11 Hal Membanggakan Tentang Indonesia Yang Tidak Anda Ketahui Tapi Nomor 10 Tergantung Pada Pemimpin Kita Nanti! Posted by Jourdan,

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
dengan TUJUAN yang JELAS…
Advertisements

Renungkanlah Doa ini!.
Hadiah Terbaik Untuk Diri Sendiri
Sabda Kehidupan Maret 2013 “Barangsiapa di antara kamu tidak berdosa, hendaklah ia yang pertama melemparkan batu kepada perempuan itu.” (Yoh 8:7)
JBA Selama 1 jam interview CNBC dengan Warren Buffet, orang terkaya didunia saat ini, yang telah menyumbang $ 31 milyar untuk kegiatan sosial.Marilah kita.
Bacalah mungkin penting bagi qta!
Bacalah dengan teliti, ini sangat penting!
BERSYUKUR sumber: milis agusman_1981
My Mother And Me Cinta, perjuangan, kasih karunia,
Raja Pertapa Mereka menceritakan padaku bahwa di sebuah hutan yang dikelilingi gunung-gunung hiduplah seorang pemuda dalam kesunyian. Dulu ia adalah raja.
Oleh Triawan Wicaksono
Perjalanan ke Emaus.
FOR SOMEONE SPECIAL LIKE YOU..
‘This PowerPoint presentation has been produced by Jonathan Petersen at Coffs Harbour CCS with funds provided by the Australian Government through the.
Retret Agama & Etika Protestan 21 April 2012 A. Singarimbun
Pastinya Terbaik Untuk Ku
MENJADI DAN MELAKUKAN Lesson 4 for October 25, 2014.
TUGAS SOSIOLOGI SUKU TENGGER SMA NEGERI 1 WARU 2011.
Ke Raja Ampat, Bukan Cuma "Diving"
Tahukah Kamu? Saat ini, telepon genggam (hand phone) semakin pintar. Seiring dengan kemajuan teknologi, banyak bermunculan telephon pintar atau smartphone.
ANDA LUAR BIASA ! Turn on your speakers.
Melaksanakan Janji dengan
Bandung, May 16, 2014 By Harnof Thene. KESEMPATAN Matius 28:19-20 Matius 28:19-20 Menjadi Rekan Sekerja Allah Mempercayakan pekerjaanNya Orang yang special.
Happiness at Work By  Srikumar Rao, Work.
Kopi Luwak, Kopi Khas Indonesia
WUJUDKAN MIMPIMU.
Berjalan Bersama dengan Allah
JBA Selama 1 jam interview CNBC dengan Warren Buffet, orang terkaya didunia saat ini, yang telah menyumbang $ 31 milyar untuk kegiatan sosial.Marilah kita.
YES,… YOU CAN !!.
Honeymoon trip ☺☻☺☻☺☺☻☺☻☺. Honeymoon Trip Pasangan berbahagia yang baru saja melangsungkan pernikahan tentu ingin punya kenangan indah dengan berbulan.
dengan TUJUAN yang JELAS…
Mengembangkan Diri (Self Development)
KESATUAN INJIL Lesson 3 for July 15, 2017.
Doa Bapa Kami Diskusi tentang Doa
Hasil interview CNBC dengan Warren Buffett (78 tahun), orang terkaya didunia saat ini versi majalah ‘Forbes’ dengan jumlah asset sebesar USD 62 milyar.
2.1.B ANALISIS MATERI DALAM BUKU TEKS PELAJARAN
APLIKASI KOMPUTER.
The Secret (4): Proses Penuh Daya
OLEH : Ajeng Titylaras SMA Negeri 7 Malang
Mimpi adalah komunikasi antara tubuh, pikiran, dan jiwa kita
Kisah Maestro Microsoft Bill Gates and Paul Allen
Robby’s Tour and Travel
Harimau dan Prajurit Alkisah, di sebuah kerajaan, sang raja mempunyai kegemaran yang tidak lazim, yakni mengukur kekuatan prajuritnya dengan cara mengadu.
TUGAS APLIKOM 1 UNIVERSTAS MERCU BUANA YOGYAKARTA
Melaksanakan Janji dengan
Apa pun yang Terjadi, Bersyukurlah!
Interactive Product Design Presentation
Seri Kuasa Roh Kudus: KuasaNya di dalam Keheningan
EVALUASI KESAKSIAN DAN PENGINJILAN
Penampilan Diri Pertemuan 14
 ASSALAMUALAIKUM .
KEHANCURAN YERUSALEM Lesson 10 for December 5, 2015.
Cinta, Kesedihan, Kecantikan, Kekayaan, Kegembiraan
Lesson 8 for August 23, “Dan Aku pun berkata kepadamu: Engkau adalah Petrus dan di atas batu karang ini Aku akan mendirikan jemaat-Ku dan alam.
Pemasaran online SMK Profita Bandung.
Dampak Jika Terlalu Banyak Mengkonsumsi Mie Instan
Nabi Yusuf By Ibam.
BERWISATA KE KOREA.
Biografi Merry Riana Motivator Wanita No 1 di Indonesia
PKWU Sifat Kewirausahaan
ANALISA SWOT PERKEMBANGAN PARIWISATA INDONESIA
Wisata Pantai di bali Yoga pratama aji.
STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN KOPI KAPAL API
Keturunan Abraham dibenci dan dijual sebagai budak oleh saudara-saudaranya, tetapi Allah mengangkat Yusuf ke posisi otoritas yang tinggi dan menjadikannya.
PENTAKOSTA Lesson 2 for July 14, 2018.
Adalah Kemarahan......
Selamat Datang, Siswa! Nama Guru.
Adalah Kemarahan......
Selamat Datang, Siswa! Nama Guru.
1. Rafi Ramadhan 2. M. Zainul Karim 3. Ryan Hidayatur Wasi 4. M. Firman Gema Adzani.
Transcript presentasi:

