DASAR JARINGAN KOMPUTER MATA PELAJARAN : KOMPUTER DAN JARINGAN DASAR GURU BIDANG STUDI: ENDANG BAIHAQI SMK NEGERI 13 PANDEGLANG TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
ASSALAMU’ALAIKUM.
Advertisements

Khoirunnida. Internet Internet yaitu, Interconnection Networking adalah jaringan komputer yang terhubung menggunakan Standar Sistem Global Transmission.
U NIVERSITAS B INA D ARMA P ALEMBANG L AILI A DHA, M.K OM /T EKNIK I NFORMATIKA /2013.
TEKNOLOGI INFORMASI WIRELINE
Jelaskan pengertian jaringan
JARINGAN KOMPUTER Oleh : Muhammad Fahmi.
Topologi Jaringan.
Jaringan Korporat Telekomunikasi
Jaringan Komputer Penilaian Badiyanto, S.Kom., M.Kom. UTS : 30 %
Jaringan Komputer Disusun Oleh : epul saepuloh Kelas XII-10 (TKJ)
Kelas IX semester gasal
TUGAS PTI Jaringan Komputer (LAN)
Oleh : Desty Dea Pratiwi
Oleh : Syarah Munawaroh
Infrastruktur Jaringan Komputer
MEDIA PENYIMPANAN (MEMORI) EKSTERNAL
Oleh : Lili Herawati JARINGAN KOMPUTER.
Oleh : Dede Maryati JARINGAN KOMPUTER. Pengertian Jaringan Komputer Jaringan komputer adalah sekelompok komputer Otonom yang di hubungkan satu dengan.
Oleh: Anggi Ranggini JARINGAN KOMPUTER.
Oleh : M. Riyan Aji F KELAS : 1P51 NIM :
TUGAS PTI JARINGAN KOMPUTER “WAN”
PERTEMUAN-11 PERKULIAHAN KOMUNIKASI DATA
KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN KOMPUTER
 Oleh : Laras wahyuni  JARINGAN KOMPUTER.  Jaringan komputer adalah sekelompok komputer  Otonom yang di hubungkan satu dengan yang lainnya  Menggunakan.
PERTEMUAN-12 PERKULIAHAN keamanan komputer
INTERNET PERTEMUAN KE -2 UNMA, Neli Nailul Wardah,S.Kom
SISTEM JARINGAN KOMPUTER
Meriska Defriani, S.Komp PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI JARINGAN.
DASAR-DASAR PENGGUNAAN INTERNET DAN INTRANET OLEH ELFIA S.Pd SMP NEGERI 1 PASAMAN PASAMAN BARAT 2009.
Konsep Dasar Jaringan Komputer
PENGENALAN DASAR JARINGAN KOMPUTER
Riyani Purwita Rachmawati, S.Pd
اسلام عليكم اسلام عليكم.
Riyani Purwita Rachmawati, S.Pd
JARINGAN KOMPUTER TEKNIK INFORMATIKA.
Konsep Dasar Jaringan Komputer
KOMUNIKASI DATA & JARINGAN KOMPUTER
Jaringan Komputer.
Konsep Jaringan Komputer
Pengantar Teknologi Informasi
Pertemuan-1. Konsep Dasar Jaringan Komputer
Tugas Jaringan Komputer
TEKNOLOGI INFORMASI WIRELINE
LAN (Local Area Network)
LUASAN AREA JARINGAN KOMPUTER
JARINGAN KOMPUTER Nama Kelompok 1.AMIRUDIN 2.RIAN 3.APRIZAL RIZIEQ
Konsep Sistem Operasi Jaringan
JARINGAN DAN TELEKOMUNIKASI
YULIANA SMKN 4 PALEMBANG
KONSEP JARINGAN KOMPUTER
Manajemen Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Oleh pak wawan.
Pengenalan Jaringan komputer
JARINGAN KOMPUTER Nama Kelompok lll 1.Aliyudin 2.Muhammad nurfauzi
KOMUNIKASI DATA By : Andi Latifa Nabone.
Kabel Serat Optik / Fiber Optic
SISTEM JARINGAN KOMPUTER
PENGENALAN JARINGAN KOMPUTER
Komputer Aplikasi Jaringan Komputer Oleh : Kiky Nurhaeti.
Oleh : Eirene Veronica T
JARINGAN INTERNET.
Asep Nasrudin, ST. Jaringan Dasar Teknologi Jaringan Komputer.
JARINGAN KOMPUTER.
Tugas Rizky Yonanda Lubis Teknologi informasi dan komunikasi Tentang
Oleh: Iin Sofiyani A Tia Fifi Lestari A
Assalamualaikum Wr.Wb.
Pengenalan Jaringan Komputer. Mengapa butuh jaringan komputer ??? Untuk Apa ???
Jenis-jenis jaringan.
Jaringan Komputer Berdasarkan Area
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Transcript presentasi:

