Program alih kredit (credit transfer)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PROGRAM SANDWICH LUAR NEGERI DITJEN DIKTI DEPDIKNAS
Advertisements

INTELLECTUAL SOCIAL RESPONSIBILITY (ISR)
Briefing Mahasiswa Baru Akuntansi Bisnis
Program Beasiswa DAAD di Indonesia
INTERNASIONALISASI JURNAL (LESSON LEARNED):
PENDIDIKAN DI MALAYSIA. EDUCATION MINISTER YB DATO SERI HISHAMUDDIN TUN HUSSIN.
Beasiswa yg dikelola PASCASARJANA ITS.
LOGO Beasiswa Unggulan Meraih Insan Cerdas dan Kompetitif 2012.
Sistem dan Pelaporan Program Beasiswa Unggulan
(Ketua Sekolah Tinggi Pariwisata Sahid Jakarta)
PROGRAM TRANSFER KREDIT BIRO PERENCANAAN DAN KERJASAMA LUAR NEGERI KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2012.
STT ATLAS NUSANTARA MALANG
Internship* For VCD students ( * magang, kerja praktek )
MARET-2009Ditjen DIKTI1 PROGRAM BEASISWA LN DIKTI Sandwich & PAR Direktorat Ketenagaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL.
Maret-2009Ditjen DIKTI1 PROGRAM BEASISWA S2/S3 DITJEN DIKTI Direktorat Ketenagaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL.
STRATEGI ITB MENJADI WORLD CLASS UNIVERSITY
Energy (TKK-2129) 14/15 Academic Year Instructor: Rama Oktavian Office Hr.: M - F.13-15, oktavianrama.lecture.ub.ac.id.
IMAM ZAENUDIN, Perbedaan Hasil Belajar Siswa Antara Pembelajaran Menggunakan Model Contextual Teaching and Learning (CTL) dan Pembelajaran Konvensional.
Verb Tense Tense denotes the time of the action indicated by a verb. The time is not always the same as that indicated by the name of the tense.
1 Pertemuan 7: UNDERSTANDING ACCENTS (1) Matakuliah: G0942/Listening 1 Tahun: 2005 Versi: baru.
Pertemuan 9 : Pewarnaan graph
Direktorat Kelembagaan dan Kerja Sama DITJEN DIKTI – Kementrian Pendidikan Nasional Indonesia.
Using Course-view to Enhance our Course Design
Laila Refiana & Wimby Wandary Universitas Lambung Mangkurat 7 Mei 2008
PROGRAM PERTUKARAN MAHASISWA
THE UNIVERSITY OF JEMBER
MAGANG FAKUTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2016.
KKN Internasional Davao City, the Philippines
14th Hitachi Young Leaders Myanmar Applications Now Open!
AUSTRALIA - MALAYSIA - INDONESIA - SINGAPORE - HONGKONG - CHINA
Klinik Peningkatan Mutu Dosen dalam Pengusulan HKI
EVALUASI & REFLEKSI PPL INTERNASIONAL
Syarat – Syarat Kantor Urusan International
Mutasi Sekolah dari US ke Indonesia
UPT Layanan Internasional
SEA TEACHER PPL DI NEGARA ASEAN
Forum Kantor Urusan Internasional (KUI) Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM) Oleh Soeparto (Penasehat KUI PTM)
SOSIALISASI PROGRAM EKIVALENSI KURIKUKULUM
VACANCY at ASTRA HOW TO APPLY?
Kurikulum Program Studi Sastra Inggris
KEWAJIBAN PARA PUBLIC RELATIONS (TOUR OF DUTY) Pertemuan 3
BEASISWA UNGGULAN DIKTI
PARADIGM SHIFT JATI SURYANTO S.PD., MA.
AIUA STRATEGI PLAN GUIDELINES : Joint Degree
W1. About Social Informatics
Internet Impact on Education
Subdit Pengakuan Kualifikasi Direktorat Pembelajaran
UNIVERSITAS DIPONEGORO
Internship* For VCD students ( * magang, kerja praktek )
PROGRAM PENDALAMAN MINAT
KEGIATAN AKADEMIK UNIVERSITAS AIRLANGGA.
PROGRAM KEWIRAUSAHAAN DITJEN BELMAWA-KEMENTERIAN RISTEKDIKTI
Beasiswa Pascasarjana untuk Tenaga Kependidikan Berprestasi 2018
BEASISWA UNGGULAN DIKTI
Ingrid S Surono Program Studi Teknologi Pangan
Speaking Strategies Applied by Students at “Kampung Inggris” in Pare Kediri Yudi Setyaningsih Universitas Ma Chung Malang.
Rangkuman Hasil Kongres
THE INFORMATION ABOUT HEALTH INSURANCE IN AUSTRALIA.
Layanan Izin Belajar Bagi Mahasiswa Asing Layanan Izin Kerja Sama
Kerjasama Pendidikan Bersama Konsorsium SUIJI Six-University Initiative Japan Indonesia Service Learning Program (SUIJI-SLP) 2018 di Jepang General Information.
Internationalizing Indonesia Higher Education
Pusat Pengembangan Karir (Career Development Center)
Megawati Santoso Chemistry Study Program – FMIPA – ITB (Lecturer) Higher Education Council – Directorate General of Higher Education – MoRTHE (Member)
HANDLING RUSH PRESIDENT UNIVERSITY NURLAELA RIZKINA.
PROGRAM PERTUKARAN MAHASIWA TANAH AIR NUSANTARA (PERMATA-MANDIRI) UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2019 Bagian Kerja Sama Biro Akademik, Kemahasiswaan.
PROGRAM PERTUKARAN MAHASIWA TANAH AIR NUSANTARA SISTEM ALIH KREDIT DENGAN TEKNOLOGI INFORMASI (PERMATA-SAKTI) UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2019 Bagian.
Panduan Penyelenggaraan Program Kerja Sama Pendidikan Tinggi
HOW TO IMPROVE YOUR PUBLIC SPEAKING SKILLS. 2 3 INIKAH YANG SERING ANDA ALAMI SAAT PRESENTASI?
Moral and Intellectual Integrity
Transcript presentasi:

