ROTI GORENG ISI SAYURAN Di susun oleh NAMA : M.FAJRI RIFANA KELAS : XII PEMASARAN 2 NIS/NISN : 6922/9960149313
LATAR BELAKANG Pada masa yang sangat maju ini banyak sekali yang menjadi pengangguran karena sedikitnya lapangan pekerjaan, selain itu banyak penjual yang kurang kreatif dalam menciptakan produk-produk yang dijualnya, sehingga terciptanya produk yang sama dikarenakan tidak adanya inovasi dan terobosan terbaru dalam membuat produk tersebut.
VISI Menjadi bahan pelajaran untuk saya dalam memulai usaha kedepannya. Mendapat keuntungan yang maksimal dari penjualan produk yang saya tawarkan kepada konsumen. Menciptakan SDM ( Sumber Daya Manusia ) yang kreatif dan inovatif dalam menghadapi perkembangan zaman. MISI lapangan kerja baru untuk memulai bisnis. Menciptakan Sumber Daya Manusia yang mempunyai keahlian dan terobosan baru untuk membuat produk. Mengurangi angka pengangguran. Memperkenalkan produk agar menjadi produk yang dapat diminati konsumennya.
TUJUAN USAHA Menyalurkan kemampuan berwirausaha yang saya miliki. Maksudnya melatih jiwa kewirausahaan yang telah dimiliki dalam berwirausaha. Mempraktekkan ilmu yang sudah didapat disekolah Mengetahui sejauh mana penulis dapat mencari solusi bagi usahanya Dapat menambah pendapatan dan ilmu dalam penjualan.
STRENGTH STRENGTH WEAKNESS WEAKNESS OPPORTUNITY OPPORTUNITY THREAT ANALISIS SWOT
PRODUCT MARKETING MIX POSITION PRICE PLACE PROMOTION PRODUCT PRICE
PERHATIAN MINAT KEINGINAN AKSI KEPUASAN TEORI AIDAS
Roti goreng isi sayuran PRODUK YANG DIJUAL PRODUK YANG DIJUAL Saya hanya memproduksi saju jenis produk saja, maka daftar produk yang dijual adalah sebagai berikut : No Nama Produk Banyaknya Harga Jumlah 1 Roti goreng isi sayuran 300 Rp.3.500,- Rp.1.050.000,-
Membersihkan area penjualan dan perlengkapan untuk memproduksi produk Mempersiapkan meja display dan menghias stand Merapihkan posisi meja Menyiapkan produk Menata produk PROSES KERJA
SASARAN KONSUMEN Dalam memasarkan produk “Roti Goreng Isi Sayuran” ini, saya memilih untuk menetapkan bahwa sasaran konsumen saya adalah para siswa / siswi, para panitia, guru-guru dan staff karyawan di Yayasan Pendidikan Islam Al-Mujahidin.
RENCANA ANGGARAN BIAYA : Pendapatan dari penjualan = Rp 1.050.000 Biaya pembelian ROGOISA (konsinyasi) = Rp 715.800 _ Laba Kotor dari Penjualan = Rp 334.200 Biaya Admnistrasi & Promosi: Brosur = Rp 20.000 Nota Kontan = Rp 10.000 Transportasi = Rp 20.000 _ Total = Rp 50.000 - Laba Bersih Penjualan = Rp 284.200 Persentase Laba : x 100% = x 100% = 28%
BREAK EVENT POINT Terjual (300@ Rp 3.500) = Rp 1.050.000 = 100% Total biaya variabel = Rp 50.000- = 5%- Total pendapatan marginal = Rp 1.00.000 = 96% Total biaya tetap = Rp 715.000 - = 79,44%- Keuntungan (Laba) = Rp 284.200 = 28% BREAK EVENT POINT
PERHITUNGAN LABA RUGI Pendapatan penjualan = Rp 1.050.000 Pengadaan produk = Rp 715.000 Laba Kotor = Rp 334.200 Administrasi & Promosi = Rp 50.000 - Laba Bersih = Rp 284.200