INDUSTRI PEREKAT/LEM Chairul Rozi (41612010005)
Pendahuluan Perekat kayu adalah bahan perekat yang digunakan dalam industri kayu untuk menyambung atau merekatkan konstruksi kayu. Bio Industri telah mengambangkan berbagai jenis produk bahan perekat kayu. Di antaranya, crossbond X3, crossbond X4, Ultra phaeton, Superphaeton, dll. Seluruh produk tersebut dibuat berdasarkan standar keamanan bahan yang telah ditentukan oleh ECHA (European Chemicals Agency).
Crossbond X3 Bahan perekat / lem single component berbahan dasar water based PVAC solid content 50% + yang diformulasikan khusus untuk digunakan pada pekerjaan penyambungan konstruksi kayu serta berbagai pekerjaan wood working lainnya.
Crossbond X4 Bahan perekat / lem (adhesives / glue) berbahan dasar water based single component solid content tinggi yang diformulasikan khusus sesuai standard pekerjaan laminasi kayu, FJLB serta berbagai pekerjaan pada industri wood working dan furniture dll.
Ultra Phaethon Bahan perekat/ lem berbahan dasar water base PVAC solid content tinggi +/- 50% yang diformulasikan khusus untuk segala macam kebutuhan secara umum baik untuk kertas, kayu, bamboo, rotan, kerajianan dan sela macam kebutuhan lainnya.
Super Phaethon Bahan perekat/ lem berbahan dasar water base PVAC solid content tinggi +/- 35% yang diformulasikan khusus untuk segala macam kebutuhan secara umum baik untuk perekat plamir tembok, lem kertas, lem kayu, bamboo, rotan dan sela macam kebutuhan lainnya.
Phaethon Bahan perekat/ lem berbahan dasar water base PVAC solid content +/- 30% yang diformulasikan khusus untuk segala macam kebutuhan secara umum baik untuk perekat plamir tembok, lem kertas, lem kayu, bamboo, rotan dan sela macam kebutuhan lainnya.
Sumber http://bioindustries.co.id/adhesion/adhesi ve-product/wood-adhesive/ http://bioindustries.co.id/adhesion/adhesi ve-product/general-adhesive/