PADA USIA SEKOLAH MENENGAH
OLeh : Yuliati,SKp,MM. Komunikasi Dengan Keluarga  Proses segitiga antara perawat, orang tua dan anak  Langkah-langkah-nya; 1.Mendorong orang tua untuk.
KARAKTERISTIK PERKEMBANGAN MASA DEWASA AWAL
Pembentukan Sikap Dan Tingkah Laku
Home Home Kelompok 3 Fitri Suci Maharsih Nurkhasanah Yoana Natalia E
Memahami perkembangan peserta didik
PANDUAN TUGAS PEER TEACHING
PRINSIP-PRINSIP BELAJAR ORANG DEWASA
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
PRINSIP–PRINSIP Perkembangan
Psikologi Anak Berbakat Olivia Tjandra W., M. Si., Psi
PERKEMBANGAN ANAK.
KONSEP-KONSEP DASAR TEORI KEPRIBADIAN
Mengenal Diri Sendiri:
KONSELING KELOMPOK.
PEMAHAMAN KARAKTERISTIK PESERTA DIDIK SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
Metode Pengembangan Sosial Emosional (PAUD4103) Sri Tatminingsih
Oleh Kelompok 1 (X Unggulan 2)
SITI SRI WULANDARI, S.Pd. M.Pd
DAN PERBEDAAN INDIVIDU
MANUSIA SEBAGAI MAKHLUK INDIVIDU, SOSIAL, DAN BUDAYA
Pengertian ppd Proses PBM
Fase Perkembangan 61 Tahun ke atas
Tania Clara Dewanti BK/B
Pengertian Objek dan Ruang Lingkup Ilmu Pendidikan
Bimbingan Konseling di Sekolah Dasar
KEGIATAN KELOMPOK ..
Apa? Setelah akhir dari perkuliahan ini, mahasiswa mampu mengembangkan lingkungan pendidikan yang dapat merangsang perkembangan potensi-potensi peserta.
Konsep Belajar dan Teori Belajar IPA
Oleh: Thomas Buntoro, S.Pd
PENGEMBANGAN Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan
BAB II SIKAP PROFESIONAL KEGURUAN
MIRZA AFRATILANO QODARIYAH A
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
MASALAH BELAJAR REMAJA
Apa? Setelah akhir dari perkuliahan ini, mahasiswa mampu mengembangkan lingkungan pendidikan yang dapat merangsang perkembangan potensi-potensi peserta.
HAKIKAT BELAJAR & PEMBELAJARAN
Konsep Belajar dan Teori Belajar IPA
Oleh: SITI KHADIJA PRATIWI NIM.P
TUJUAN DAN KARAKTERISTIK BIMBINGAN DAN KONSELING DI SEKOLAH
Anak Bakat ANGGOTA : GUNAWAN SEMBADA AJENG LAILA SAFITRI
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
Mengenal Diri Sendiri:
Sasaran pendidikan Manusia, maka perlu tahu sifat hakikatnya
KEPRIBADIAN, KONSEP & CITRA DIRI
PERKEMBANGAN ANAK. Ciri-ciri Perkembangan 1.Perkembangan melibatkan perubahan 2.Perkembangan awal menentukan tahap selanjutnya 3.Perkembangan mempunyai.
Materi bahasa indonesia Pertemuan kedua Di kelas 8 b.
Konseling Kesehatan Remaja Oleh : dr. Titta Gusni Salim Puskesmas Kec. Cilandak 2013.
PSIKOLOGI PENDIDIKAN KELOMPOK 5 Anggota :1.Roni Hermawan ( ) 2. Joko Sutrisno( ) 3. Ilvan Triyudha Pangestu( ) 4. Resti Nurmaya( )
MANAJEMEN KELAS. Pengertian Manajemen Kelas Kata manajemen berasal dari bahasa Latin, yaitu dari kata manus yang berarti tangan dan agree berarti melakukan.
1.ADHISTI FEBY ANGGRAENY 2.CAHYANINGTYAS IRNA AUGUSTYN 3.EVA LISWIANINGRUM 4.IFA AFIANTI 5.LI’ANAH KELOMPOK 6.
Transcript presentasi:

Oleh: Thomas Buntoro, S.Pd CARA BERGAUL YANG SEHAT MATERI BIMBINGAN & KONSELING KELAS X SMA REGINA PACIS SURAKARTA Oleh: Thomas Buntoro, S.Pd

PENGANTAR Manusia tercipa sebagai mahkluk INDIVIDU sekaligus makhluk SOSIAL. Masing-masing memiliki kekhasan dan keunikan yang berbeda satu dengan yang lain. Sebagai individu tentunya setiap orang berhak untuk menentukan apa yang akan dilakukan tanpa ada paksaan dari orang lain. Adanya naluri untuk berinteraksi mendorong orang untuk selalu hidup dan bergaul dengan orang lain.

Remaja dan Karakteristiknya A. Karakteristik Perkembangan Sosial Remaja Dalam penyesuaian diri terhadap lingkungan, remaja mulai memperhatikan nilai & norma pergaulan di masyarakat. Kehidupan sosial pada usia remaja ditandai oleh menonjolnya fungsi intelektual & emosional.

B. Mengembangkan Ketrampilan Sosial Remaja 1. Kemampuan berkomunikasi 2. Menjalin hubungan dengan orang lain 3. Menghargai diri sendiri & orang lain 4. Mendengarkan orang lain saat berbicara 5. Memberi/menerima kritik secara santun 6. Bertindak sesuai aturan yang berlaku

PENUTUP Kita perlu menyadari adanya hubungan integratif antara aspek individu dan aspek sosial. Kendati memiliki perbedaan, kita harus membangun kerjasama dengan orang lain khususnya dalam mengembangkan, mematangkan, dan mendewasakan diri kita. Melalui pergaulan dengan sesama, tanpa disadari sebetulnya kita sedang mengembangkan dimensi-dimensi hidup kita seperti: dimensi intelek; emosi; dan psikomotorik.

REFLEKSI 1. Definisikan pendapatmu mengenai pergaulan yang sehat dan pergaulan yang tidak sehat di kalangan kaum muda dewasa ini ! 2. Hal-hal apa saja yang anda miliki sebagai kaum muda dalam mengantisipasi adanya pergaulan yang tidak sehat di zaman yang serba modern sekarang ini ! 3. Berdasarkan materi yang telah anda ikuti ini, tulislah minimal dua (2) hal yang akan anda tingkatkan/praktekkan dalam hidupmu !