Reza Praditya Yudha, M.Ikom Berfikir Deduktif Reza Praditya Yudha, M.Ikom
Kesimpulan dari dua premis Terdiri dari premis umum, premis khusus, dan kesimpulan
Silogisme Kategorial Premis mayor berupa kategorial dan menjadi predikat Premis minor menjadi subjek
Silogisme Hipotesis Premis mayor berupa argumen
Silogisme Alternatif Premis umum berupa pilihan
Entimen Bentuk singkat silogisme Kesimpulan dari silogisme Terdiri dari premis umum, premis khusus, dan silogisme
TUGAS Buatlah entimen yang mencakup unsur premis umum, premis khusus, dan silogisme!