Pendidikan Agama Islam PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU SMA, SMK DAN SLB http://dikbud.ntbprov.go.id/BahanAjar Dikbud NTB @dikbudntb Pendidikan Agama Islam IMAN KEPADA MALAIKAT – MALAIKAT ALLAH SWT Nama Penyusun : Drs M.KAFIT Asal Sekolah SMKN 1 KURIPAN Verifikator : © 2018 - Hak Cipta Pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi NTB
Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. KI/KD PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOMPETENSI INTI Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. KI/KD IPK Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOMPETENSI INTI KI/KD IPK Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kajian pada tingkat teknis, spesifik, detail dan kompleks berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional dan internasional. Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOMPETENSI INTI KI/KD IPK Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat informasi dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan lingkup kajian. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif dan solutif dalam ranah abstrak, terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, dalam ranah kongkrit terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah. Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
1.4 Meyakini keberadaan malaikat-malaikat Allah Swt. PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOMPETENSI DASAR KI/KD 1.4 Meyakini keberadaan malaikat-malaikat Allah Swt. IPK Materi 2.4 Menunjukkan sikap disiplin, jujur, dan bertanggung jawab, sebagai wujud implementasi dari beriman kepada malaikat-malaikat Allah Swt. Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
3.4 Menganalisis makna beriman kepada malaikat-malaikat Allah SWT. PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOMPETENSI DASAR 3.4 Menganalisis makna beriman kepada malaikat-malaikat Allah SWT. KI/KD IPK Materi 4.4 Menyajikan hubungan antara beriman kepada malaikat-malaikat Allah Swt. dengan perilaku teliti, disiplin, dan waspada. 4.4 Menyajikan hubungan antara beriman kepada malaikat-malaikat Allah Swt. dengan perilaku teliti, disiplin, dan waspada. Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI KI/KD 1.4.1. Menjelaskan (C1) keberadaan malaikat-malaikat Allah Swt. IPK 2.4.1. Membiasakan (C3) sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab, sebagai implementasi dari beriman kepada malaikat-malaikat AllahSwt. Materi 3.4.1. Menemukan (C4) makna beriman kepada malaikat-malaikat Allah SWT. Latihan Soal Uji Kompetensi 4.4.1 Mengkorelasikan (C4) hubungan antara beriman kepada malaikat-malaikat Allah Swt. dengan perilaku teliti, disiplin, dan waspada. Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI KI/KD 3.4.1. Menjelaskan makna beriman kepada malaikat-malaikat Allah SWT IPK 3.4.2. Menyebutkan nama-nama dan tugas malaikat-malaikat Allah SWT Materi 3.4.3. Menjelaskan hikmah beriman kepada malaikat-malaikat Allah SWT Latihan Soal Uji Kompetensi 3.4.4. Menganalisis makna beriman kepada malaikat-malaikat Allah SWT Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Makna Iman Kepada Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Makna Iman Kepada Malaikat Iman secara bahasa artinya percaya atau yakin. Iman dari segi istilah artinya meyakini setulus hati yang mengakar kuat, mengucapkan dengan lisan, dan mengamalkan dengan seluruh anggota badan KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Makna Iman Kepada Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Makna Iman Kepada Malaikat Iman kepada malaikat adalah meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah Swt. Menciptakan malaikat sebagai makhluk gaib yang diutus untuk melaksakan segala perintah-Nya. KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Perbedaan Manusia Dan Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Perbedaan Manusia Dan Malaikat Manusia 1. Diciptakan dari tanah 2. Berkelamin 3. Tidak ghaib 4. Ada yang ingkar 5. Mempunyai nafsu dan akal. Berpasangan mereproduksi keturunan Memenuhi kebutuhan