ASSALAMUALAIKUM WR.WB DISUSUN OLEH : ASISKA SHOFIA T. ( )

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
HUKUM ADAT KEBENDAAN Menurut hukum adat, maka yang dinamakan sebagai benda lepas atau benda bergerak adalah benda-benda diluar tanah. Ruang lingkupnya.
Advertisements

Adab Makan dan minum Document By :
Kab.Bone Seulawesi Selatan
TEKNIK PENGUKURAN KEHILANGAN HASIL PASCA PANEN PADI
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN CONTOH APLIKASI PENDEKATAN.
Makalah Kunci (Keynote Speech)
HUBUNGAN INDUSTRIAL Sesi 8 Oleh: Mohammad Mustaqim, MM, AAAIJ, QIP
Sifat komutatif pada penjumlahan
KELOMPOK TANI SUMBER TANI PENYULUH PERTANIAN LAPANGAN
MEMBUDAYAKAN SENI BUDAYA DAERAH BANJAR
Tugas pengantar ilmu ekonomi
PENYAJIAN DATA dalam STATISTIKA
DAFTAR ISI DAFTAR 1 DAFTAR 2 DAFTAR.
Disampaikan Pada Workshop Program Pengabdian Kepada Masyarakat
Oleh : OHAN BURHANUDIN PURWAWANGCA, S.H., M.H
Surga di Telapak Kaki Ibu
Manajemen Strategi Pemenangan Pemilu
BADAN LEGISLASI DPR RI JAKARTA, 25 APRIL 2016
PELIBATAN LAKI-LAKI DAN PEREMPUAN DALAM PERTANIAN
Dr Ir Munif Ghulamahdi, MS Dr Ir Sandra Arifin Aziz, MS
TIPOLOGI PERDESAAN NUR ENDAH JANUARTI.
BAHASA INDONESIA KELAS 5/ SEMESTER 1
PADI ORGANIK SISTEM SRI.
HIMPUNAN OLEH ENI KURNIATI, S.Pd..
Tarian Tradisional: Tari Piring
BAGI HASIL TANAH ABSENTEE (Studi Kasus di Dataran Tinggi Pasemah Kabupaten Lahat)   Permasalahan penguasaan tanah (pemilikan dan penggarapan) pada  hakikatnya.
Assalamu’alaikum. WR.WB
KEGIATAN EKONOMI PENDUDUK BERDASARKAN PENGGUNAAN LAHAN
ARGUMENTASI: Karangan ini bertujuan membuktikan kebenaran suatu pendapat/ kesimpulan dengan data/ fakta sebagai alasan/ bukti. Dalam argumentasi pengarang.
Pembekalan Magang Angkatan VIII Fakultas Pertanian Universitas Jambi
KARYA TULIS ILMIAH Pelayanan Publik Perum Bulog Terkait Dengan Ketahanan Pangan Di Provinsi Kalimantan Tengah Oleh : Vina Hardiyanti CBA
HIMPUNAN Loading....
Di susun oleh : Sinta Nur Afifah Siwi A
Hasil Pekerjaan Paket teknologi pertanian organic
Kekayaan, Kesuksesan, dan Cinta
Penerapan Ekonomi dan Bisnis
Prof. Dr. Ir. Bambang S. Purwoko, MSc Indrastuti A. Rumanti, SP
Kompetensi Dasar 2 Menulis Ringkasan Isi Buku.
PENGENDALIAN KULTURAL PADA TANAMAN CABAI
Deskripsi petani Pak yudi yang berusia 35 tahun bekerja sebagai petani di Dusun Ngeragen Desa Sumber pasir Kecamatan Pakis. Pak yudi menanam tanaman ketela.
Membilang dan Nilai Tempat pada Pelajaran Matematika
11.4 Mengoperasikan alat mesin pengolahan hasil pertanian
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB.
STANDAR KOMPETENSI Mengungkapkan pikiran, Perasaan,dan informasi dengan berbalas pantun dan bertelpon. KOMPETENSI DASAR Berbalas pantun dengan lafal dan.
STANDAR KOMPETENSI: Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dengan berpidato melaporkan isi buku dan baca puisi KOMPETENSI DASAR 6.1 Berbicara Berpidato.
Diciptakan, Padi Lokal Berumur Pendek
UPACARA BATASMIAH.
Langkah-langkah Membuat Naskah Pidato
By:rafa nadhifa r. Nasi liwet.
PASCA PANEN.
Deskripsi Rencana Penelitian
ASSALAMUALAIKUM Wr.Wb..
Kraftangan Subject : MIB Tajuk : Kraftangan
Bismillah Assalamualaikum Wr.Wb.
ASSALAMU’ALAIKUM. WR.WB
ASSALAMU’ALAIKUM Wr Wb
Assalamualaikum WR.WB Nur Iklimah XII IPA next.
ASSALAMUALAIKUM WR.WB.
TUGAS DAYA DALAM BIDANG
ANALISIS USAHATANI PADI PETANI NURHAYATI KECAMATAN SALO KABUPATEN KAMPAR By: Mega Septriana.
Permodalan / Keuangan Untuk Usaha
DINAS PERIKANAN & PANGAN PETUNJUK TEKNIS USULAN MUSRENBANGDES
BUDIDAYA TANAMAN PANGAN PADI
BUDIDAYA KEDELAI (Glycine max L.)
BERDASARKAN HASIL WAWANCARA DENGAN PETANI YANG SUKSES
HIMPUNAN OLEH FAHRUDDIN KURNIA, S.Pd..
Meningkatan Efisiensi Produk Pertanian dengan memperhatikan Teknologi yang Tepat Khususnya pada Gandum Oleh: ARDIYANA DWI SETYAWAN ( )
MESIN BUDIDAYA PERTANIAN
DASAR-DASAR BUDIDAYA PERTANIAN Pemanenan Hasil Tanaman Masuk.
Nama kelompok 1.Albertus Budiman Katu 2.Ishak Kantur 3.Servasius Fandy Syukur 4.Fransiskus Suwandi Syukur 5.Fransiskus Miu 6.Lukman Wardoyo Pengolahan.
Transcript presentasi:

