SELAMAT DATANG DI SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH
SMK NEGERI 2 SUNGAI PEUH MERUPAKAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN YANG FAVORIT DI KOTA SUNGAI PENUH DAN KABUPATEN KERINCI JUGA DAERAH SEKITARNYA, SEPERTI KABUPATEN PESISIR SELATAN, SOLOK SELATAN MAUPUN KABUPATEN MERANGIN PROVINSI JAMBI. MERUPAKAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN YANG FAVORIT DI KOTA SUNGAI PENUH DAN KABUPATEN KERINCI JUGA DAERAH SEKITARNYA, SEPERTI KABUPATEN PESISIR SELATAN, SOLOK SELATAN MAUPUN KABUPATEN MERANGIN PROVINSI JAMBI.
AWAL BERDIRINYA SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH BERNAMA STM NEGERI SUNGAI PENUH, BERIKUT PROFILNYA:
VISI DAN MISI SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH Visi : UNGGUL DALAM PRESTASI, KOMPETENSI DAN DAYA SAING YANG BERLANDASKAN IMTAQ DAN BERBUDI PEKERTI MULIA
Misi : 1. Mendidik dan melatih peserta didik agar menjadi lulusan yang cerdas, terampil, berprestasi, mandiri, beriman dan bertaqwa serta mampu bersaing dalam era global 2. Mendidik dan melatih peserta didik agar menjadi lulusan yang berkarakter dan mampu memiliki karier dalam bidangnya, berwirausaha dan melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi. 3. Mewujudkan Lingkungan Sekolah yang Bersih, aman dan menyenangkan. 4. Membangun kemitraan yang kokoh dengan pemerintahan daerah, masyarakat, institusi pasangan dan dunia usaha/industri 5. Meningkatkan pelayanan prima terhadap kepentingan siswa dan masyarakat
1. Mempersiapkan peserta didik agar menjadi manusia produktif, mampu bekerja mandiri, berdedikasi, beriman, bertaqwa dan berakhlak mulia dan dapat diserap oleh DU/DI sebagai tenaga kerja tingkat menengah sesuai dengan kompetensi yang dimilikinya. 2. Memberikan pembekalan agar mampu berkarir, ulet dan giat dalam berkompetisi, berdaya saing, mampu beradaptasi di lingkungan kerja, disiplin dan dapat mengembangkan sikap profesional sesuai kompetensi yang dimilikinya 3. Membekali peserta didik dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni dan wawasan kewirausahaan agar mampu mengembangkan diri dikemudian hari baik secara mandiri maupun melanjutkan pada jenjang pendidikan lebih tinggi. 4. Menanamkan budaya karakter bangsa dan peduli terhadap lingkungan TUJUAN SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH
PROFIL SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH IDENTITAS SEKOLAH : 1. Nama Sekolah:SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH 2. NIS : NSS: NPSN : KAB/KOTA: SUNGAI PENUH 6. PROVINSI: JAMBI 7. ALAMAT: JLN. KAPTEN MURADI KM.03 SUNGAI PENUH 8. KODE POS: NO. TELP/FAX SMK: (0748) ALAMAT
WEBSITE: LUAS LAHAN: M² LUAS TERBANGUN: M² LUAS LAHAN KOSONG: M² STATUS TANAH: Milik Pemerintah Daerah NO SERTIFIKAT: 648/38/1986
