BENZENA DAN TURUNANNYA Dwi Restuti, S.Pd SMA NEGERI 1 KARANG BARU
Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti pembelajaran, siswa diharapkan dapat menentukan struktur dan nama senyawa benzena dan turunannya.
Benzena Benzena adalah senyawa hidrokarbon yang memiliki rumus molekul C6H6 berupa rantai lingkar (siklik) dengan ikatan rangkap selang-seling. Benzena merupakan senyawa tak jenuh (memiliki ikatan rangkap) yang lebih mudah mengalami reaksi substitusi daripada reaksi adisi. Resonansi menyebabkan cincin benzena bersifat stabil (sukar melakukan reaksi adisi)
STRUKTUR BENZENA H C H C C H H C C H
Resonansi pada Benzena
Satu gugus pensubstitusi H Fenol (hidroksibenzena) (nitrobenzena) OH NO2
Apabila dua atom H pada benzena diganti dengan atom atau gugus atom lain, maka akan terjadi tiga macam posisi (tiga isomer). Y X Orto (o) (posisi 1,2) X Y Para (p) (posisi1,4) X Y Meta (m) (posisi 1,3)
Contoh NO2 OH p-nitrofenol Cl CH3 NO2 m-nitrotoluena Cl o-dikloro benzena
Urutan Prioritas Penomoran Gugus Pensubstitusi - COOH, - SO3H, - CHO, - CN, - OH, - NH2, -R, - NO2, - X