11 Hal Membanggakan Tentang Indonesia Yang Tidak Anda Ketahui Tapi Nomor 10 Tergantung Pada Pemimpin Kita Nanti! http://maubelajarapa.com/ Posted by Jourdan, July 4, 2014 Lulusan dari School of Computing di National University of Singapore, Jourdan adalah founder dan CEO dari MauBelajarApa.com. Dengan lebih dari 15 tahun pengalamannya sebagai Web Developer, Dia sekarang fokus karirnya sebagai Social Media profesional.

1. Mie Instan Indonesia Itu Paling Terkenal! Dan Produsen Mie Instan Kita Adalah Terbesar Di Dunia! Saya tidak yakin apakah anda pernah mengalami yang apa saya alami saat kecil tapi dulu saya hampir setiap minggu pagi, saya bangun untuk nonton Doraemon di tv sambil makan Supermie. Rasanya itu luar biasa! Oya, menurut World-Grain.com, perusahaan Grup Indofood kita, merupakan produsen mie instan terbesar di dunia. Bukan hanya itu saja, tapi mie instan kita juga ada di peringkat yang terbaik di dunia menurutTheRamenRater.com! Tidakkah anda bangga?

2. Makanan Indonesia Itu Paling Top Sedunia! Bisakah kamu membayangkan tinggal di tempat yang memiliki makanan terbaik di dunia? Ini adalah hal yang menguntungkan! Menurut CNN Travel, nasi goreng Indonesia ada di peringkat nomor 2 dan rendang kita ada di peringkat terbaik nomor 1 di dunia! Jadi bila suatu saat ada orang asing bertanya anda apa yang terkenal di Indonesia, anda bisa menjawab, kita memiliki makanan terbaik di dunia! Sedaaaap!

3. Kopi Luwak Indonesia Dinilai Sebagai Kopi Termahal Di Dunia! Menurut Richest.com, Kopi Luwak kita dinilai sebagai kopi termahal di seluruh dunia! Bukan cuma mahal, proses produksinya juga aneh. Kopi jenis ini di produksi dari biji kopi tertentu yang telah dikonsumsi hewan tertentu, yaitu luwak. Sebelum kopi ini diproduksi, biji kopi terlebih dahulu melewati sistem pencernaan hewan tersebut. Meskipun begitu, Kopi Luwak memperoleh popularitas yang ekstrim di seluruh dunia.

4. Tiga Dari Pantai Di Indonesia Ada Di Daftar 100 Pantai Terbaik Di Dunia! Mengapa anda ingin pergi ke Maladewa ketika pantai kita sendiri, Pantai Nihiwatu, Sumba, ada di peringkat yang lebih baik? Dipilih oleh pengikut CNN, Pantai Nihiwatu di Sumba berada di peringkat 17, sementara Pantai Canggu di Bali di peringkat 39. Yang terakhir dalam daftar ini adalah Pulau Derawan di peringkat 63. Namun, menurut saya pantai2 kita yang lain seharusnya ada dalam daftar, tapi lebih baik kita menyimpannya sendiri.

