Dasar Penggunaan Microsoft Office Excel 2007

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MICROSOFT EXCEL IKIP BUDI UTOMO MALANG.
Advertisements

MICROSOFT EXCEL Disusun oleh : MIFTAHUL SAKINAH III G
PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA
PROGRAM PENGOLAH ANGKA (MICROSOFT EXCEL)
Oleh : Tim Mata Kuliah Aplikasi
MICROSOFT EXCEL 1 30 Jan-5 Feb  Program aplikasi komputer Under DOS yang digunakan untuk aplikasi lembar kerja adalah …
MENGENAL DAN BEKERJA DENGAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA (MS. EXCEL)
Microsoft Office Excel
M ENGENAL Materi Pembelajaran Kelas X Semester II Teknologi Informasi Dan Komunikasi SMAN 3 Mandau destri4wandie.wordpress.com Microsoft Office Excel.
MICROSOFT OFFICE EXCEL
MICROSOFT OFFICE EXCEL
DASAR-DASAR MICROSOFT EXCEL
LEMBAR KERJA EXCEL Terdiri dari : Row Heading (Kepala garis)
Maju, Cerdas dan Kompetitif
Teknologi Informasi dan Komunikasi
PEMBELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MICROSOFT EXCEL.
Gambaran Umum Mata Kuliah Aplikasi Komputer
HENDRA SUSANTO UHAMKA 3G MATEMATIKA
Bab 4 : Format Tampilan Teks, Angka, Sel dan Halaman pada Ms Excel
MENATA DATA.
ATA 2014/2015 Bab 5 : Fungsi dan Formula pada Ms Excel
Perangkat Lunak Perkantoran: Pengolah Angka (MS Excel)
MEMBUAT TABEL Tombol untuk membuat tabel ada di menu insert
TUGAS PROJEK UAS PERSENTASI MICROSOFT EXCEL
Microsoft Excel PERTEMUAN 5 D E W I.
EXCEL 2003 Semester II. Bagian EXCEL 1. Mengenal Elemen Dasar Excel.
Ms. Excel.
1. Elemen pada Microsoft Excel
Aplikasi Lembar Kerja (Spreadsheet) MSExcel - 1
MICROSOFT EXCEL RINA PRAWITA
Assalamu’alaikum
Pendahuluan Microsoft Excel (MS-Excel) merupakan program aplikasi spreadsheet (lembar kerja elektronik) canggih yang paling populer dan paling banyak digunakan.
BELAJAR MICROSOFT EXCEL 2007
Mengoperasikan perangkat lunak Lembar Sebar
Created by : Firqih Eka Iswara,A.Md
MICROSOFT OFFICE EXCEL
Matakuliah : F0562 / Lab Pengantar Aplikasi Komputer
LEMBAR KERJA EXCEL Terdiri dari : Row Heading (Kepala garis)
Pengalamatan sel, Pembuatan dua buah table & Pengolahan Database
Belajar Microsoft Axcel
PROGRAM PAKET NIAGA 1 LIZA SAFITRI, ST.
Pengenalan Aplikasi Pengolah Angka
Microsoft Excel By : D e w i.
Spreadsheet Pengolah Angka atau spreadsheet merupakan suatu tabel nilai-nilai yang disusun dalam baris dan kolom. Masingmasing nilai dapat memiliki suatu.
Pengenalan Microsoft Office Excel
MICROSOFT OFFICE EXCEL
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PERT-05 MS. EXCEL.
MICROSOFT OFFICE EXCEL
Membuat Dokumen dengan Software Pengolah Angka
MICROSOFT EXCEL 2010 By : Nurul Adhayanti.
TOT FASILITATOR By N a h d i.
MICROSOFT EXCEL HERY SUHARSO.
MICOROSOFT OFFICE EXCEL 2007
Pengenalan Microsoft Office Excel
FORMAT CELL RUMUS SEDERHANAABSOLUT, SEMI ABSOLUT RUMUS ANTAR SHEET
PELATIHAN MICROSOFT EXCEL 2013 AMIK BSI Jakarta
LATIHAN MID SEMESTER.
Microsoft Excel Stiess Batang.
JENIS-JENIS DATA PADA MS. EXCEL 2007
PRODI MIK | FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN
BEKERJA DENGAN EXCELL.
Perangkat Lunak Perkantoran: Pengolah Angka (MS Excel)
1. 2 PERTEMUAN I PENGENALAN SHEET Microsoft Excel merupakan program aplikasi spreadsheet (lembar kerja elektronik). Fungsi dari Microsoft Excel adalah.
Dasar Penggunaan Microsoft Office Word 2007
PEMBELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUNG KALIMANTORO Suryadi, S.Kom., M.Kom.
Membuat Tabel di Microsoft excel
Paket Program Pengolah Angka / Spreadsheet 1. Kompetensi Dasar 1.1Mensyukuri karunia Tuhan Yang Maha Esa, atas pemberian amanah untuk mengelola administrasi.
Transcript presentasi:

