Pemrograman Berorientasi Objek I Pertemuan 13 “Entri Transaksi:2” Edri Yunizal
Command Tambah dan Kurang Tambahkan command button pada form jual Set property name-nya dengan cmdTambah Set caption-nya dengan “+” Tambahkan command button, name=cmdKurang, caption=“-” riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Procedure isiKombo Procedure ini digunakan untuk mengisi semua combo yang ada pada form dengan data-data yang dibutuhkan Ada 2 kombo: cboKodeBarang berisi daftar semua kode yang ada pada tabel tbBarang cboKodePelanggan berisi daftar semua kode yang ada pada tabel tbPelanggan Procedure ini sebaiknya dijalankan pada event inisialisasi form, (form_load) riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Sub bersih riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Coding procedure isiKombo Panggil procedure isiKombo pada Form_load riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Jalankan Program Kedua kombo telah terisi dengan datanya masing-masing riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Combo untuk mempermudah user Pemrograman visual sangat menekankan kepada user friendly Walaupun masing-masing kode barang dan kode pelanggan telah dimunculkan dalam bentuk kombo, namun user akan kesulitan untuk mengecek kebenaran sebuah kode, misalnya saja kode A01 pada cboKodebarang, pengguna tentu harus tahu, kode barang apakah ini?, pensil,buku atau yang lain? riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Event Combo_Click Untuk menjawab pertanyaan diatas diperlukan procedure khusus untuk menanganinya Event ini terjadi jika salah satu daftar pada combo di klik Event ini akan menyalin teks yang ada pada daftar di combo menjadi property text pada combo riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Logika untuk mempermudah user Jika salah satu kombo di klik (event combo_click) Cari apakah property teks kombo ada dalam database? Jika ada munculkan namanya Jika tidak kosongkan namanya riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
cboKodePelanggan_Click Double click cboKodePelanggan pada frmJual, sehingga memunculkan layar coding Default yang muncul adalah cboKodePelanggan_Change Ganti event tersebut dengan mengklik combo disebelah combo cboKodePelanggan Pilih Click riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Coding cboKodePelanggan_Click Panggil pada event change riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar cboKodeBarang_Click Double click cboKodePelanggan pada frmJual, sehingga memunculkan layar coding Default yang muncul adalah cboKodePelanggan_Change Ganti event tersebut dengan mengklik combo disebelah combo cboKodePelanggan Pilih Click riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Coding cboKodeBarang_Click Panggil pada event click riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Jalankan program… Klik dan pilih kode pada cboKodePelanggan, kemudian lihat perubahan yang terjadi pada txtNamaPelanggan Klik dan pilih kode pada cboKodeBarang, kemudian lihat perubahan yang terjadi pada txtNamaBarang dan txtHarga riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Menambahkan procedure cariTotal Setiap pengguna mengubah isian dalam txtJumlah dan txtHarga, seharusnya langsung terupdate (txtJumlah*txtHarga) Tambahkan procedure crTotal, kemudian panggil pada event change untuk txtJumlah dan txtHarga riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Property Locked Locked pada text box berguna untuk mengunci teks yang ada pada text box Seperti diketahui, txtnamapelanggan txtNamaBarang, dan txtTotal sudah dicari dengan procedure tertentu, maka kita harus mengatur agar pengguna tidak bisa mengubah teks kedua kontrol tersebut Set locked=true pada kontrol txtNamaPelanggan,txtNamaBarang, txtTotal riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Menambahkan barang kedalam listview Dalam entri penjualan, pengguna harus mengentrikan satu atau lebih barang Barang yang dientrikan akan terdaftar pada lvJual Gunakan tombol cmdTambah untuk menambahkan barang pada lvJual riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Tambahkan function validasiBarang Function ini digunakan untuk mengecek apakah data yang diisikan pengguna sudah benar ketika mengklik tombol cmdTambah riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar cmdTambah_Click Event ini berguna untuk mengisikan data yang ada pada cboKodeBarang, txtNamaBarang,txtJumlah,txtHarga, dan txtTotal kedalam listVew lvJual riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar cmdKurang_Click Event ini berguna untuk menghapus data yang dirasakan salah pada lvJual riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Jalankan program… riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar validasiFaktur Function ini digunakan untuk memvalidasi data yang dimasukkan pengguna, untuk menjamin tidak terjadi kesalahan pengentrian data =0 then riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar Progress Bar Dalam membuat program, kita juga perlu menampilkan proses yang sedang berlangsung agar pengguna mengetahui bahwa sistem sedang memproses Tambahkan sebuah progress bar, set name nya dengan prgJual, set visible=false, set scrolling=1 ccScrolingSmooth riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Event cmdSimpan_Click Event ini digunakan untuk menyimpan data kedalam tbJual dan tbJualDetil, dan tbBarang (untuk update stok) Data yang disimpan ke tbJual (nomor faktur, tanggal jual, kode pelanggan) Data yang disimpan ke tbJualDetil (nomor faktur, kode barang, jumlah, harga) Data yang disimpan ke tbBarang (stok terakhir-jumlah penjualan riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Prodi MI STAIN Batusangkar riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Menambahkan event txtNofaktur_change Ketika pengguna mengentrikan data nomor faktur maka akan diperiksa apakah dalam database sudah ada nomor faktur yang sama Jika ditemukan, tampilkan informasi nomor faktur tersebut Jika tidak ditemukan, panggil procedure bersih riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar
Perbaiki procedure Bersih Karena digunakan pada event txtnofaktur_change, maka procedure Bersih dan Form_Load harus direvisi riyuniza@gmail.com Prodi MI STAIN Batusangkar