5. Jangan Lupa Kita Juga Memiliki Beberapa Tempat Diving Yang Terbaik Di Dunia! Tidakkah anda rasa kita sangat diberkati dengan alam indah yang diberikan oleh Sang Pencipta? Tempat2 seperti Kepulauan Gills dan Bali dinilai sebagai 25 tempat terbaik untuk scuba diving menurut websiteList25.com dan Raja Ampat dipilih sebagai tempat menyelam terbaik di dunia menurutTheTouristAttractions.blogspot.sg. Jika anda ingin belajar menyelam, anda juga bisa menemukan daftar sekolah yang di situs kami, http://maubelajarapa.com/kursus/sports-diving/

6. Gunung Bromo Ada Di Daftar 50 Keajaiban Dunia Keindahan Gunung Bromo masih berbekas di hati saya hingga saat ini walaupun saya mengunjungi tempat itu tahun 2012. Itu adalah salah satu tempat terindah yang saya temui di Indonesia. Berada di peringkat 37oleh CNN Travel, Gunung Bromo merupakan gunung berapi aktif sebenarnya kecil di dalam kaldera yang jauh lebih besar dari gunung berapi kuno. Anda harus mengunjungi jika belum pernah!

7. Ada Beberapa Desainer Top Dunia Itu Berasal Dari Indonesia! Saya yakin beberapa dari anda tidak mengetahui mereka. Disini saya hanya sebut beberapa nama saja, yang lain masih banyak. Coba cari tahu nama mereka di Google: a. Tex Saverio (dia merancang gaun yang dipakai Lady Gaga di pemotretan Harper’s Bazaar dan dia juga lah yang membuat kostum yang super menarik di Hunger Games yang di pakai oleh Jennifer Lawrence) b. Nancy Go (dia mendirikan sebuah perusahaan yang berfokus pada tas ekspor Bagteria, yang dipakai oleh Paris Hilton, Emma Thompson dan Putri Zara Phillips). c. Sabbatha Rahzuardi (merancang koleksi tas Sabbatha yang memiliki penggemar d kalangan selebriti terkenal, salah satunya Katie Holmes)

8. Indonesia Adalah Salah Satu Negara Yang Paling “HAPPY” Di Dunia! Dinilai oleh http://www.abc.net.au, Indonesia berada di peringkat 12 sebagai negara yang paling bahagia di dunia. Mengapa tidak? Kita memiliki makanan terbaik, kopi terbaik, keajaiban alam terbaik, dll. Saya rasa kita sangat sangat diberkati menjadi orang Indonesia!

9. Indonesia Merupakan Perekonomian Ke-10 Terbesar Di Dunia! Tahun ini, 2014, kita telah menjadi perkonomian terbesar ke-10 di dunia menurut laporan terbaru oleh Bank Dunia. Ini juga berarti bahwa kita telah berkembang dengan baik dan ada lebih banyak kesempatan untuk mendapatkan lebih banyak uang.

10. Indonesia TIDAK ADA Di Dalam Daftar Top 23 Negara Paling Korup Di Dunia! 23 Negara yang terkorup di dunia ada terdaftar di situs ini: http://www.buzzfeed.com/sheerafrenkel/the-23-most-corrupt-countries-in-the-world dan negeri tercinta kita tidak ada di dalam. Ini adalah hal yang membanggakan bagi bangsa Indonesia! Kita tidak ada di dalam daftar tersebut! Walaupun rasanya banyak korupsi yang terjadi di negara kita, saya percaya ada banyak kekuatan baik yang melawan penguasa yang jahat. Mari tetap berdoa supaya pemimpin berikutnya bisa membawa kita ke daftar yang lebih baik seperti ini:Negara Yang Paling Tidak Korup di Dunia.

11. Indonesia Adalah 20 Negara Teratas Untuk Menjadi Entrepreneur (Pengusaha)! Menurut Businessinsider.com, Indonesia adalah salah satu negara terbaik di dunia untuk menjadi seorang pengusaha atau Entrepreneur. Maka berbanggalah pada Indonesia dan jika anda bermimpi untuk membuat Indonesia menjadi tempat yang lebih baik melalui inovasi anda, jangan menyerah! Saya berharap melihat lebih lagi inovasi pengusaha disini di masa yang akan datang seperti Steve Jobs, Mark Zuckerber, Bill Gates, dll.