PENYUSUTAN
PENGERTIAN
Penyusutan adalah berkurangnya nilai ekonomis suatu aktiva dikarenakan menurunnya daya guna suatu aktiva.
METODE PENYUSUTAN 4
METODE PENYUSUTAN Garis Lurus 5. Jumlah Bilangan tahun 3. Satuan Jam Kerja 2. Nilai Buku 4. Satuan Hasil Produksi
1. Metode Persentasi Tetap Terhadap Harga Pembelian (Metode Garis Lurus) Ciri : Beban penyusutan setiap tahun besarnya sama karena dihitung dari harga pembelian
Rumus Metode Garis Lurus Keterangan A : Aktiva D : Beban penyusutan S : Residu p : Persentase penyusutan n : Umur manfaat suatu aktiva i : Bilangan tahun ke-i
Contoh soal Sebuah sepeda motor dibeli dengan harga Rp 20.000.000. Setelah 5 tahun sepeda motor tersebut dijual kembali dengan harga Rp 8.000.000. Dengan metode garis lurus tentukanlah : Besar beban penyusuta setiap tahun Besar penyusutan tahun ketiga Besar %-tase penyusutan Buat tabel penyusutannya
Jawab Dik : A = Rp 20.000.000. n = 5 tahun S = Rp 8.000.000. Besar beban penyusuta setiap tahun
b. Besar penyusutan tahun ketiga D3 = 2.400.000 c. Besar %-tase penyusutan
d. Tabel penyusutannya Thn Persentasi Penyusutan Beban Akumulasi Nilai Buku Akhir tahun - 20.000.000 1 12% 2.400.000 17.600.000 2 4.800.000 15.200.000 3 7.200.000 12.800.000 4 9.600.000 10.400.000 5 12.000.000 8.000.000
2. Metode Persentasi Tetap terhadap Nilai Buku Ciri : Beban penyusutan setiap tahun besarnya tidak sama karena dihitung dari nilai buku
Metode Persentasi Tetap terhadap Nilai Buku Rumus Metode Persentasi Tetap terhadap Nilai Buku Keterangan A : Aktiva D : Beban penyusutan S : Residu p : Persentase penyusutan n : Umur manfaat suatu aktiva i : Bilangan tahun ke-i
Contoh soal Sebuah sepeda motor dibeli dengan harga Rp 20.000.000. Setelah 5 tahun sepeda motor tersebut dijual kembali dengan harga Rp 8.000.000. Dengan metode garis lurus tentukanlah : Besar %-tase penyusutan Buat tabel penyusutannya
Jawab Dik : A = Rp 20.000.000. n = 5 tahun S = Rp 8.000.000. Besar persentase penyusuta setiap tahun
b. Tabel penyusutannya Tahun Nilai Buku Persentase Beban Akumulasi Awal Tahun Penyusutan Akhir Tahun - 1 20,000,000.00 16.745% 3,349,000.00 16,651,000.00 2 2,788,209.95 6,137,209.95 13,862,790.05 3 2,321,324.19 8,458,534.14 11,541,465.86 4 1,932,618.46 10,391,152.60 9,608,847.40 5 1,609,001.50 12,000,154.10 7,999,845.90
3. Metode Satuan Jam Kerja Ciri : Beban penyusutan dihitung berdasarkan banyaknya jam kerja yang digunakan setiap tahun
Rumus Metode Satuan Jam Kerja Keterangan A : Aktiva D : Beban penyusutan r : Tingkat penyusutan S : Residu ki : Jumlah satuan jam kerja tahun ke-i i : Bilangan tahun ke-i
Contoh soal Sebuah Sepeda Motor dibeli dengan harga Rp 20.000.000. Setelah 5 tahun sepeda motor tersebut dijual kembali dengan harga Rp 8.000.000. Tahun I sepeda motor tersebut digunakan 3000 jam, tahun II: 2500, Tahun III : 2000 jam, Tahun IV :1500 dan tahun V : 1000 Jam. Dengan metode satuan jam kerja tentukanlah : Besar tingkat penyusutannya Beban penyusutan tahun ke-3 Buat tabel penyusutannya
Jawab Dik : A = Rp 20.000.000. n = 5 tahun K1 : 3.000 jam K2 : 2.500 jam K3 : 2.000 jam K4 : 1.500 jam K5 : 1.000 jam S = Rp 8.000.000.
