Inti Atom & Radioaktivitas

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
RADIOAKTIVITAS Radioaktivitas adalah peristiwa pancaran sinar radioaktif secara sepontan oleh inti-inti tidak setbil dengan disertai berubahhnya inti atom.
Advertisements

NANIK DWI NURHAYATI,S.Si,M.Si nanikdn.staff.uns.ac.id
PENEMUAN RADIOAKTIF Dilanjutkan oleh henri Becquerel menemukan sumber radiasi yang mempunyai daya tembus yaitu uranium Pada tahun 1895 Roentgen mendeteksi.
Diklat Petugas Proteksi Radiasi
I N T I A T O M & R A D I O A K T I K V I T A S OLEH
Kimia Inti dan Radiokimia
STRUKTUR ATOM ELEKTRON DALAM ATOM.
Inti Atom & Radioaktivitas
1 PERTEMUAN III  RADIOAKTIFITAS DAN PELURUHAN RADIOAKTIF –Hukum Peluruhan –Aktivitas dan waktu paruh radioaktif –Skema luruh.
Nama Kelompok : 1. Anis Permata Dewi 2. Inggrid Ayu Ningtyas 3
UNSUR RADIOAKTIF DAN PENGGUNAAN RADIOISOTOP
RADIOAKTIF DAN RADIOISOTOP
Inti Atom & Radioaktivitas
STRUKTUR ATOM.
LISTRIK STATIS KELAS IX SEMESTER GANJIL.
RADIOAKTIVITAS HAMDANI,S.Pd.
RADIOAKTIVITAS Alfa Beta Gamma.
FISIKA MODERN.
Siapakah beliau? James chadwick J.J thomson goldstein.
RADIOAKTIVITAS TH BECQUERELL PIERE & MARIE CURIE
KIMIA UNSUR RADIO AKTIF
Gb.Peristiwa bom atom meledak di Hirosima dan Nagasaki
Peluruhan Inti & Radioaktivitas. Mekanisme transformasi inti tak stabil menjadi inti yang stabil Peluruhan Inti (Radioaktivitas) Laju peluruhan inti atau.
RADIOAKTIVITAS.
Radiaktivitas ? Alfa Beta gamma
INTI ATOM PHYSICS SMK PERGURUAN CIKINI.
STRUKTUR ATOM.
Begini Cara Kerja Bintang – Bagian 2: Sumber Energi Bintang
Struktur Atom.
REAKSI NUKLIR.
RADIOKIMIA SEJARAH PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN NUKLIR NANIK DWI NURHAYATI,S.Si,M.Si nanikdn.staff.uns.ac.id
RADIOAKTIVITAS Unsur tertentu meradiasikan partikel dan berubah menjadi unsur lain Certain elements radiate particles and turn into other elements.
PERTEMUAN II PARTIKEL DASAR ATOM DAN STRUKTUR INTI
BAB 5 Unsur Radioaktif Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator
MODEL DAN TEORI ATOM -.
INTI ATOM RADIOAKTIVITAS
Yohanes Edi Gunanto Biology and Math. Educ. Program TC UPH
TEORI ATOM.
Kimia Dasar 1 atom dan elektron valensi
KIMIA UNSUR.
PELURUHAN RADIOAKTIF BERANTAI
Notasi Penulisan partikel sub Atom
..
KELAS XI SEMESTER 2 SMKN 7 BANDUNG
STRUKTUR ATOM.
Sifat-Sifat Inti Atom.
Oleh : Drh. Imbang Dwi Rahayu, Mkes
ISOTOP.
UNSUR-UNSUR RADIOAKTIF
TUGAS FISIKA XII IPA2 FISIKA KUANTUM TEORI ATOM FISIKA INTI
Struktur dan Sifat Inti Atom
KELOMPOK 3 TEORI ATOM RUTHERFORD.
PARTIKEL DASAR ATOM DAN STRUKTUR INTI (Lanjutan)
MODEL DAN PERKEMBANGAN TEORI ATOM
Radioaktivitas Diena Shulhu Asysyifa
Istilah  Istilah Isotop : Unsur-unsur yang sama (jumlah proton sama), tetapi jumlah netron berbeda (massa atom berbeda) Contoh : Isobar : Unsur-unsur.
Nama Kelompok : 1. Anis Permata Dewi 2. Inggrid Ayu Ningtyas 3
FISIKA INTI DAN RADIOAKTIVITAS
STRUKTUR ATOM.
Peluruhan Alfa Inti atomik cirinya:
Peluruhan alfa dan Beta
ELVIRA WAHYU ARUM FANANI K
STRUKTUR ATOM DAN SISTEM PERIODIK UNSUR Partikel penyusun atom, nomor atom,nomor massa, isotop, isobar, isoton dan isoelektron.
MODEL DAN TEORI ATOM Oleh: M. Nurissalam, M.Si. -
RADIOAKTIVITAS HAMDANI,S.Pd.
RADIOAKTIVITAS OLEH: SURATNO, S.Pd. SMA NEGERI COLOMADU.
Partikel Dasar ATOM Elektron Proton Neutron Partikel Penyusun Atom.
RADIOKIMIA PELURUHAN ZAT RADIOAKTIF. KELOMPOK 5 KARTIJA. 1 LENTA SINAGA 2 SUCI ANDRIANI 4.
Kimia Inti Bab 21 Presentasi Powerpoint Pengajar
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA STKIP NURUL HUDA
Transcript presentasi:

