UJI 2 SAMPEL BERPASANGAN UJI McNEMAR

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DOSEN : LIES ROSARIA., ST., MSI
Advertisements

Uji Lebih Dari 2 Sampel Tidak Berpasangan Bag 5b (Uji Krusskal Wallis)
MK. PENGELOLAAN DATA MUTU PANGAN
Uji 2 Sampel Tidak Berpasangan Bag 4a (Uji Fisher Exact)
Chi Square.
WISNU MAHENDRA, PENGARUH LATIHAN PUSH UP NORMAL DAN PUSH UP DENGAN TANGAN MENUMPU PADA BANGKU TERHADAP JAUHNYA HASIL THROW IN TANPA AWALAN PADA.
Mc Nemar Test TEMU III DIAKHIR KULIAH MAHASISWA MAMPU MELAKUKAN UJI STATISTIK UNTUK DATA ORDINAL PERPASANGAN: UJI MC NEMAR.
UJI CHI-KUADRAT.
Uji > 2 Sampel Berpasangan Bag 3a (Uji Cochran)
Uji Chi Square.
Nonparametrik: Data Tanda
Uji Tanda (Sign Test) Rini Nurahaju.
pernyataan mengenai sesuatu yang harus diuji kebenarannya
Analisis Data (UJI KAI KUADRAT)
UJI HIPOTESIS KOMPARASI DUA DATA BERPASANGAN (PAIRS)
Uji 2 Sampel Berpasangan Bag 2a (Uji McNemar)
ANALISA STATISTIK DAN KUALITATIF
Kuliah 6 Statistika Non Parametrik Uji Mc Nemar (2 sample dependen) & Uji Chi Square (2 sample independen) Statistika Non-Parametrik.
UJI NON PARAMETRIK Ners EED.
STATISTIK INFERENSIAL
created by Vilda Ana Veria Setyawati
UJI T DEPENDEN (Paired T Test)
T-test of related irfan.
STATISTIKA INFERENSI : UJI HIPOTESIS (SAMPEL GANDA)
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF K SAMPEL BERPASANGAN
Uji Chi Square X2 Nurhalina, SKM.M.Epid
Modul XIII ANALISIS DATA 2 (LANJUTAN)
Analisis Variansi.
ANALISIS REGRESI DAN KORELASI LINIER
STATISTIK INDUSTRI.
UJI Mc NEMAR.
STATISTIK INFERENSIAL
POKOK BAHASAN UJI KHI KUADRAT (Chi Square)
CHI KUADRAT.
UJI BEDA PROPORSI Chi Square.
SIGN TEST & WILCOXON NON PARAMETRIK.
( f 0 fe ) ( x ) fe 1 2  MODUL PERKULIAHAN SESI 2
UJI ANOVA (ANALISYS OF VARIAN)
CROSSTABS Jurusan Hubungan Internasional Universitas Padjadjaran
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF 2 SAMPEL BERPASANGAN
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF K SAMPEL INDEPENDEN
Pengantar Statistika Bab 1
Analisis Tabel Kontingensi
Analisis hubungan katagorik dengan katagorik uji kai kuadrat (chi square) Fery Mendrofa.
STATISTIK NON PARAMETRIK
PENELITIAN DAN STATISTIK NON PARAMETRIK
Uji chi square (kai kuadrat)
( f 0 fe ) ( x ) fe 1 2  MODUL PERKULIAHAN SESI 2
UJI CHI‐SQUARE Uji Chi-square atau qai-kuadrat digunakan untuk melihat ketergantungan antara variabel bebas dan variabel tergantung berskala nominal atau.
Teknik Analisis Data dengan Statistik Non Parametrik
CHI SQUARE DAN UJI PERSYARATAN ANALISIS
KORELASI.
Pengantar Statistika Bab 1
T-test of related irfan.
Uji Dua Sampel Berpasangan (Dependen) (Uji Wilcoxon)
UJI SATU SAMPEL (UJI CHI SQUARE) Devi Angeliana K SKM., M.PH
Analisis Variansi.
STATISTIK NON PARAMETRIK MINGGU 2
Pengantar Aplikasi Komputer II Analisis Regresi Linier Sederhana
PENGUJIAN HIPOTESIS KOMPARATIF
UJI HIPOTESIS MK. PENGELOLAAN DATA MUTU PANGAN PS. SUPERVISOR JAMINAN MUTU PANGAN PROGRAM DIPLOMA INSTITUT PERTANIAN BOGOR Dr. Ir. Budi Nurtama, Magr Dr.
Statistik Non-parametrik
Analisis Variansi.
Kai Kuadrat.
Analisis Variansi.
PENGUJIAN HIPOTESIS Ahsan Sumantika, S.E., M.Sc.
PENGUJIAN Hipotesa.
Analisis Variansi.
TABEL KATEGORIK 2×2.
Mugi Wahidin, SKM, M.Epid Prodi Kesehatan Masyarakat Univ Esa Unggul
Transcript presentasi:

UJI 2 SAMPEL BERPASANGAN UJI McNEMAR

Pengertian dan Penggunaan Uji McNemar Datanya berbentuk nominal (binary response) Crostab 2 x 2 (2 baris dan 2 kolom) Rancangan penilaian berbentuk “pre-post “ 1 sampel diukur 2 kali Biasanya desain “before after” Hipotesis penelitian merupakan perbandingan antara nilai sebelum dan sesudah ada perlakuan/treatment Bertujuan untuk membuktikan adanya perubahan/tidak setelah diberi intervensi.

