PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENCATATAN STOK BARANG BERBASIS WEB PADA UD. KAMI JAYA Christina Heri Satsiwi 10106318 30 DESEMBER 2010
LATAR BELAKANG MASALAH : Sistem Informasi Pencatatan Stok Barang Pencatatan Keluar Masuk Barang Dilakukan Secara Manual Kesulitan Dalam Perhitungan Fisik Tidak Ada Laporan Penjualan & Laporan Stok Barang Sistem Informasi Pencatatan Stok Barang Berbasis Web TUJUAN : Dapat Memberikan Kemudahan Dalam Kegiatan Pencatatan Masuk & Keluar Barang Dapat Membantu Kegiatan Perhitungan Barang Secara Fisik Dapat Membantu Menyediakan Laporan Barang Masuk & Barang Keluar Dapat Digunakan Kapan Dan Dimana Saja
2 TRANSAKSI PADA SISTEM PENCATATAN STOK: Transaksi Penerimaan Barang Transaksi Pengeluaran Barang SISTEM YANG BERJALAN : Pencatatan Dilakukan Secara Manual Pada Buku Besar Pencatatan Dilakukan Oleh Pemilik Toko Atau Karyawan Pencatatan Dikerjakan Segera Setelah Transaksi Selesai
SISTEM INFORMASI PENCATATAN STOK : Sistem Mempermudah Kegiatan Pencatatan Stok Sistem Menerima Inputan Data Stok Dengan Baik Sistem Membantu Proses Perhitungan Barang Menjadi Lebih Akurat Sistem Mudah Untuk Dioperasikan Sistem Menyediakan Laporan Barang Masuk Atau Barang Keluar Sistem Menerima Inputan Pesanan Khusus Sistem Menyediakan Laporan Pesanan Khusus Tersedia Satu Data Base Yang Terintegrasi Sistem Menyediakan Laporan Data Barang Untuk Proses Cek Fisik
METODE : Tahap Pengumpulan Data & Informasi - Melakukan Observasi & Diskusi Dengan Pihak UD. Kami Jaya - Mengumpulkan Data-data Yang Dibutuhkan Sebagai Penunjang Informasi Dalam Rangka Perancangan & Pembuatan Sistem Tahap Penentuan Struktur Navigasi & Rancangan Halaman Sistem -Penentuan Ini Diperoleh Atas Observasi & Diskusi Bersama Pihak Toko Tahap Desain Sistem -Menggunakan Perangkat Lunak Photoshop CS2 Untuk Memperindah Tampilan Sistem Tahap Pembuatan Sistem -Menggunakan Bahasa Pemrograman PHP -Menggunakan Editor Macromedia Dreamweaver 8 Tahap Perancangan Basis Data - Menggunakan MySQL Implementasi Sistem -Menggunakan XAMPP Sebagai Konfigurasi Untuk Web Server & Mengaktifkan Localhost Yang Dapat Diakses Via Web Browser
Control Panel / Administrator Page (Tambah/Edit/Hapus) PEMISAHAN USER : Diawali Dengan Menu Login User Dibedakan Menjadi 2, Yaitu : Administrator & User Biasa Level User Proses User Administrator Proses Input (Tambah) Barang Masuk Barang Keluar Pesanan Khusus Proses Data & Laporan Control Panel / Administrator Page (Tambah/Edit/Hapus) X Barang Pelanggan Supplier Account
STRUKTUR NAVIGASI : Menggunakan Struktur Navigasi Hierarchi Struktur Berbeda Antara Administrator & User Biasa Struktur Navigasi Administrator Struktur Navigasi User Biasa
FLOWCHART : 3 Dari Beberapa Flowchart Yang Dirancang Oleh Penulis Flowchart Pencatatan Barang Masuk
Flowchart Pencatatan Barang Keluar
Flowchart Pencatatan Pesanan Khusus
ANTAR MUKA : 3 Dari Beberapa Antar Muka Yang Dirancang Oleh Penulis Halaman Login
Antar Muka Halaman Utama User
Antar Muka Halaman Input Barang Masuk /Barang Keluar
BASIS DATA : Menggunakan Tabel Relasional
Menjabarkannya Dalam Relasi Antar Entitas
PENGUJIAN : 1 Pengujian Dari Yang Telah Dilakukan Kepada 3 Modul (Pesanan Khusus, Barang Keluar, Supplier) Modul Pesanan Khusus
Kesimpulan Dari Pengujian : Tombol Yang Ada Telah Berfungsi Dengan Baik Tidak Terdapat Error Saat Akan Masuk Kehalaman Lain Data Yang Ditampilkan Dapat Dibaca Dengan Jelas Warna Tampilan Situs Cukup Baik, Tidak Membuat Mata Cepat Lelah Secara Keseluruhan Pada Modul Pesanan Khusus, Semua Tools Telah Berfungsi Dengan Baik
KESIMPULAN & SARAN : Kesimpulan Penulis Telah Berhasil Merancang & Membuat Suatu Sistem Informasi Pencatatan Stok Barang Berbasis Web Yang Dapat Berfungsi Dengan Baik Sebagaimana Yang Dibutuhkan Oleh UD. Kami Jaya Dengan Sistem Informasi Ini, Kegiatan Pencatatan Stok Barang Menjadi Lebih Akurat & Efisien Karena Data Yang Tersinpan Terstuktur & Terkelolan Dengan Baik Sampai Dengan Selesainya Sistem Informasi Ini, Masih Belum Sempat Digunakan Oleh UD. Kami Jaya. Namun Demikian Diharapakan Menyelesaikan Permasalahan Yang Dihadapi UD. Kami Jaya Sistem Informasi Telah Berhasil Menyediakan Laporan Yang Dibutuhkan Seperti Laporan Barang Masuk, Barang Keluar & Pesanan Khusus
Saran Sistem Informasi Ini Merupakan Bagian Kecil Dari Suatu Sistem Inventory. Diharapakan Untuk Pengembangan Yang Lebih Baik Adalah Dengan Melengkapi Sistem Informasi Pencatatan Stok Barang Ini Menjadi Suatu Sistem Inventory Yang Lebih Luas Dalam Kaitan Dengan Sistem, Diharapkan Supplier Dapat Melakukan Pemrosesan Data & Laporan Terhadap Barang Mereka, Sebagai Bahan Analisa Untuk Pengembangan Produk Berkaitan Dengan Lingkungan Sistem, Diharapkan Juga Pelanggan Yang Melakukan Pesanan Khusus Dapat Mengetahui Sejauh Mana Pesanan Mereka Sedang Diproses
TERIMAKASIH