PERENCANAAN BISNIS Dosen Pengampu : Gita Danipranata, SE.,MM Kelompok : Chanif And Friends Fauzi Chanif N / 20130410034 Afri Ardiansah / 20130410092 RMM. Sukma Patriadjati / 201304100111 Mar Atun Hasanah / 201304100507 Salsa Muti Insani / 201304100539 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 2015
Aspek Pasar & Pemasaran Sushi Meong Segmentasi Pasar Sushi Meong - 3 Aspek utama segmentasi Sushi Meong a. Aspek Demografi Sushi Meong dapat di konsumsi oleh semua umur kecuali bayi b. Aspek Targeting Target pemasaran Sushi meong kami adalah Mahasiswa yang sedang Menunggu pergantian jam kuliah atau Mahasiswa yang sedang mengerjakan Tugas di Gedung D Fakultas Ekonomi c. Menentukan Posisi Pasar Fokus pasar Sushi meong adalah pada kemasanya yang menarik dan Kandungan gizinya
Marketing Mix Sushi Meong - Produk a. Logo dan Motto - Motto “ Healty Food, Healty Life” Motto yang digunakan sushi meong sesuai dengan visi misi kelompok kami yaitu : Visi : Menjadikan market leader untuk produk sushi di Loby gedung D Misi : Menjadikan makanan yang sehat, higenis dan ekonomis bagi mahasiswa Merk : “ Sushi Meong ’’ Nama itu di ambil dari panggilan ketua kelompok kami Harga : Harga Sushi Meong Rp 5.000 – Rp 8.000 harga tersebut di pilih karena kita mampu melihat pasar dan agar harga produk kami bersaing Promosi : Kami akan menawarkan produk kami denggan harga psikologis dan kami menawarkan melalui brosur,media sosial agar produk kami lebih di kenal
Aspek Operasi Berdsarkan Aspek marketing kami mampu menjual produk kami sebanyak 25 Pcs perhari dengan harga Rp. 6999, dan rincian Aspek Operasi produk kami sebagai berikut: Bahan baku Sushi Meong perjualan : 1. Beras 1Kg : Rp. 11.000 2. Nori : Rp. 50.000 3. Sosis : Rp. 20.000 4. Mentimun : Rp. 1.500 5. Wortel : Rp. 2.500 6. Alpukat : Rp. 4.000 Biaya Over Head 1. Box/Mika : Rp . 10.000 2. Label produk : Rp. 5.000 3. Garpu : Rp. 5.000 4. Saos : Rp. 8.000 5.Benner : Rp. 15.000 Jadi 6999 x 25 x 1 : Rp. 174.975 174.975 – 132.000 : RP. 42.975 Jadi penghasilan jualan perhari adalah Rp. 42.975 Jika jualan selama 5 hari maka penghasilan yang kami peroleh adalah 42.975 x 5 : Rp. 214.875