fisik. Tidak dapat menjilma. Dapat capek dan mengeluh kesah. Mati sebelum kiamat Malaikat 1. Diciptakan dari nur 2. Tidak berkelamin 3. Makhluk ghaib 4. Semua taat kepada Allah 5. Tidak mempunyai nafsu. Tidak berpasangan Tidak memenuhi kebutuhan fisik Dapat menjilma (berubah sesuai yang diinginkan) Tidak capek/mengeluh. Tidak mati hingga kiamat KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Q.S Surah Al-Baqarah : 285 Hukum beriman kepada malaikat adalah Fardlu ‘Ain. Sebagai mana dijelaskan Q.S. al-Baqarah/2:285 KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Terjemahan Q.S Surah Al-Baqarah : 285 PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Terjemahan Q.S Surah Al-Baqarah : 285 KI/KD Artinya: Artinya: “Rasul (Muhammad) beriman kepada apa yang diturunkan kepadanya (Al-Qurān) dari Tuhannya, demikian pula orang-orang yang beriman. Semua beriman kepada Allah, malaikat -malaikat-Nya, kitabkitab-Nya dan rasul-rasul-Nya. (Mereka berkata), “Kami tidak membedabedakan seorang pun dari rasul-rasul-Nya.” Dan mereka berkata, “Kami dengar dan kami taat. Ampunilah kami, ya, Tuhan kami, dan kepada-Mu tempat (kami) kembali.” (Q.S. al-Baqarah/2:285 ) IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Hadist Nabi Tentang Iman Kepada Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Hadist Nabi Tentang Iman Kepada Malaikat KI/KD Artinya: “Diriwayatkan dari Abu Hurairah ra. bahwa pada suatu hari Rasulullah saw. muncul di tengah orang banyak, lalu beliau didatangi oleh seorang laki-laki. Orang itu bertanya, ‘Wahai Rasulullah saw., apakah iman itu?’ Beliau menjawab, ‘Iman adalah kamu harus percaya kepada Allah Swt., malaikat-malaikat-Nya, kitab-Nya, pertemuan dengan-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kebangkitan di akhirat nanti...” (H.R. Bukhari dan Muslim) IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Nama dan Tugas Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Nama dan Tugas Malaikat KI/KD IPK Jibril = Penyampai wahyu. Mikail = Pendistribusi rizki dan karunia. Isrofil = Peniup sangkakala (terompet). Izrail = Pecabut nyawa. Rakib = Pencatat amal kebaikan Atid = Pencatat amal keburukan. Munkar = Penginterogasi di alam kubur. Nakir = Penginterogasi di alam kubur. Malik = Penjaga neraka. Ridwan = Penjaga surga. Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Perilaku Pencerminan Iman Kepada Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Perilaku Pencerminan Iman Kepada Malaikat KI/KD Berkata dan berbuat jujur Patuh dan taat terhadap hukum-hukum Allah Swt. dan peraturan yang dibuat oleh pemerintah. Melaksanakan tugas yang diembankan dengan penuh tanggung jawab keikhlasan. Bertindak hati-hati serta penuh perhitungan dalam perkataan dan perbuatan. IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Perilaku Pencerminan Iman Kepada Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Perilaku Pencerminan Iman Kepada Malaikat KI/KD Memiliki rasa empati Menjadi suri teladan bagi lingkungannya. Selalu berusaha untuk memperbaiki diri. Berusaha sekuat tenaga untuk menghindari berbagai perbuatan buruk. Tidak bersikap sombong (riya’) dalam berbuat kebaikan. IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Hikmah Beriman Kepada Malaikat PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Hikmah Beriman Kepada Malaikat KI/KD Menambah keimanan dan ketakwaan kepada Allah Swt. Senantiasa hati-hati dalam setiap ucapan dan perbuatan. Menambah kesadaran terhadap alam wujud yang tidak terjangkau oleh panca indra. 4. Menambah rasya syukur kepada Allah Swt. Menambah semangat dan ikhlas dalam beribadah. Menumbuhkan cinta kepada amal saleh. Semakin giat dalam berusaha IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REFERENSI KI/KD Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Untuk SMA Kelas XII, Drs. Sadi, M.Si. Dan Drs. H.M. Nasikin, M.Pd. Penerbit Erlangga, 2015. IPK Al Quran Terjemah Materi Latihan Soal Terjemah Shahih Bukhori, Abu Muhammad Ismail Al-Hasany. Penerbit Pustaka Adil Surabaya Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id