STANDAR PERBUATAN
Makan dengan tangan kiri
Makan dengan tangan kanan Gambar hanya dibalik, hati-hati dengan tipuan kamera :)
Makan dengan tangan kanan
Keluar rumah membuka aurat
Keluar rumah menutup aurat
Pacaran
Menikah
Bayar tunai
Mengapa beda-beda?
Beda sudut pandang
Beda standar perbuatan
Mana standar yang benar?
Standar akal dan hawa nafsu manusia?
Atau standar (syariat) Pencipta manusia (Allah SWT)?
Standar manusia berubah-ubah (tergantung kepentingan)
Terikat aturan Allah konsekuensi iman
sebagai acuan
Ridha atau tidak sebagai pertimbangan
Baik buruk menurut Allah Terpuji tercela menurut Allah
كُتِبَ عَلَيۡڪُمُ ٱلۡقِتَالُ وَهُوَ كُرۡهٌ۬ لَّكُمۡۖ وَعَسَىٰٓ أَن تَكۡرَهُواْ شَيۡـًٔ۬ا وَهُوَ خَيۡرٌ۬ لَّڪُمۡۖ وَعَسَىٰٓ أَن تُحِبُّواْ شَيۡـًٔ۬ا وَهُوَ شَرٌّ۬ لَّكُمۡۗ وَٱللَّهُ يَعۡلَمُ وَأَنتُمۡ لَا تَعۡلَمُونَ “Diwajibkan atas kamu berperang, padahal berperang itu adalah sesuatu yang kamu benci. Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu, dan boleh jadi [pula] kamu menyukai sesuatu, padahal ia amat buruk bagimu; Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui. “ (TQS Al Baqarah, 2:216)
إِنَّمَا كَانَ قَوۡلَ ٱلۡمُؤۡمِنِينَ إِذَا دُعُوٓاْ إِلَى ٱللَّهِ وَرَسُولِهِۦ لِيَحۡكُمَ بَيۡنَهُمۡ أَن يَقُولُواْ سَمِعۡنَا وَأَطَعۡنَاۚ وَأُوْلَـٰٓٮِٕكَ هُمُ ٱلۡمُفۡلِحُونَ Sesungguhnya jawaban orang-orang mu’min, bila mereka dipanggil kepada Allah dan rasul-Nya agar rasul menghukum [mengadili] di antara mereka ialah ucapan." "Kami mendengar dan kami patuh." Dan mereka itulah orang-orang yang beruntung. (TQS an-Nuur, 24:51)
Jawaban mukmin “sami’na wa’atona”
يَا بُنَيَّ إِنَّهَا إِنْ تَكُ مِثْقَالَ حَبَّةٍ مِنْ خَرْدَلٍ فَتَكُنْ فِي صَخْرَةٍ أَوْ فِي السَّمَاوَاتِ أَوْ فِي الْأَرْضِ يَأْتِ بِهَا اللَّهُ إِنَّ اللَّهَ لَطِيفٌ خَبِيرٌ “(Luqman berkata): “Hai anakku, sesungguhnya jika ada (sesuatu perbuatan) seberat biji sawi, dan berada dalam batu atau di langit atau di dalam bumi, niscaya Allah akan mendatangkannya (membalasinya). Sesungguhnya Allah Maha Halus lagi Maha Mengetahui” (TQS Luqman, 31:16)
Tiap amal ada balasannya
KEMATIAN ITU MISTERI TAPI PASTI Bisa kapan pun, bisa dimana pun
Surga neraka itu pasti
Renungan
Apa tugas kita di dunia?
Sekedar memenuhi perut?
Mencari cinta dan memenuhi nafsu birahi?
Apa bedanya kita dengan binatang
وَمَا خَلَقۡتُ ٱلۡجِنَّ وَٱلۡإِنسَ إِلَّا لِيَعۡبُدُونِ “Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka menyembah-Ku.” (TQS. Adz-Dzaariyaat, 51:56)
Siapkan bekal maksimal untuk mudik ke alam yang kekal
Agar selamat dunia akhirat, tidak ada pilihan, kecuali terikat dengan standar/rambu-rambu/aturan Allah SWT
Jangan salah pilih standar/aturan Jangan sibuk dengan amal yang salah Agar amal tidak sia-sia, Allah tidak murka dan di akhirat tidak masuk neraka: Jangan salah pilih standar/aturan Jangan sibuk dengan amal yang salah
Bagaimana caranya agar kita tahu kita berjalan diatas standar yang benar/petunjuk/jalan kebenaran/jalan yang Allah ridha? Ngaji!
Tunjukilah kami jalan yang lurus, [yaitu] jalan orang-orang yang telah Engkau anugerahkan ni‘mat kepada mereka; bukan [jalan] mereka yang dimurkai [orang-orang yang mengetahui kebenaran dan meninggalkannya], dan bukan [pula jalan] mereka yang sesat [orang-orang yang meninggalkan kebenaran karena ketidaktahuan dan kejahilan].