Muhammad Rizqy Fahriansyah

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA
Advertisements

SISTEM PEREDARAN DARAH
TUGAS KELOMPOK • Aivia marlinda al kauni • Dyan syifaul khusna • Fitriatul mukarromah • Hana lailina • M fahmi • Putri umi zayana.
SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA
Hipertensi (Darah Tinggi)
Media pembelajaran biologi please wait......
Matrissya Hermita Biopsikologi UG
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
Peredaran darah manusia
Kelainan/Gangguan Pada SistemPeredaran Darah
Oleh : Irmayanti Sirman Nim : p Kelas : B
SISTEM PEREDARAN DARAH
Penyakit dan kelainan sistem peredaran darah
ANGINA PECTORIS.
PATOFISIOLOGI SISTEM KARDIOVASKULER
SISTEM CARDIOVASCULARE
KELAINAN PADA SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA
SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA
SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA
Sistem Peredaran Darah
SISTEM PEMBULUH DARAH MANUSIA
GANGGUAN PADA SISTEM PEREDARAN DARAH
LANJUTAN GANGGUAN SIRKULASI
XI – IPA 1 Penyakit Peredaran Darah Bunga Aprini Iskandar
MOTIVASI.
GANGGUAN DAN KELAINAN PADA SISTEM PEREDARAN DARAH
Irma Nur Amalia, S.kep.,Ners., M.Kep
Emeralda Zakia Gunawan Fathia Ailani Regita Diandra XI IPA-2
Sistem peredaran darah pada manusia
SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA
Penyakit dan gangguan pada darah
KELAINAN DAN PENYAKIT PADA PEREDARAN DARAH
BAB 5 SISTEM SIRKULASI.
Kelainan pada Sistem Peredaran Darah Manusia
BIOLOGI DASAR MANUSIA “IMUNOLOGI DAN SISTIM LIMFATIK”
JANTUNG KORONER Tessa Ayu Koropit.
Apriyanti Farahdita Tiana
Oleh: Althof Esa Kirana Angga Maulana Aji Putra Bagus Khalis
PATOFISIOLOGI SEMESTER IV -14.
M Bima Adi P Dylan Mauludi A M Rizki Ramadhan N F
BAHAN AJAR BIOLOGI Kelas XI Semester I
SISTEM PEREDARAN DARAH
Tugas Biologi Ari Febrina Endang W Lia Marda Liza Mei Cicilia
Kelainan/Gangguan Pada Sistem Peredaran Darah
Penyakit Darah Disusun Oleh: Raihan Pradhika Rangkuti Rakha Fajar
Bahan Ajar IPA Topik: Susunan dan Fungsi Sistem Peredaran Darah
Gangguan pada Sistem Sirkulasi
Mengangkut zat-zat sisa metabolisme.
Sistem Peredaran Darah
Sistem Perdaran Darah.
BY: Isa N M Nur Ihsan Pradipta N
BAB 11 SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
Oleh : Anhari Raushanfikri Bagus Arlianto Putra Kevin Augusto Asyrafi
SISTEM KARDIOVASKULER Anatomi dan Fisiologi Manusia
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
Jhanis Cahyo M. Reyhan Emirel M. Umar Abdul Aziz
Assalamualaikum Kelompok 7 Ika Apriani Riza Sativa
PENYAKIT JANTUNG Chania Dwi Mentary
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
SISTEM TRANSPORTASI PADA MANUSIA
Kelainan pada sistem darah
Sistem dan Peredaran Darah
BAB 4 SISTEM PEREDARAN DARAH
SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA
KELAINAN DAN PENYAKIT PADA SISTEM TRANSPORTASI DARAH
Drastya Amalia Nurul Ghina Qonita Kamila Anindita
KISI-KISI UJIAN NASIONAL 2014
BAB 4 SISTEM PEREDARAN DARAH By : Anna Laura Silaban, S.Si.
Transcript presentasi:

Muhammad Rizqy Fahriansyah MACAM-MACAM KELAINAN DARAH Disusun oleh : Bayu Arissaputra Muhammad Rizqy Fahriansyah Muhammad Ghifari

Anemia Anemia sel sabit adalah kondisi serius di mana sel-sel darah merah menjadi berbentuk bulan sabit, seperti huruf C. Sel darah merah normal berbentuk donat tanpa lubang (lingkaran, pipih di bagian tengahnya), sehingga memungkinkan mereka melewati pembuluh darah dengan mudah dan memasok oksigen bagi seluruh bagian tubuh.

Hemofilia Hemofilia adalah kelainan genetik pada darah yang disebabkan adanya kekurangan faktor pembekuan darah. Hemofilia A timbul jika ada kelainan pada gen yang menyebabkan kurangnya faktor pembekuan VIII (FVII). Sedangkan, hemofilia B disebabkan kurangnya faktor pembekuan IX (FIX).

Limfoma Limfoma adalah salah satu jenis kanker darah yang terjadi ketika limfosit B atau T, yaitu sel darah putih yang menjaga daya tahan tubuh, menjadi abnormal dengan membelah lebih cepat dari sel biasa atau hidup lebih lama dari biasanya.

Limfoma Hodgkin Limfoma Hodgkin, juga diketahui sebagai penyakit Hodgkin, adalah tipe limfoma yang pertama kali dideskripsikan oleh Thomas Hodgkin tahun 1832. Secara klinis, Limfoma Hodgkin dikarakterisasikan dengan penyebaran penyakit melalui satu grup nodus limfa menuju lainnya dan dengan perkembangan gejala B dengan penyakit yang sudah jauh berkembang.

