RANGKA DAN PANCA INDRA MANUSIA BAB 1 RANGKA DAN PANCA INDRA MANUSIA 1 2 Sumber
Rangka dan Panca Indra Manusia Standar Kompetensi: 1. Memahami hubungan antar struktur organ tubuh manusia dengan fungsinya serta pemeliharaannya Kompetensi Dasar : 1.1 Mendeskripsikan hubungan antara struktur kerangka tubuh manusia dengan fungsinya 1.2 Menerapkan cara memelihara kesehatan kerangka tubuh 1.3 Mendeskripsikan hubungan antara struktur panca indra dengan fungsinya 1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca indra
KD: 1.1 Mendeskripsikan hubungan antara struktur kerangka tubuh manusia dengan fungsinya Indikator : 1.1.1 Menunjukkan rangka manusia 1.1.2 Menyebutkan bagian-bagian rangka manusia 1.1.3 Menjelaskan rangka manusia beserta fungsinya 1.1.4 Menjelaskan hubungan antar tulang (sendi)
A. Mengenal Rangka Manusia Rangka adalah susunan tulang yang teratur Rangka Manusia dikelompokkan menjadi 3 : 1. Rangka kepala 2. Rangka badan 3. Rangka anggota gerak
Rangka kepala untuk melindungi otak Rangka kepala terdiri dari: 1 tulang dahi 1 tulang belakang kepala 2 tulang ubun-ubun 2 tulang baji dan tulang tapis 2 tulang hidung 2 tulang pipi 2 tulang rahang atas dan bawah 2 tulang air mata Tulang langit-langit Tulang pisau luku 1 tulang lidah
2. Rangka Badan Rangka badan untuk melindungi tubuh bagian dalam (paru-paru, jantung, hati dan lambung)
Rangka Badan Terdiri dari: 1. Tulang belakang (7 ruas tulang leher, 12 rusuk tulang punggung, 5 ruas tulang pinggang, 5 ruas tulang kelangkang, 4 ruas tulang ekor) 2. Tulang dada (hulu, badan dan taju pedang) dan tulang rusuk ( 7 ps. Rusuk sejati, 3 ps. Rusuk palsu, 2ps. Rusuk melayang ) 3. Tulang gelang bahu ( tulang selangka dan belikat ) 4. Tulang gelang panggul ( 2 tulang usus, 2 tulang duduk, 2 tulang kemaluan )
Rangka Anggota gerak Rangka Anggota gerak terdiri dari: 1. Tulang Anggota gerak atas ( t.lengan atas, t.hasta, t. Pengumpil, t. Pergelangan tangan, t.telapak tangan, t.ruas jari ) 2. Tulang Anggota gerak bawah (t.paha, t.kering, t.betis, t.tempurung lutut, t.telapak kaki, t.pergelangan kaki, t.ruas jari )
B. HUBUNGAN ANTAR TULANG ( SENDI ) Hubungan dua tulang disebut persendian (artikulasi) Terdapat jenis sendi yaitu: 1. Sendi engsel ( gerakan satu arah) contoh : siku, tulang paha dengan tulang kering 2. Sendi Putar ( gerakan rotasi satu poros) contoh : tulang leher 3. Sendi pelana ( gerakan 2 arah depan dan samping ) contoh : pangkal ibu jari 4. Sendi peluru ( gerakan bebas ke segala arah ) contoh : lengan atas dengan gelang bahu 5. Sendi luncur (gerakan menggeser dan tidak berporos) contoh : sendi antar tulang pergelangan tangan Kembali peta
KD :1.2 Menerapkan cara memelihara kesehatan kerangka tubuh Indikator : Menyebutkan penyakit dan kelainan pada tulang Menyebutkan cara-cara memelihara kesehatan rangka tubuh Mempraktekkan cara-cara memelihara kesehatan rangka tubuh
Kelainan tulang Kelainan Tulang 1. kifosis (Tulang punggung bengkok ke belakang) 2. Lordosis (Tulang punggung bengkok ke depan 3. Skoliosis (Tulang punggung bengkok ke kiri atau kanan
