BY: AJRINA VALENTINE M, S.AB., M.AB

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PENGANTAR PSIKOLOGI SOSIAL
Advertisements

Psikologi sebagai Ilmu
Chapter 6 Individual Behavior
PERILAKU PROSOSIAL Defenisi Faktor pendukung or penghambat
Pengaruh Sosial: Konformitas, Compliance & Kepatuhan
PSIKOLOGI SOSIAL (Pengantar, Teori dan Praktik)
Transisi Sumber Daya Manusia
PSIKOLOGI SOSIAL 1 1. Bidang psikologi sosial: bagaimana berpikir tentang orang lain dan berinteraksi dengan orang lain. Bidang kajian Psikologi Sosial.
PENGANTAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL Pertemuan IV: Pengaruh Media Komunikasi Terhadap Tingkah Laku.
PENGANTAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN.
DASAR-DASAR PELAKSANAAN PENDIDIKAN DAN UNDANG-UNDANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL Adriy.weebly.com.
Muhammad Shohib Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESETIAAN TERHADAP MEREK PADA KONSUMEN PASTA GIGI CLOSE UP HERIADI
PAKET 1 HAKEKAT PSIKOLOGI BELAJAR.
PERTEMUAN 15 KONFLIK.
Akhmad Fauzie SIKAP Akhmad Fauzie
Perbedaan Konformitas Pada Mahasiswa Berdasarkan Tingkat Absensi
Perguruan Tinggi Asia SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI Kampus Pusat : Jl
PRINSIP DASAR MANUSIA SEBAGAI KESATUAN SOSIAL
TEMU VI.
The SELF Understanding Ourselves in a Social Context
Pengaruh Sosial Kelompok V: Ardeno ( )
PERILAKU DALAM ORGANISASI
P e r s e p s i & S i k a p By : Dr. Dedi Rudiana, SE. MP
SIKAP Akhmad Fauzie Sejarah Sikap  Istilah SIKAP (Attitude) pertama kali digunakan oleh HERBERT SPENCER pada tahun 1862 yang diartikan.
STRESS KERJA PERTEMUAN KE 8.
Wisnu Haryo Pramudya, S.E., M.Si., Ak., CA
METODE DALAM PSIKOLOGI LINGKUNGAN
YENI WIDYASTUTI, S.Sos., M.Si PERTEMUAN I
Konsep dasar Psikologi Sosial
KETERAMPILAN INTERPERSONAL
Memahami Perilaku Manusia
KOMUNIKASI TERAPEUTIK
Sowanya Ardi Prahara, MA. Fakultas Psikologi UMBY 2014
Pengantar Psikologi Sosial
KONFLIK DAN INTEGRASI SOSIAL Bab.2 Panjilmo Putro SPd MSi
Persepsi, Sikap, dan Nilai
INTERAKSI SOSIAL.
MANAJEMEN KONFLIK Di sampaikan pada acara student day
TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI PADA DINAS PENDAPATAN KABUPATEN PRINGSEWU
Bab III MORALITAS.
PERILAKU PETANI Sub Pokok Bahasan Ini Mempelajari Teori Perilaku Manusia Dan Faktor Yang Berkorelasi Dng Perilaku Manusia BY : SUTRISNO.
SIKAP DAN TINGKAH LAKU. TINGKAH LAKU MANUSIA DAN LINGKUNGAN SOSIAL (HUMAN BEHAVIOR AND SOCIAL ENVIRONMENT)
Pengantar Public Relations VI. PR & Citra
Psikologi Sosial (Social Psychology)
PERTEMUAN 15 KONFLIK.
MAIZA FIKRI, S.T, M.M PERTEMUAN 4
Masalah-Masalah BK Pendidikan
PERILAKU ORGANISASI Bab i.
PRESENTASI PSIKOLOGI INDUSTRI
DASAR-DASAR PRILAKU KELOMPOK
MELLY MAULIN PURWANINGWULAN
CLOSE RELATIONSHIP PSIKOLOGI SOSIAL I.
METODE PENELITIAN PSIKOLOGI SOSIAL
Tahapan Hubungan Terapeutik Perawat – Klien
KONSEP DIRI REMAJA.
INTERAKSI SOSIAL S2 KTP 2009/2010 KOMPETENSI MATERI TUGAS VIDEO
PROSES SOSIAL DAN INTERAKSI SOSIAL Oleh : Elvri T Simbolon
MEDIA PEMBELAJARAN.
YENI WIDYASTUTI, S.Sos., M.Si PERTEMUAN I
KOMUNIKASI POLITIK DAN OPINI PUBLIK
TUGAS PSIKOLOGI SOSIAL SIKAP
MEMBANGUN HUBUNGAN INTERPERSONAL DAN BUDAYA PELAYANAN PRIMA
PROSES PEMBENTUKAN KESAN
FILOSOFI PEMBELAJARAN
YENI WIDYASTUTI, S.Sos., M.Si PERTEMUAN I
Pelayanan Prima Berdasarkan Sikap
Manajemen Konflik dan Negoisasi
KEMAMPUAN BERKOMUNIKASI
Transcript presentasi:

BY: AJRINA VALENTINE M, S.AB., M.AB PSIKOLOGI SOSIAL BY: AJRINA VALENTINE M, S.AB., M.AB

Pengertian Menurut Baron dan Byrne (1984) mengemukakan bahwa psikologi sosial adalah bidang kajian ilmiah yang bertujuan memahami seluk beluk dan penyebab perilaku individu di dalam situasi sosial. Perilaku individu adalah pikiran, perasaan dan perilaku yang tampak. Contoh perilaku yang merupakan “pikiran” adalah anggapan seseorang bahwa suatu obyek mempunyai sifat atau fungsi tertentu. Kajian psikologi sosial antara lain: Proses seseorang senang terhadap orang lain Konflik, kompetisi, dan kerjasama antar individu Perilaku agresif dan kekerasan Pengaruh sikap terhadap perilaku, pembentukkan sikap dan perubahan sikap Bagaimana individu mempengaruhi dan terpengaruh oleh orang lain ; serta perilaku individu dalam kelompok

resume Uraian mengenai pengetahuan dasar psikologi sosial ditujukan untuk memberikan pengetahuan tentang faktor yang berpengaruh terhadap terjadinya perilaku, dasar pengetahuan tentang pembentukan sikap dan perubahan, serta pengetahuan tentang perilaku individu dalam kelompok. Pengetahuan mengenai psikologi sosial ini merupakan hal yang berguna untuk menunjang kemampuan seseorang dalam memberikan layanan terbaik (pelayanan prima) bagi pelanggan.