MEDIA TRANSMISI Transmisi dari sebuah sinyal membutuhkan media transmisi tertentu. Umumnya media ini berbentuk kabel, namun pada aplikasi tertentu dapat.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Media Transmisi Jaringan
Advertisements

Dosen: Nahot Frastian, S.Kom, M.Kom
Pertemuan II Komponen Komunikasi Data dan Jaringan Komputer  Terminal & Workstation  Saluran transmisi  Metode transmisi data  Node dan switch.
Prepared by : Mursid Saleh, SE, S.Kom
Model Sistem Komunikasi
PHYSICAL LAYER.
Kabel coaxial Kabel sepaksi/sesumbu (coaxial cable) adalah sarana penyalur yang bertugas menyalurkan setiap infromasi yang telah diubah menjadi sinyal-sinyal.
MEDIA TRANSMISI Pertemuan IV.
MEDIA TRANSMISI KABEL Pertemuan IV.
MEDIA TRANSMISI KABEL Eko Riyanto.
KOMUNIKASI DATA KULIAH V MEDIUM TRANSMISI_1. Fungsinya yaitu untuk membawa aliran bit data dari satu komputer ke komputer yang lain. Media transmisi dapat.
Pertemuan ke-3 Perkuliahan Komunikasi Data
PERTEMUAN – 1 Pengantar Teknologi Telekomunikasi
Pengantar Teknologi Informasi
Bab 9 Telekomunikasi.
Budi Apriyanto, S.Kom Object-Oriented Programming Komunikasi Data Budi Apriyanto, S.Kom
Prinsip Komunikasi Data
Oleh : Muhammad Risal, S.Kom, MT.
Bab 2. Physical dan Data Link Layer
Oleh : Niken Purwaningsih NIM
Bab 2. Physical dan Data Link Layer
Media Transmisi Setiap media memiliki karakteristik tertentu dalam bandwidth, delay, biaya dan kemudahan instalasi maupun perawatan. Secara garis besar.
MEDIA TRANSMISI KABEL Disusun oleh : Abidah Elcholiqi (J2F008001)
KOMUNIKASI DATA.
Guided and Un-guided Media Transmission
PERANGKAT KERAS JARINGAN KOMPUTER
Media Transmisi Data Prio Handoko, S.Kom..
Transmisi Data Prio Handoko, S.Kom..
Dosen Pengampu: Resi Utami Putri, S.Kom., M.Cs.
Physical Layer.
INTERNET PERTEMUAN KE 3 UNMA, Neli Nailul Wardah,S.Kom
Universitas Indraprasta
PENGKABELAN Fungsi kabel adalah sebagai media transmisi data dalam jaringan JENIS KABEL Kabel Coaxial Kabel Twist Kabel Fiber Optic.
Bab 4 Konsep Physical Layer
Network Devices Irawan Afrianto, S.T.
Pertemuan 5 Media transmisi
MEDIA TRANSMISI.
JARINGAN KOMPUTER Universitas Panca Budi Medan DENNY CHARTER, ST
Pertemuan IV Media Transmisi.
Lecture by Novita Sakundarini March 2007
PERTEMUAN KE - 9 JARINGAN MULTIMEDIA.
Dasar-dasar Telekomunikasi
SMK Negeri Manonjaya Tasikmalaya
Media Implemetasi Jaringan
7. MEDIA TRANSMISI.
TRANSMISI DATA Keberhasilan Transmisi Data tergantung pada : 1. Kualitas signal yang ditransmisikan 2. Karakteristik media transmisi   Jenis-jenis media.
Perangkat Keras Jaringan
KOMUNIKASI DATA By : andi latifa nabone.
MEDIA JARINGAN.
JARINGAN komputer DAN KOMUNIKASI DATA
TRANSMISI DATA Media transmisi dengan kabel
DASAR-DASAR PENGGUNAAN INTERNET
William Stallings Data and Computer Communications 7th Edition
Media Transmisi Kabel Nirkabel/ tanpa kabel/ Radiasi Terpilin Koaksial
Media Jaringan Komputer
Bab 4 Konsep Physical Layer
Media Transmisi Terdapat dua kategori dasar media transmisi :
MEDIA TRANSMISI.
PERTEMUAN 4 P'HE "MEDIA JARKOM".
UNBAJA (UNIVERSITAS BANTEN JAYA)
Bab 4. Media Transmisi Bab 4. Media Transmisi.
Artikel Ilmiah Perkembangan Teknologi Jaringan
PERTEMUAN 2 HARDWARE & SOFTWARE
Kelompok 4 Diaz Alfi Gusti Kurniawan
Media Transmisi Guided, gelombang dipandu untuk menuju penerima dan merambat pada suatu media nampak. Unguided, gelombang tidak dipandu atau diarahkan.
Basic Networking Chapter 03 Cabling Chapter 03.
MEDIA TRANSMISI KABEL Pertemuan IV.
Oleh : Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom.
Saluran Komunikasi dan Media Komunikasi Data
MEDIA TRANSMISI DATA. Transmisi Data :  Merupakan suatu proses pengiriman atau pemindahan informasi antar satu titik ke titik lainnya dalam suatu sistem.
Transcript presentasi:

MEDIA TRANSMISI Transmisi dari sebuah sinyal membutuhkan media transmisi tertentu. Umumnya media ini berbentuk kabel, namun pada aplikasi tertentu dapat berupa gelombang radio, microwave ataupun cahaya. Pada bagian ini akan dipaparkan beberapa media transmisi yang paling sering digunakan

Dua Kabel Terbuka (Two Wire Open Lines) Dua buah kabel yang terisolasi dibiarkan terbuka tanpa selubung. Kemampuan transmisinya sampai 50 meter dengan kecepatan bit yang rendah, yaitu sekitar 19,2 Kbps.

Twisted Pair Untuk mengurangi efek crosstalk, maka kabel yang pararel seperti di atas dibuat terpilin (twisted). Jenis media transmisi seperti ini disebut Twisted Pair. Pengaruh dari pilinan ini menjadikan kabel twisted pair mampu digunakan sampai jarak 100 meter dan bitrate 10 Mbps. Ada 2 macam kabel twisted pair UTP (Unshielded Twisted Pair) STP(Shielded Twisted Pair)

UTP dan STP

Kabel Koaksial (Coaxial Cable) Kabel coaxial terdiri dari kawat tembaga keras sebagai intinya, dikelilingi oleh suatu bahan isolasi. Bahan isolasi ini dibungkus oleh konduktor silindris, yang sering kali berbentuk jalinan anyaman. Konduktor luar ditutup dalam sarung plastik protektif.

Koaksial (Lanjutan) Digunakan untuk transmisi analog Ada 2 jenis kabel Koaksial Digunakan untuk transmisi analog Impedansi 75 Ohm Contoh : kabel antena TV external Digunakan untuk transmisi digital Impedansi 50 Ohm Contoh : kabel jaringan komputer

Serat Optik (Fibre Optic) Transmisi optik memiliki tiga komponen sumber cahaya media transmisi Detektor Secara konvensional, pulsa cahaya menyatakan bit 1, sementara bila tidak ada cahaya berarti bit 0. Media transmisi berbentuk lempengan kaca dengan daya pantul maksimum yang berbentuk sangat halus. Sementara detektor digunakan untuk mengalirkan arus listrik manakala cahaya jatuh kepadanya

Serat Optik (Lanjutan) Terdapat dua sumber cahaya yang dapat digunakan pada serat optik, yaitu LED (Light Emitting Diode) dan laser semikonduktor. Serat optik mampu mentransmisikan data sampai beberapa Gbps dengan jarak sampai 30 km.