Inti Atom & Radioaktivitas

Inti Atom (Nukleus) : adalah bagian yang bermuatan positif yang berada di pusat atom. Inti atom terdiri dari proton dan neutron, kecuali atom hidrogen. Nomor Atom dan Nomor Massa Nomor atom (Z) menyatakan : Nomor tempat unsur dalam susunan berkala. Jumlah proton di dalam inti Jumlah elektron di kulit (untuk atom netral) Nomor massa (A) menyatakan : Jumlah (proton + neutron) dalam inti Bilangan bulat yang terdekat dengan massa atom (dalam sma) Satuan Massa Atom (u) Suatu satuan massa yang dapat digunakan dalam perhitungan2 nuklir adalah satuan massa atom (u). 1 u = 1,6605 x 10-27 kg = 931,494 MeV/c2

Isotop Di alam, sering terdapat atom2 dari unsur yang sama (Z yang sama) tetapi memiliki jumlah neutron yang berbeda di dalam inti atomnya, yang disebut isotop. Contoh : oksigen biasa terdiri dari 3 isotop, yaitu Radioaktivitas Inti atom di alam dengan Z lebih besar daripada Z timbal, 82, adalah tidak stabil atau radioaktif. Banyak unsur2 buatan dengan Z lebih kecil juga bersifat radioaktif. Sebuah inti atom yang radioaktif secara spontan melepaskan satu atau lebih partikel dalam proses transformasi menjadi inti atom yang berbeda. Stabilitas sebuah inti atom radioaktif terhadap peluruhan spontan diukur dengan waktu-paro t1/2. Waktu-paro didefinisikan sebagai waktu dimana setengah dari sembarang sampel inti atom identik yang besar akan mengalami penguraian. Waktu-paro besarnya tetap untuk setiap isotop. Hanya setengah bahan yang tersisa setelah waktu t1/2: setelah tambahan waktu t1/2 hanya ½ x ½ = ¼ dari bahan yang tersisa. Setelah n waktu-paro berlalu, hanya ( ½ )n bahan yang tersisa.

Terdapat hubungan yang sederhana antara jumlah N atom2 bahan radioaktif yang ada dengan jumlah ΔN yang akan meluruh dalam waktu Δt yang singkat. Itu adalah dimana λ adalah konstanta peluruhan, berhubungan dengan waktu-paro t1/2 melalui Konstanta peluruhan, yang memiliki satuan s-1, dapat dianggap sebagai laju disintegrasi bagian. Besaran ΔN/Δt, yang merupakan laju disintegrasi, disebut aktivitas sampel. Ini setara dengan λN, dan oleh karena itu berkurang secara tetap dengan berjalannya waktu. Satuan SI untuk aktivitas adalah becquerel (Bq), dimana 1 Bq = 1 peluruhan/detik.

Persamaan Nuklir Dalam persamaan kesetimbangan, nomor atom dan nomor massa harus sama pada kedua ruas persamaan. Contoh : Simbol2 n, p, d, α, e, dan γ digunakan untuk menyatakan berturut2 neutron, proton, deuteron, sinar alfa, elektron dan sinar gamma.

Contoh : Berapa banyak proton, elektron dan neutron yang terdapat di dalam (a) 3He, (b) 12C, (c) 206Pb? Lengkapi persamaan2 nuklir berikut : Kobalt-60 seringkali digunakan sebagai sumber radiasi dalam kedokteran. Kobalt memiliki waktu-paro 5,25 tahun. Berapa lama setelah sebuah sampel baru diserahkan, aktivitasnya akan berkurang menjadi (a) sekitar seperdelapan nilai awalnya? (b) sekitar sepertiga nilai awalnya? Uranium-238 adalah radioaktif dan meluruh menjadi sejumlah unsur2 yang berbeda. Partikel2 berikut dipancarkan sebelum inti atom mencapai bentuk stabil: α, β, β, α, α, α, α, α, β, β, α, β, β, dan α. Apakah inti atom stabil akhir? Waktu-paro radium adalah 1,62 x 103 tahun. Berapa lama atom radium meluruh dalam 1 detik dalam 1 gram sampel radium? Berat atom radium adalah 226 kg/kmol.