Dibuat tabel frekuensi yang berbentuk tabel 2x2 Post - + + Pre - Individu dicatat di “sel A” jika dia berubah dari “positif” ke “negatif” Individu dicatat di “sel D” jika dia berubah dari “negatif” ke “positif” Individu dicatat di “sel B” jika sebelum dan sesudah adalah “positif”. Individu dicatat di “sel C” jika sebelum dan sesudah adalah “negatif”. A B C D

Dari tabel diatas maka A dan D adalah jumlah total sampel yang berubah, B dan C adalah sampel yang tidak berubah

Rumus X2 = koef Chi square A = nilai pada sel a D = nilai pada sel d X2 = ([A-D]-1)2 (A+D) df (degree of freedom)= 1 Keputusan Jika X2 hitung > X2 tabel= Ho di tolak Jika X2 hitung < X2 tabel = Ho diterima

Mc Nemar Test Contoh : seorang peneliti ingin mengetahui pengaruh iklan terhadap pembelian alat bantu jalan. Sampel diambil secara random sebanyak 200 pasien. Sebelum iklan diluncurkan terdapat 50 pasien yang membeli alat tersebut dan 150 tidak. Setelah iklan ternyata dari 200 orang tersebut terdapat 125 yang membeli dan 75 tidak. Dari 125 yang membeli tersebut terdiri atas pembeli tetap 40 orang sehingga yang berubah menjadi tidak membeli 85. Dari 75 yang tidak membeli yang tetap 65 dan yang berubah 10 orang.

MENENTUKAN JUDUL dan HIPOTESIS Judul : Pengaruh iklan terhadap penjualan alat bantu jalan Hipotesis statistik Ho : Tidak ada perbedaan penjualan alat bantu jalan sebelum dan sesudah pemasangan iklan Hi : Ada perbedaan penjualan alat bantu jalan sebelum dan sesudah pemasangan iklan

Mc Nemar Test Sebelum Sesuda Iklan Total Membeli 50 40 + 85 40 + 85 (40 tetap, 85 berubah) 125 Tidak membeli 150 65 + 10 (65 tetap, 10 berubah) 75 200

Mc Nemar Test Tidak Membeli Membeli 85 65 40 10 c2 = 57,642

Dengan Ketentuan : df = (k –1) (b-1) = (2 –1) (2-1) = 1 Maka diperoleh X2 tabel = 3,841 Harga Chi Kuadrat hitung tersebut selanjutnya dibandingkan dengan harga chi Kuadrat tabel. Berdadarkan perhitungan tersebut maka Kai kuadrat hitung lebih besar dari nilai tabel (57,642 > 3,84). Hal ini berarti Ho ditolak Kesimpulan : Ada perbedaan penjualan alat bantu jalan sebelum dan sesudah pemasangan iklan

X2 tabel

Contoh Diambil sampel 22 orang laki-laki dewasa. Akan dilakukan pengukuran terhadap tekanan nadi. Mereka diminta untuk melakukan olahraga ringan. Kode 1 = tekanan nadi normal = 70-80x/menit Kode 2 = tekanan nadi tidak normal (>80) Data di ambil sebelum dan sesudah dilakukan olahraga. Ingin diketahui apakah terdapat perbedaan atau perubahan tekanan nadi setelah dilakukan olahraga Bagaimana keputusan hipotesisnya jika menggunakan derajat kepercayaan 95 % dan derajat signifikansi 5 % Data sebagai berikut :

Sampel ke- Pre- exc Post- Sampel ke- 1 2 12 13 3 14 4 15 5 16 6 17 7 18 8 19 9 20 10 21 11 22

Penyajiannya dalam bentuk tabel 2x2 Post exc Pre exc - + Total 13 2 15 5 7 22 Ket : + = tekanan nadi normal - = tekanan nadi tidak normal

X2 hitung 𝑋 2 = 𝐼𝐴−𝐷𝐼−1 2 𝐴+𝐷 𝑋 2 = 𝐼13−2𝐼−1 2 13+2 𝑋 2 = 100 15 𝑋 2 = 𝐼𝐴−𝐷𝐼−1 2 𝐴+𝐷 𝑋 2 = 𝐼13−2𝐼−1 2 13+2 𝑋 2 = 100 15 𝑋 2 =6,67 df = (baris-1) (kolom-1) = (2-1) (2-1) = 1

Bandingkan nilai X2 hitung di atas dengan nilai X2 pada tabel nilai chi square. Dengan α =0,05 dan df=1 Maka diperoleh nilai X2 tabel = 3,84 Karena X2 hitung > nilai X2 tabel  6,67 > 3,84, maka H0 ditolak Artinya ada perbedaan tekanan nadi antara sebelum dan setelah olahraga  olah raga berpengaruh terhadap perubahan tekanan nadi

OUTPUT SPSS

TERIMA KASIH