PEMBELAJARAN LANGSUNG Demara Balqis 120321419987 Dian Aulia Lazuardi 120321420000 Febriyana Faradila 120321419972 Rais Muktamar 120321419950
Apa itu model pembelajaran? Dalam implementasi kurikulum atau proses pembelajaran selalu ditemukan istilah model pembelajaran. Apa itu model pembelajaran?
Pokok Bahasan pengertian model pembelajaran langsung ciri-ciri model pembelajaran langsung kelebihan dan kekurangan model pembelajaran langsung tahap-tahap model pembelajaran langsung Contoh pembelajaran apa yang sesuai dengan pembelajaran langsung
Model Pembelajaran Langsung Model pembelajaran langsung menurut Arends (Trianto, 2011 : 29) adalah “Salah satu pendekatan mengajar yang dirancang khusus untuk menunjang proses belajar siswa yang berkaitan dengan pengetahuan deklaratif dan pengetahuan prosedural yang terstruktur dengan baik yang dapat diajarkan dengan pola kegiatan yang bertahap, selangkah demi selangkah”.
Ciri-Ciri Model Pembelajaran Langsung Adanya tujuan pembelajaran Sintaks atau pola keseluruhan dan alur kegiatan pembelajaran Sistem pengelolaan dan lingkungan belajar yang mendukung berlangsung dan berhasilnya pembelajaran
5 tahapan pembelajaran langsung Menyampaikan tujuan dan mempersiapkan siswa Membimbing pelatihan Memeriksa pemahaman dan memberikan umpan balik Memberikan kesempatan untuk latihan lanjutan dan penerapan konsep
Peran Guru mempersiapkan latihan memeriksa/mengecek mendemonstrasikan menjelaskan mendemonstrasikan memeriksa/mengecek mempersiapkan latihan
Fase dan Peran Guru dalam Model Pembelajaran Langsung No Fase Peran Guru 1 Menyampaikan Tujuan Pembelajaran dan mempersiapkan siswa Menjelaskan Tujuan, Materi Prasyarat, memotivasi siswa, dan mempersiapkan siswa 2 Mendemonstrasikan Pengetahuan dan Keterampilan Mendemonstrasikan keterampilan atau menyajikan informasi tahap demi tahap 3 Membimbing Pelatihan Guru memberi latihan terbimbing 4 Mengecek pemahaman dan memberikan umpan balik Mengecek kemampuan siswa dan memberikan umpan balik 5 Memberikan latihan dan penerapan konsep Mempersiapkan latihan untuk siswa dengan menerapkan konsep yang dipelajari pada kehidupan sehari-hari
Kelebihan Model Pembelajaran Langsung mempertahankan fokus mengenai apa yang harus dicapai oleh siswa diterapkan secara efektif dalam kelas yang besar maupun kecil Model Pembelajaran Direct Instruction (terutama kegiatan ceramah) Model Pembelajaran Direct Instruction (terutama kegiatan demonstrasi) Siswa yang tidak dapat mengarahkan diri sendiri dapat tetap berprestasi apabila model pembelajaran langsung digunakan secara efektif
Kekurangan Model Pembelajaran Langsung sulit untuk mengatasi perbedaan dalam hal kemampuan, pengetahuan awal, tingkat pembelajaran dan pemahaman, gaya belajar, atau ketertarikan siswa sulit bagi siswa untuk mengembangkan keterampilan sosial dan interpersonal mereka kesuksesan strategi pembelajaran ini bergantung pada image guru Model pembelajaran langsung sangat bergantung pada gaya komunikasi guru Jika model pembelajaran langsung tidak banyak melibatkan siswa, siswa akan kehilangan perhatian setelah 10-15 menit dan hanya akan mengingat sedikit isi materi yang disampaikan
Tahap-Tahap Model Pembelajaran Langsung Guru menyampaikan tujuan dan mempersiapkan siswa Mendemonstrasikan Pengetahuan dan Ketrampilan Membimbing Pelatihan Mengecek Pemahaman dan Memberikan Umpan Balik Memberikan kesempatan untuk latihan lanjutan dan penerapan konsep
Contoh Materi Persiapan Demonstrasi Materi