INDUSTRIAL ENGINEERING
FREDERICK W. TAYLOR Mengeluarkan metode baru 3 fase untuk meningkatkan efisiensi : Analisa dan kembangkan metode untuk mengerjakan sebuah pekerjaan Mengurangi waktu yang digunakan Ciptakan peningkatan produktivitas yang tinggi
Juni 1895, membuat tulisan “ A piece rate system” yang bertema tentang sistem perencanaan pembayaran rate cutting Juni 1903, membuat tulisan “shop management” yang meliputi antara lain : 1. Method Study 2. Time Study 3. Standarization of tools 4. Routing system 5. Costing Method
FRANK GILBERT Memperluas konsep taylor Membuat identifikasi, analisa dan perhitungan geraka-gerakan dasar dalam melakukan ekerjaan dengan mengklasifikasikan suatu pekerjaan seperti “meraih, memegang, memindahkan dst. Menghitung rata-rata waktu melakukan gerakan-gerakan dasar dalam berbagai variasi berdasarkan konsep micromotion study. Pertama kalinya suatu pekerjaan dapat didesain dan diketahui waktu yang dibutuhkan sebelum melihat kenyataan.
Dr. LILIAN GILBERTH Mengkombinasikan antara engineering dan psikologi yang dibuat untuk enganalisa tinkah laku dari pekerja manusia Wanita pertama dalam engineering
HENRY L.GANTT Menciptakan konsep Gant Chart Merupakan prosedur grafis yang sistematis yang daat digunakan untuk merencanakan ulangkemajuan serta memperbaharui jadwal kegiatan W.A. SHEWART Mengembangkan prinsip-prinsip dasar tentang Quality Control (1924)
LINGKUP PEKERJAAN TEKNIK INDUSTRI
PLANNING Production planner, equipment & facility Planner, Material Planner, Resource Planner Strategy, Finance, cost, Human Plannner, Quality Plannner
ORGANISING &DIRECTING Process manager/supervisor Production/manufacturing manager Material/warehouse manager Distribution manager Sales/accounting manager General manager/director
CONTROL ISO9000/14000 assesor, Quality Auditor, Cost Controller, Production Controlloer SPECIALIST Industrial engineer, R/D engineer, product development engineer, aintenance manager, Quality Control Manager,