Penyakit Pada Tulang 1. Osteoporosis : Penyakit tulang yang mudah retak/patah 2. Rakitis : Penyakit yang menyebabakan terhambatnya pertumbuhan tulang 3. Polio : Penyakit yang menyebabkan kelumpuhan dan lama-lama tulang akan mengecil
Memelihara kesehatan Rangka 1. Makan makanan yang bergizi yang banyak mengandung kalsium, fosfor dan vitamin D 2. Rajin berolahraga 3. Membiasakan duduk di kursi dengan tegak
Menyebutkan bagian-bagian mata KD :1.3 Mendeskripsikan hubungan antara struktur panca indra dengan fungsinya Indikator : Menyebutkan bagian-bagian mata Menujukkan bagian-bagian mata pada gambar Menjelaskan fungsi bagian-bagian mata
ALAT INDRA MANUSIA 1. MATA
Bagian – Bagian Mata 1. Kornea (selaput bening) untuk meneruskan cahaya yang masuk ke mata 2. Iris (selaput pelangi) pemberi warna pada mata 3. Pupil (anak mata) mengatur cahaya yang masuk ke mata 4. Lensa mata memfokuskan dan meneruskan cahaya ke retina 5. Badan Bening meneruskan cahaya dari lensa ke retina 6. Retina (selaput jala ) meneruskan cahaya ke saraf mata 7. Saraf Mata meneruskan rangsang cahaya ke otak
KD :1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca indra Indikator : Menyebutkan penyakit yang berhubungan dengan mata Menjelaskan cara-cara merawat kesehatan mata Mempraktekkan cara merawat kesehatan mata
Kelainan Pada Mata 1. Rabun jauh ( miopi ) tidak dapat melihat benda dalam jarak jauh karena lensa mata terlalu pipih. Dapat ditolong kaca mata berlensa cekung (negatif) 2. Rabun dekat ( hipermetropi) tidak dapat melihat benda dengan jarak dekat. Dapat ditolong dengan kaca mata berlensa cembung (positif) 3. Presbiopi tidak dapat melihat benda jauh maupun dekat. Dapatditolong menggunakan lensa rangkap 4. Rabun senja tidak dapat melihat benda ketika senja hari akibat dari kekurangan vitamin A
Menjaga kesehatan mata 1. Biasakan membaca jarak lebih dari 30 cm dengan tubuh tegak 2. Jangan biasakan membaca sambil tiduran 3. Makan makanan bergizi perbanyak vitamin A 4. Menjaga kebersihan mata
KD :1. 3 Mendeskripsikan hubungan antara. struktur panca indra dengan KD :1.3 Mendeskripsikan hubungan antara struktur panca indra dengan fungsinya Indikator : Menyebutkan bagian-bagian telinga Menujukkan bagian-bagian telinga pada gambar Menjelaskan fungsi bagian-bagian telinga
2. TELINGA
Bagian-bagian telinga 1. Telinga luar terdiri dari daun telinga, lubang telinga, saluran telinga, selaput gendang telinga, dan kelenjar minyak. Telinga luar berguna untuk menangkap bunyi/suara dari luar. 2. Telinga tengah berupa rongga yang di dalamnya ada saluran Eustachius dan tulang-tulang pendengar yaitu tulang martil, tulang landasan dan tulang sanggurdi. Saluran Eustachius menghubungkan rongga telinga tengah dengan mulut, sedangkan tulang-tulang pendengar berguna untuk meneruskan getaran bunyi dari telinga luar ke telinga dalam. 3. Telinga dalam terdiri dari tingkap jorong, tingkap bundar, tiga saluran setengah lingkaran, saluran rumah siput, dan alat keseimbangan. Telinga dalam berguna untuk menerima getaran bunyi/suara yang diterima dari telinga tengah.