Dasar Penggunaan Microsoft Office Excel 2007 Chapter 1 - 2

Mengenal Microsoft Office Excel 2007 Microsoft Office Excel 2007 adalah program aplikasi spreadsheet yang didesain untuk keperluan bisnis dan perkantoran. Penambahan kemampuan yang hebat dalam program ini tidak menjadikannya sulit dipakai, bahkan kemudahan, praktisan, dan penigkatan produktivitas menjadi salah satu kekuatanya. Dengan Excel 2007, pembuatan lembar kerja beruapa tabel dengan hitungan angka yang rumit menjadi mudah diselaikan. Didukung dengan kemampuan penataan tampilan yang prima, pembuatan grafik, pengolahan database, kelengkapan fungsi, dan lain- lain menjadikannya sebagai program spreadshett pating populer.

Menjalankan Microsoft Office excel 2007 4 Klik Windows Start Klik Programs Klik Microsoft Office Klik Microsoft Office Excel 2007 2 3 1

Mengenal Tampilan Menu Bar Tool Standar Tool Bar Formating Formula Bar Column Heading Cell Pointer Row Heading Scroll Bar

Keterangan : Menu Bar, berisis sederetan menu yang dapat digunakan, dimana setiap menu mempunyai sub menu masing-masing sesui dengan fungsi dari menu induknya. Toolbars Standard, adalah sederetan icon-icon yang akan sering digunakan. Toolbar Formating, adalah toolbar yang sering kita gunakan yang berfungsi dalam hal memformat lembar kerja, apakah itu rata kiri, kanan, atau rata tengah, kita juga bisa cetak tebal, miring atau garis bawah. Row Heading, adalah petunjuk lokasi baris pada lembar kerja yang aktif. Colunm Heading, adalah petunjuk lokasi kolom pada lembar kerja yang aktif. Cell Pointer, adalah petunjuk sel yang aktif Formula Bar, adalah tempat kita untuk mengetikkan rumus-rumus yang akan kita gunakan nantinya. Scroll Bar, berfungsi untuk menggeser lembar kerja secara vertikal dan horizontal.

Membuat tabel Blok range tulisan yang akan dibuat table Klik menu home 2 Blok range tulisan yang akan dibuat table Klik menu home Klik border Klik More border Klik border > outline > inside Klik ok 3 1 5 4 6

Operator aritmatik Anda dapat memasukkan rumus yang berupa instruksi matematika ke dalam suatu sel pada lembar kerja. Operator aritmatik yang dapat digunakan pada rumus, yaitu: ^ (perpangkatan) * (perkalian) / (pembagian) + (penjumlahan) - (pengurangan)

Sel absolut & relatif Sel Absolut adalah sel tersebut baik kolon maupun barisnya terkunci (absolut kolom dan baris). Contoh penggunaan sel absolut : Syntac : =range 1*range 2 =D3*$E$3

Sel Relatif adalah alamat sel yang jika disalin (copy) akan menyesuaikan dengan tempat atau lokasi yang baru. Contoh Penggunaan Sel Relatif : Syntac : =E2*D2 =E2*D2

Created by PalComTech Publisher Terima Kasih