Pecahan By: Hidha_
Soal: Ayah mempunyai sebidang tanah. Dia merencanakan menanami separuh tanahnya dengan wortel. Dia juga ingin seperempat dari tanah yang tidak ditanami wortel tersebut ditanami sawi. Berapa bagiankah tanah yang ditanami sawi dari tanah seluruhnya?
Penyelesaian: Tanah yang ditanami wortel ½ dari tanah seluruhnya ¼ dari tanah yang tidak ditanami wortel ditanami sawi. Dari gambar dapat terlihat yang ditanami sawi adalah 1/8 dari tanah semula.
Dan dapat disimpulkan : Jadi… Dan dapat disimpulkan :
Soal : Rima mempunyai buku gambar yang isinya 12 lembar. 8 halaman sudah terisi gambar. Ia ingin menggambari ¼ dari sisa halaman yang masih kosong. Berapa halaman yang akan digambari rima?
Penyelesaian : 12 lembar = 24 halaman 8 halaman sudah terisi gambar Halaman yang masih kosong : 24 halaman – 8 halaman = 16 halaman Halaman yang akan digambari ¼ dari halaman yang masih kosong : ¼ x 16 halaman = 4 halaman Jadi halaman yang akan digambari Rima = 4 halaman
Terima kasih . . .