KD :1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca indra Indikator : Menyebutkan penyakit yang berhubungan dengan telinga Menjelaskan cara-cara merawat kesehatan telinga Mempraktekkan cara merawat kesehatan telinga
Kelainan pada telinga 1. tuli Tuli dapat disebabkan adanya kerusakan pada gendang telinga, tersumbatnya ruang telinga, rusaknya saraf pendengaran, kakunya gendang telinga. 2. Congek Infeksi pada telinga disebabkan oleh bakteri
Menjaga kesehatan pada telinga 1. Membersihkan telinga dengan hati-hati 2. Memeriksakan telinga ke dokter apabila terjadi luka 3. Menutup kedua telinga ketika ada suara keras
Menyebutkan bagian-bagian lidah KD :1.3 Mendeskripsikan hubungan antara struktur panca indra dengan fungsinya Indikator : Menyebutkan bagian-bagian lidah Menunjukkan bagian-bagian lidah yang peka terhadap rasa tertentu pada gambar Menjelaskan fungsi bagian-bagian lidah sebagai indra pengecap
3. LIDAH ( INDRA PENGECAP )
Kepekaan lidah Terdapat bintil yang bereaksi terhadap jenis makanan Ujung : mengecap rasa manis Tengah depan: asin Tengah belakang: asam Pangkal : pahit
KD :1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca indra Indikator : Menyebutkan penyakit yang berhubungan dengan lidah Menjelaskan cara-cara merawat kesehatan lidah Mempraktekkan cara membersihkan lidah
Lidah Kelainan pada lidah: Menjaga kesehatan lidah sariawan yang disebabkan karena kekurangan vitamin c Menjaga kesehatan lidah Menghindari makanan terlalu panas dan dingin Rajin membersihkan lidah Memperbanyak mengkonsumsi vitamin c
KD :1. 3 Mendeskripsikan hubungan antara KD :1.3 Mendeskripsikan hubungan antara struktur panca indra dengan fungsinya Indikator : Menyebutkan bagian-bagian hidung Menunjukkan bagian-bagian hidung pada gambar Menjelaskan fungsi bagian-bagian hidung sebagai indra pembau
HIDUNG
Bagian hidung Hidung terdapat 2 bagian: 1. Lubang hidung 2. Rongga hidung yang terdapat sekat, bagian atas terdapat lempeng tipis dan bagian dasar terdapat karang hidung, bagian atas juga terdapat membran mukus (selaput lendir) dan rambut hidung (silia)
KD :1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca indra Indikator : Menyebutkan penyakit yang berhubungan dengan hidung Menjelaskan cara-cara merawat kesehatan hidung Mempraktekkan cara merawat kesehatan hidung
Hidung Kelainan pada hidung: 1. Pilek : tersumbatnya saluran pernafasan 2. Polip : daging tumbuh di dalam rongga hidung 3. Rusaknya saraf pembau Menjaga kesehatan hidung Membersihkan hidung secara rutin Memakai masker di lingkungan kotor Berobat ke dokter jika mengalami gangguan
KD :1. 3 Mendeskripsikan hubungan. antara struktur panca indra KD :1.3 Mendeskripsikan hubungan antara struktur panca indra dengan fungsinya Indikator : Menyebutkan bagian-bagian kulit Menunjukkan bagian-bagian kulit pada gambar Menjelaskan fungsi bagian-bagian kulit sebagai indra peraba
KULIT
Bagian – bagian kulit 1. Epidermis 2. Dermis Lapisan terluar yang terdiri dari : kulit ari (kulit terluar yang bertugas mencegah masuknya bibit penyakit dan mencegah penguapan) dan kulit malpighi ( bertugas memberi warna kulit dan mengganti sel-sel rusak 2. Dermis Terletak di bawah epidermis terdiri dari : kel. Keringat, kel. Minyak, akar rambut, pembuluh darah, saraf dan receptor indra peraba .
Lanjutan kulit 3. Hipodermis Lapisan kulit yang paling dalam mengandung jaringan lemak yang berfungsi untuk menghangatkan tubuh
KD :1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca indra Indikator : Menyebutkan penyakit yang berhubungan dengan kulit Menjelaskan cara-cara merawat kesehatan kulit Mempraktekkan cara merawat kesehatan kulit
kulit Kelainan pada kulit Menjaga kesehatan kulit 1.Panu : disebabkan oleh jamur yang menempel di kulit 2. Jerawat : Timbul akibat ketidakseimbangan hormon dan kulit yang kotor Menjaga kesehatan kulit 1. Mandi 2x sehari 2. Menggunakan pakaian yang bersih 3. Mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung vitamin E