Geometri dan Pengukuran Kelas IV Semester 2 Kelompok 4 Nama Anggota Kelompok : Teguh Purwoko (1201100057) Dewi Sri Utami (1201100058)
Geometri Dan Pengukuran (Kelas IV SD Semester 1) Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
Keliling Jajargenjang Luas Jajargenjang Materi Yang Akan Dipelajari Keliling Segitiga Luas Segitiga Keliling Jajargenjang Luas Jajargenjang Memecahkan soal tentang keliling dan luas segitiga dan jajargenjang
Segitiga 1. Berdasarkan besar sudut Segitiga adalah daerah yang dibatasi oleh 3 sisi atau ruas garis 1. Berdasarkan besar sudut a. Segitiga lancip yaitu segitiga yang besar ketiga sudutnya kurang dari 90o b. Segitiga siku-siku yaitu segitiga yang besar salah satu sudutnya 90o c. Segitiga tumpul yaitu segitiga yang besar salah satu sudutnya lebih dari 90o 2. Berdasarkan panjang sisi a. Segitiga sembarang, yaitu segitiga yang panjang ketiga sisinya sembarang. b. Segitiga sama sisi, yaitu segitiga yang ketiga sisinya sama panjang. c. Segitiga sama kaki, yaitu segitiga yang mempunyai sepasang sisi sama panjang.
Keliling Segitiga Keliling adalah ukuran panjang sisi yang mengitari bangun datar. K = AB + BC + CA
Jawab: Keliling segitiga ABC= panjang AB + panjang BC + panjang AC = 6 cm + 4 cm + 3 cm = 13 cm
Cara mencari luas bangun segitiga adalah kembali menurunkan menentukan luas segitiga dari rumus luas persegi panjang. Dari gambar di atas dapat kita lihat bersama bahwa segitiga ABC terbentuk dari persegi panjang ABCD yang dibagi menjadi 2 bagian yang sama.
Jajar Genjang Jajargenjang adalah bangun datar segi empat yang sisi-sisi saling berhadapannya sejajar dan sama panjang.
3. KERUCUT Kerucut : beralas lingkaran. Kerucut memiliki 2 sisi dan 1 rusuk.
Contoh Benda yang Berbentuk Bangun Ruang Kerucut Topi Ulang Tahun Cone Es Krim Nasi Tumpeng
4. PRISMA Prisma merupakan bangun ruang yang alas dan atasnya sama besar dan sejajar. Bentuk seperti atap rumah.
Contoh Benda yang Berbentuk Bangun Ruang Prisma Piramida Roti Tenda
5. TABUNG Tabung : dibentuk oleh dua buah lingkaran, yang sejajar dan sebuah persegi panjang yang mengelilingi kedua lingkaran tersebut.
Contoh Benda yang Berbentuk Bangun Ruang Kubus Rubik Dadu Tempat Kado
Terima kasih & Semoga Bermanfaat