ASSALAMUALAIKUM WR.WB DISUSUN OLEH : ASISKA SHOFIA T. (171510701010) CALLISTA ODELIA M. (171510701022) ANA FARIDA (171510701023) MOH. AFFAN A. (171510701025) DISA YULANSI (171510701026)

PENDAHULUAN Kearifan lokal merupakan bagian dari budaya suatu masyarakat yang tidak dapat dipisahkan dari bahasa masyarakat itu sendiri. Kearifan lokal sebagai suatu pengetahuan yang ditemukan oleh masyarakat lokal tertentu melalui kumpulan pengalaman dalam mencoba dan diintegrasikan dengan pemahaman terhadap budaya dan keadaan alam suatu tempat.

KEARIFAN LOKAL DI SUMATERA SELATAN Bebie tepatnya di Muara Enim merupakan tradisi menanam dan memanen padi secara bersamaan dengan tujuan agar pemanen padi cepat selesai dan setelah panen selesai akan diadakan perayaan sebagai bentuk rasa syukur atas panen yang sukses.

Bagaimana Prosesnya Beralaskan dan beratapkan terpal, warga yang diundang duduk membentuk lingkaran dengan surat Yasin berada di tangan. Setelah itu, pembacaan Yasin pun dimulai, berlanjut doa dan diakhiri makan bersama sebagai bentuk rasa syukur. Setelah itu, puluhan warga bersiap siap turun ke sawah untuk memotong padi. Yang lebih menarik, selama proses panen berlangsung pemilik sawah tidak membatasi warga yang ingin menolong mengetam padinya. Bahkan setiap warga yang melintas di areal persawahan ditawarkan untuk membantu. Maka tak heran saat aktivitas panen warga yang membantu hingga mencapai ratusan orang.

Sementara untuk upah sendiri, warga yang ikut memanen hanya mendapat jatah satu karung padi dari 10 karung padi yang didapat. Namun demikian jika areal sawahnya lebar bahkan bisa mencapai empat ton setiap panenya puluhan hingga ratusan warga yang membantu panen bisa mendapat hasil yang cukup hingga 50 kilogram beras.

DAFTAR PUSTAKA Wikipedia.org http://berandaxyz.blogspot.co.id/2017/05/bagaimana-maksud-dan-pengertian.html?m=1 http://palembang.tribunnews.com/2016/05/23/melihat-tradisi-petani-di-lahat-bermunajat-sebelum-panen-padi?page=3

WASSALAMUALAIKUM WR.WB SEKIAN TERIMA KASIH