Sindrom uremik-hemolitik Sindrom uremik-hemolitik (atau sindrom hemolitik uremia, disingkat SHU) adalah suatu penyakit yang dicirikan oleh anemia hemolitik, gagal ginjal akut(uremia) dan menurunnya jumlah keping darah (trombositopenia). Penyakit ini terutama dijumpai pada anak-anak.

Varises/ Penyakit Otot Nimbul Varises yaitu pelebaran pembuluh balik (vena), biasanya terlihat berwarna kebiruan dan sering terdapat pada betis. Penyebabnya aliran darah yang tidak lancar. Sering dialami oleh seseorang melakukan banyak kegiatan dengan berdiri terus menerus, sehingga darah akan melawan gravitasi.

Hemeroid (Ambeien) Heremoid, yaitu pembesaran pembuluh balik pada daerah disekitar dubur (anus). Penyebabnya adalah karena aktifitas mengejan.

Arteriosklerosis Yaitu pengerasan pembuluh nadi dikarenakan timbunan atau endapan kapur.

Artherosklerosis Yaitu pengerasan pembuluh nadi karena timbunan/ endapan lemak.

Embolus Yaitu tersumbatnya pembuluh darah arteri menuju ke otak karena benda yang bergerak/ thrombu/ darah yang membeku.

Trobus Yaitu tersumbatnya pembuluh darah karena benda benda yang tidak bergerak.

Hemofili / Penyakit Darah Sulit Beku Yaitu kelainan darah sukar membeku karena faktor hereditas/ menurun

Leukimia (Kanker Darah) Yaitu bertambahnya leukosit secara tak terkendali akibat kanker jaringan penghasil sel sel darah putih.

Erythroblastosis Faetalis Yaitu rusaknya eritrosit pada bayi didalam kandungan, karena aglutinasi dari antibody inu, bila ibu bergolongan darah RH- dan embrio RH+ terjadi pada kandungan kedua, kandungan kedua RH+.

Thalasemia Merupakan anemia akibatnya rusaknya gen bentuk hemoglobin yang bersifat menurun. Penyakit ini ditandai dengan bentukn sel darah merah yang tidak berauran.

Anemia Sel Bulan Sabit Penyakit ini kelainan sel darah merah yang berbentuk seperti bulan sabit, akibatnya daya ikat terhadap oksigen dan karbon dioksida berkurang. Atau karena eritrosit berbentuk bulan sabit sehingga dapat merusak membrane sel sehingga rapuh.

Anemia Pernisiosa Penyakit dimana tubuh tidak mampu menyerap vitamin B-12.

Aneurisma Penyakit ini pelebaran pembuluh arteri karena lemahnya dinding otot.

Elefatiasis Penyakit kaki gajah disebabkan karena larva cacing filaria. Larva cacing filaria ini masuk ke dalam darah melalui gigitan nyamuk Culex sp. Larva ini kemudian terbawa dalam peredaran darah. Didalam pembuluh getah bening (limfa) larva ini kemudian terbawa dalam peredaran darah. Didalam pembulu getah bening(limfa) larva akan menetas menjadi cacing.

Hipertensi/ Penyakit Darah Tinggi Telanan darah tinggi, yaitu nilai ambang tekanan sistole sekitas 140-200 mmHg atau lebih, dan nilai ambang tekanan diastole sekitar 90-110 mmHg atau lebih.

Hipotensi/ Penyakit Darah Rendah Tekanan darah rendah, bila tekanan sistole dibawah 100 mmHg.

Jantung Koroner Suatu gangguan disebabkan oleh tertimbunnya lemak darah (kolesterol) pada arteria koronaria.

Vena-vena varicose Penyakit ini adalah vena vena yang menonjol, bengkak, warna ungu, seperti tali, yang terlihat tepat dibawah kulit. Penyakit ini disebabkan klep klep yang rusak didalam vena vena.

Deep vein thrombosis (DVT) Adalah bekuan darah yang terjadi di vena yang dalam.

Pulmonary embolism Adalah bekuan darah yang terlepas dari vena dan berjalan ke paru-paru

Chronic venous insufficiency Adalah bukan bekuan darah, namun kondisi yang terjadi ketika klep klep vena yang rusak atau DVT menyebabkan penumpukan darah dan bengkak pada kaki-kaki untuk waktu yang lama.

Lymphedema Adalah penumpukan cairan yang abnormal yang menyebabkan pembengkakan, paling sering pada lengan-lengan atau kaki-kaki.

aids Penyakit ini disebabkan oleh virus HIV AIDS, biasanya terjadi ada orang yang memiliki gaya hidup berganti pasangan serta pengguna jarum suntik untuk obat-obatan terlarang. Aids dapat menyebabkan seseorang tidak memiliki system imun.

Miokarditis Penyakit ini diakibatkan radang yang terjadi pada otot jantung.

angina Angina merupakan nyeri dada sementara atau perasaan tertekan, yang terjadi jika otot jantung kekurangan oksigen akibat pembuluh darah yang menyempit. Aktivitas fisik dan emosi, menyebabkan jantung bekerja lebih berat.

Infark miokard akut Infark miokard adalah kematian otot jantung karena penyumbatan pada arteri koroner. Otot-otot jantung yang tidak tersuplai darah akan mengalami kerusakan atau kematian mendadak.

Kardiomiopati Kardiomiopati adalah gangguan otot jantung sehingga menyebabkan dinding-dinding jantung tidak bergerak sempurna dalam menyedot dan memompa darah.

Arritmia Arritmia berarti irama jantung tidak normal, yang bisa disebabkan oleh gangguan rangsang dan penghantaran rangsang jantung ringan maupun berat.

Stroke Terjadi jika suplai darah ke otak terhenti akibat dari penyumbatan pembuluh darah di otak atau pecahnya pembuluh darah yang menuju otak