1. NAMA KEPALA SMK: ALBIZAR, S.T 2. NIP: NO. HP KEPALA SMK: PENDIDIKAN TERAKHIR: S1 6. JURUSAN: TEKNIK MESIN 7. SK PENGANGKATAN: GUBENUR JAMBI 8. NOMOR & TANGGAL SK: 570 / KEP.GUB / BKD3.2 / 2017 PROFIL KEPALA SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH
KELOMPOK PROGRAM KEAHLIAN K-13: * BIDANG KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA * 5 PROGRAM KEAHLIAN : 1. TEKNIK KONSTRUKSI DAN PROPERTI 2. TEKNIK KETENAGALISTRIKAN 3. TEKNIK MESIN 4. TEKNIK OTOMOTIF 5. TEKNIK ELEKTRONIKA 5. TEKNIK ELEKTRONIKA
* TEKNIK BANGUNAN 2 KK : 1. BISNIS KONSTRUKSI DAN PROPERTI (BKP) 2. DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN (DPIB) * TEKNIK KETENAGA LISTRIKAN 1 KK : 1. TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK (TITL) 1. TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK (TITL) * TEKNIK MESIN 1 KK : 1. TEKNIK PENGELASAN (TP) * TEKNIK OTOMOTIF 2 KK : 1. TEKNIK KENDARAAN RINGAN (TKR) 2. TEKNIK BISNIS SEPEDA MOTOR (TBSM) * TEKNIK ELEKTRONIKA 1 KK : 1. TEKNIK ELEKTRONIKA INDUSTRI (TEI) KELOMPOK KOMPETENSI KEAHLIAN K-13:
KONDISI SISWA: * TAHUN PELAJARAN 2017/2018 NO.KOMPETENSI KEAHLIAN JUMLAH SISWA TOTALJUMLAH ROMBEL TOTAL TK ITK IITK III LPLPLPLPTK ITK IITK III DESAIN PERMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN (DPIB) TEKNIK GAMBAR SIPIL ARSITEKTUR (TGSA) TEKNIK GAMBAR BANGUNAN (TGB) BISNIS KONSTRUKSI DAN PROPERTI (BKP) TEKNIK KONSTRUKSI GEDUNG (TKG) TEKNIK KONSTRUKSI KAYU (TKK) TEKNIK INSTALASI TENGA LISTRIK (TITL) TEKNIK LAS DAN FABRIKASI LOGAM (TLFL) TEKNIK PENGELASAN (TP) TEKNIK KENDARAAN RINGAN OTOMOTIF (TKRO) TEKNIK KENDARAAN RINGAN (TKR) TEKNIK BISNIS SEPEDA MOTOR (TBSM) TEKNIK SEPEDA MOTOR (TSM) TEKNIK ELEKTRONIKA INDUSTRI (TEI) JUMLAH
* DATA PENERIMAAN SISWA BARU NO.TAHUN PELAJARANJUMLAH SISWA RASIO SISWA YANG DITERIMA PENDAFTARDITERIMA TIDAK DITERIMA PERSENTASE / / / /
* LULUSAN NO.TAHUN PELAJARAN LULUSAN (%)RATA-RATA NEM TARGETHASILTARGETHASIL / / / /
KONDISI GURU: NO.IJAZAH JUMLAH GURU TETAP (PNS) GURU TIDAK TETAP GURU BANTU D3010 2S S2300 JUMLAH68210
KONDISI TENAGA KEPENDIDIKAN: NO.IJAZAH JUMLAH TENAGA TETAP (PNS) TENAGA TIDAK TETAP SMA38 2D331 3S112 JUMLAH711
DATA PENERIMAAN BANTUAN SMK TAHUN NoJENIS BANTUANASAL BANTUAN TAHUN BANTUAN 1Bantuan Pengembangan SMK RujukanDIPA Tahun Penyelenggaraan Pendidikan Keluarga dan Peningkatan Ekosistem pada Satuan Pendidikan DIREKTORAT PEMBINAAN PENDIDIKAN KELUARGA PENDAMPINGAN KURIKULUM 2013LPMP Jambi2016 4BANTUAN TEMPAT UJI KOMPETENSI Direktorat Pembinaan SMK Ditjen Pendidikan Menengah Program Bantuan Pengembangan SMK Berbasis Industri/ Keunggulan Wilayah Tahun 2017 Direktorat Pembinaan SMK Ditjen Pendidikan Menengah DAK TAHUN 2017 Dinas Pendidikan Provinsi Jambi 2017