DASAR JARINGAN KOMPUTER MATA PELAJARAN : KOMPUTER DAN JARINGAN DASAR GURU BIDANG STUDI: ENDANG BAIHAQI SMK NEGERI 13 PANDEGLANG TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

DASAR JARINGAN KOMPUTER - Sekumpulan komputer yang berkomunikasi dengan komputer lainnya menggunakan jaringan secara bersamaan - Sebagai kumpulan dua komputer atau lebih saling terhubung secara elektronik.

TUJUAN  Tujuan utama kenapa membentuk jaringan komputer adalah untuk memungkinkan komunikasi data antar pengguna jaringan komputer ATAU berbagi berbagai file atau data

Jenis file/data yang di share  Berbagi data yang di maksud bisa berupa transfer file, penggunaanperangkat keras komputer secara bersamaan seperti modem,printer, ataupun data dalam hardisk. jaringan komputer Secara luas memungkinkan terhubung dengan Perusahaan penyedia Layanan Internet, sehingga jaringan komputer dapat berkomunikasi data dengan jaringan komputer yang lain. Dengan kondisi seperti ini maka jaringan komputer sudah bisa di katakan jaringan internet

Macam-Macam Jaringan komputer  1. LAN Local Area Network biasa disingkat LAN adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil; seperti jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil. Berbeda dengan Jaringan Area Luas atau Wide Area Network (WAN), maka LAN mempunyai karakteristik sebagai berikut : 1. Mempunyai pesat data yang lebih tinggi 2. Meliputi wilayah geografi yang lebih sempit 3. Tidak membutuhkan jalur telekomunikasi yang disewa dari operator telekomunikasi Biasanya salah satu komputer di antara jaringan komputer itu akan digunakan menjadi server yang mengatur semua sistem di dalam jaringan tersebut

WAN WAN adalah singkatan dari istilah teknologi informasi dalam bahasa Inggris: Wide Area Network merupakan jaringan komputer yang mencakup area yang besar sebagai contoh yaitu jaringan komputer antar wilayah, kota atau bahkan negara, atau dapat didefinisikan juga sebagai jaringan komputer yang membutuhkan router dan saluran komunikasi publik. WAN digunakan untuk menghubungkan jaringan lokal yang satu dengan jaringan lokal yang lain, sehingga pengguna atau komputer di lokasi yang satu dapat berkomunikasi dengan pengguna dan komputer di lokasi yang lain.

MAN Metropolitan area network atau disingkat dengan MAN. Suatu jaringan dalam suatu kota dengan transfer data berkecepatan tinggi, yang menghubungkan berbagai lokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan, dan sebagainya. Jaringan MAN adalah gabungan dari beberapa LAN. Jangkauan dari MAN ini antar 10 hingga 50 km, MAN ini merupakan jaringan yang tepaMetropolitan area network atau disingkat dengan MAN. Suatu jaringan dalam suatu kota dengan transfer data berkecepatan tinggi, yang menghubungkan berbagai lokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan, dan sebagainya. Jaringan MAN adalah gabungan dari beberapa LAN. Jangkauan dari MAN ini antar 10 hingga 50 km, MAN ini merupakan jaringan yang tepat untuk membangun jaringan antar kantor-kantor dalam satu kota antara pabrik/instansi dan kantor pusat yang berada dalam jangkauannya.