Industri Manufacture IT Onno W. Purbo onno@indo.net.id
Disclaimer Slide ini dibuat mendadak 30 menit! Banyak yang kurang!!
Contoh Naskah Th. 2006-2007-an Analisis Strategi IT Indonesia http://opensource.telkomspeedy.com/wiki/index.php/Se jarah_Internet_Indonesia:analisa_strategi_IT_Indonesi a Mengharmonisasi Demand – Supply.
Pola Fikir Supply – Demand Strategi Supply Driven Strategi Demand Driven
Startegi Klasik Perguruan TInggi Ngoprek, Tugas Akhir, Ngarang Kebutuhan Bikin prototype Jual ide ke Pabrikan Siapa tahu nyambung
Strategi Klasik Pemerintah Paksa pakai aturan “Kandungan Lokal” Pabrikan pusing kepala semua cari mitra utk “Kandungan Lokal”
Strategi Supplier Gadget Pergi ke Cina. Desain Gadget / Smartphone. Order ke pabrikan Cina. Tempel Merek Indonesia. Import ke Indonesia (bisa built up / rakitan). Jual Republik. Lama2 pasar makin besar. Bikin parbrik di Indonesia.
Strategi “Hacker” Ngoprek. Sharing Ilmunya ke forum, wiki, dll. Bikin workshop2, demo2, seminar2, roadshow2. Teknologi di Adopsi & di implementasi Rakyat. “Pabrik” tumbuh. Industri rakyat tumbuh. Di Acknowledge & di undang ke luar negeri. Export deh ilmu & produk ke luar negeri :)
Resep Strategi Power based. Duit based. Massa / Orang based.
Diskusi