Besar tingkat penyusutan setiap tahun Harga sepeda motor menurun Rp 1.200 setiap digunakan selama 1 jam
b. Beban penyusutan tahun ke-3
c. Tabel penyusutannya Thn Tingkat Penyusutan Satuan Jam Kerja Beban Akumulasi Nilai Buku Akhir tahun - 20.000.000 1 1.200 3.000 3.600.000 16.400.000 2 2.500 3.000.000 6.600.000 13.400.000 3 2.000 2.400.000 9.000.000 11.000.000 4 1.500 1.800.000 10.800.000 9.200.000 5 1.000 1.200.000 12.000.000 8.000.000
3. Metode Satuan Hasil Produksi Ciri : Beban penyusutan dihitung berdasarkan banyaknya hasil produksi yang digunakan setiap tahun
Rumus Metode Satuan HasilProduksi Keterangan A : Aktiva D : Beban penyusutan r : Tingkat penyusutan S : Residu ki : Banyaknya hasil produksi tahun ke-i i : Bilangan tahun ke-i
Contoh soal Sebuah mesin dibeli dengan harga Rp 10.000.000. Setelah 5 tahun mesin tersebut dijual kembali dengan harga Rp 2.000.000. Selama 5 tahun mesin tersebut memroduksi 5.000 pakaian. Tahun I 1500 pakaian, tahun II: 1250, Tahun III : 1000 jam, Tahun IV :750. Dengan metode satuan hasil produksi tentukanlah : Besar tingkat penyusutannya Beban penyusutan tahun ke-5 Buat tabel penyusutannya
Jawab Dik : A = Rp 10.000.000. n = 5 tahun ∑K = 5.000 satuan produksi k1 : 1.500 satuan produksi k2 : 1.250 satuan produksi k3 : 1.000 satuan produksi k4 : 750 satuan produksi S = Rp 2.000.000.
a. Besar tingkat penyusutan setiap memproduksi 1 pakaian Harga mesin menurun Rp 1.600 setiap memproduksi 1 pakaian
b. Beban penyusutan tahun ke-5 D5 = K5 . r ∑ki = k1 + k2 + k3 + … + kn = k1 + k2 + k3 + … + k5 5.000 = 1.500 + 1.250 + 1.000 + 750 + k5 5.000 = 4.500 + k5 k5 = 5.000 – 4.500 k5 = 500 D5 = 500 x 1.600 = 800.000
c. Tabel penyusutannya Thn Tingkat Penyusutan Satuan Hasil produksi Beban Penyusutan Akumulasi Nilai Buku Akhir tahun - 10.000.000 1 1.600 1.500 2.400.000 7.600.000 2 1.250 2.000.000 4.400.000 5.600.000 3 1.000 1.600.000 6.000.000 4.000.000 4 750 1.200.000 7.200.000 2.800.000 5 500 800.000 8.000.000
5. Metode Jumlah Bilangan Tahun Ciri : Angka tahun dijumlahkan Misal 5 tahun = 1 + 2 + 3 + 4 + 5 Jumlah bilangan tahun = 15 dalam tingkat penyusutan jumlah bilangan tahun menjadi penyebut …… 15
Rumus Metode Jumlah Bilangan Tahun A : Aktiva D : Beban penyusutan r : Tingkat penyusutan S : Residu n : Umur manfaat suatu aktiva i : Bilangan tahun ke-I
Contoh soal Sebuah sepeda motor dibeli dengan harga Rp 20.000.000. Setelah 5 tahun sepeda motor tersebut dijual kembali dengan harga Rp 8.000.000. Dengan metode jumlah bilangan tahun tentukanlah : Beban penyusutan tahun keempat Buat tabel penyusutannya
Jawab Dik : A = Rp 20.000.000. n = 5 tahun S = Rp 8.000.000.
a. Beban penyusutan tahun keempat Di = ri . (A-S) D4 = r4 . (A-S)
Di = ri . (A-S) D4 = r4 . (A-S)
Total Beban Penyusutan b. Tabel penyusutannya Thn Total Beban Penyusutan Tingkat Penyusutan Beban Penyusutan Akumulasi Nilai Buku Akhir tahun - 20.000.000 1 12.000.000 5/15 4.000.000 17.600.000 2 4/15 3.200.000 7.200.000 15.200.000 3 3/15 2.400.000 9.600.000 12.800.000 4 2/15 1.600.000 11.200.000 10.400.000 5 1/15 800.000 8.000.000
LATIHAN
Suatu aktiva mempunyai harga Rp. 50. 000 Suatu aktiva mempunyai harga Rp. 50.000.000,00 umurnya ditaksir 20 tahun dengan nilai sisa Rp.10.000.000,00. Bila penyusutan tiap tahun dihitung menurut persentase tetap dari harga beli, maka besar penyusutan adalah ... A. Rp. 2.000.000,00 B. Rp. 4.000.000,00 C. Rp. 6.000.000,00 D. Rp. 6.660.000,00 E. Rp. 13.300.000,00
2. Sebuah mesin dibeli dengan harga Rp7. 500 2. Sebuah mesin dibeli dengan harga Rp7.500.000,00 setelah dipakai 5 tahun ditaksir mempunyai nilai sisa sebesar Rp1.500.000,00. Jika penyusutan mesin tersebut dilakukan dengan metode jumlah bilangan tahun, maka akumulasi penyusutan sampai akhir tahun ke-3 adalah … A. Rp 400.000,00 B. Rp 1.200.000,00 C. Rp 3.600.000,00 D. Rp 4.800.000,00 E. Rp 6.000.000,00
3. Sebuah mesin dibeli dengan harga Rp 15. 000 3. Sebuah mesin dibeli dengan harga Rp 15.000.000,00 setelah dipakai 4 tahun ditaksir mempunyai nilai sisa sebesar Rp 12.700.000,00. pengunaan mesin tersebut sesuai dengan tabel berikut. Besar beban penyusutan tahun ke -3 berdasarkan satuan hasil produksi adalah …. thn SJK SHP 1 2000 750 2 1250 700 3 1000 500 4 350