FOTO BANTUAN PENGEMBANGAN SMK RUJUKAN FOTO KEADAAN 0 % PEMBANGUNAN BENGKEL TEKNIK PENGELASAN
FOTO KEADAAN 100 % PEMBANGUNAN BENGKEL TEKNIK PENGELASAN
FOTO KEADAAN 0 % REHAB RUANG PENUNJANG (RUANG MAJELIS GURU)
FOTO KEADAAN 100 % REHAB RUANG PENUNJANG (RUANG MAJELIS GURU)
PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN KELUARGA DAN PENINGKATAN EKOSISTEM PADA SATUAN PENDIDIKAN
PENDAMPINGAN KURIKULUM 2013
BANTUAN TEMPAT UJI KOMPETENSI
KEGIATAN RAPAT DINAS :
KEGIATAN SIDANG KENAIKAN KELAS TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017 :
KEGIATAN PEKAN HARMONI :
KEGIATAN UJI KOMPETENSI SISWA TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017
KEGIATAN UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (UNBK) TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017
PENYERAHAN RAPOR SISWA SEMESTER GENAP TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017
KEGIATAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) TAHUN PEMBELAJARAN 2017/2018
KEGIATAN RAPAT DENGAN ORANG TUA SISWA PPDB TAHUN PEMBELAJARAN 2017/2018
KEGIATAN PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (PLS) TAHUN PEMBELAJARAN 2017/2018
PEMBEKALAN PRAKERIN TAHUN PEMBELAJARAN 2017/2018
KEGIATAN BARISAN INDAH HUT KEMERDEKAAN RI KE-72
PEMBUATAN MEJA KERJA KEGIATAN UNIT PRODUKSI
PEMBUATAN MEJA DAN KURSI
PEMBUATAN ALMARI
ALMARI PANJANG
UNIT PENGELASAN PEMBUATAN TERALI IRIS JADAH PEMBUATAN TERALI IRIS JADAH PEMBUATAN TERALI HIAS (BUNGA) PEMBUATAN TERALI HIAS (BUNGA) PEMBUATAN PAGAR MEWAH PEMBUATAN PAGAR MEWAH PEMBUATAN PAGAR SEDERHANA PEMBUATAN PAGAR SEDERHANA PEMBUATAN KANOPI POLIKORBONET PEMBUATAN KANOPI POLIKORBONET DAN LAIN-LAIN SESUAI PESANAN DAN LAIN-LAIN SESUAI PESANAN
PAGAR BUNGA
UNIT OTOMOTIF PEKERJAAN SPORING PEKERJAAN SPORING PEKERJAAN BALANCE RODA PEKERJAAN BALANCE RODA PEKERJAAN TUNE-UP / SERVIS MOBIL PEKERJAAN TUNE-UP / SERVIS MOBIL PEKERJAAN BUBUT TROMOL PEKERJAAN BUBUT TROMOL PEKERJAAN BUBUT CAKRAM PEKERJAAN BUBUT CAKRAM PEKERJAAN SEVIS SEPEDA MOTOR PEKERJAAN SEVIS SEPEDA MOTOR
UNIT INSTALASI LISTRIK DAN ELEKTRONIKA PEMBUATAN SPEAKER AKTIF 12 INCHI PEMBUATAN SPEAKER AKTIF 12 INCHI BEL CERDAS CERMAT BEL CERDAS CERMAT JASA PENAMBAHAN TITIK LAMPU JASA PENAMBAHAN TITIK LAMPU JASA PENGGANTIAN INSTALASI LSTRIK JASA PENGGANTIAN INSTALASI LSTRIK JASA PEMBUATAN PANEL INSTALASI LISTRIK JASA PEMBUATAN PANEL INSTALASI LISTRIK JASA PERBAIKAN ALAT-ALAT RUMAH TANGGA JASA PERBAIKAN ALAT-ALAT RUMAH TANGGA JASA MELILIT MOTOR LISTRIK, DINAMO DAN TRANSFORMATOR. JASA MELILIT MOTOR LISTRIK, DINAMO DAN TRANSFORMATOR.
RENCANA PENGEMBANGAN UNIT PRODUKSI SMK NEGERI 2 SUNGAI PENUH 1. PEMBUATAN BAK MOBIL TRUK 2. PEMASANGAN TRAFFIC LIGHT 3. PELATIHAN MONTIR MOBIL 4. PELATIHAN MONTIR SEPEDA MOTOR
TERIMA KASIH