BUDIDAYA JAMUR (PTH 144) Sks: 3 (2-1) Dosen: 1. Ir. Yusanto, M.Si 2. Ir. Erie Maulana Sy. M.TA.
TUJUAN MATA KULIAH Mhs dapat membudidayakan jamur dengan baik
BUDIDAYA JAMUR JAMUR KAYU : - Tiram, Kuping, Sitake, Ling zi JAMUR KOMPOS : - Merang, Kancing
Arti dan Manfaat Budidaya Jamur Biologi Jamur Quis 1 Pembibitan Jamur Mid Semester Budidaya Jamur Kayu Quis 2 Budidaya Jamur Kompos UAS
PTH 144, 3 (2-1) Teori : 60 % Quis : 20 M.S : 25 Quis : 20 Uas : 25 TT : 10 Praktek : 40 % Lap : 30 Uap : 30 Akt : 20 H P : 20
PERTEMUAN KE- 1 Memahami arti dan manfaat budidaya jamur Mengindentifik asi arti dan manfaat budidaya jamur - Sejarah budidaya jamur terdiskripsikan dengan benar - Manfaat budidaya jamur terdiskripsikan dg benar - Jenis-jenis jamur terdiskripsikan dg benar
Sejarah 1.Dikenal sejak abad 12, 2.dibudidayakan abad 17 Manfaat : 1.Makanan 2.Penghasil antibiotik dan membantu proses pengolahan pangan 3.Mempercepat proses pelapukan bahan organik