Program alih kredit (credit transfer) Ida Puspita Kantor Urusan Internasional Univesitas Ahmad Dahlan Yogyakarta ida.puspita@uad.ac.id Semarang, 23 Mei 2019

Urgensi internasionalisasi PT? Global village MEA 2015 Graduates with international perspectives University Ranking Kemenristekdikti ranking Reality Demand Reputation

INTERNATIONAL PROGRAM Student mobility Lecturer/Staff mobility Joint research

Student mobility Summer program Internship International community program Joint thesis supervision & exam Credit transfer Joint degree Double degree etc

Student Mobility Student(s) Home University Host University Credit(s) Students are doing mobility by taking courses to acquire certain Learning Outcomes or competencies.

Credit Transfer

Definisi 1. Program yang dilaksanakan dengan cara saling mengakui proses pendidikan yang dilakukan di antara prodi yang sama dengan jenjang yang sama / berbeda atau di antara prodi yang berbeda dengan jenjang yang sama 2. Program ini dilaksanakan bila mahasiswa mengambil mata kuliah yang diberikan oleh PT Mitra yang sebetulnya juga diberikan oleh PT Asal; oleh sebab itu jumlah sks PT Mitra yang dapat diakui oleh PT Asal adalah maksimum 50% dari total beban sks. 3. Pernyataan pengakuan atas jumlah sks yang diambil di PT-Mitra dituliskan pada transkrip mahasiswa dengan dilengkapi Keterangan Tambahan Ijazah (Diploma Supplement) yang dapat menjelaskan proses dan keluaran (outcomes) dari program kerja sama tersebut. Sumber: naskah akademik pedoman kerjasama PT di Indonesia dengan PT di Dalam Negeri dan Luar Negeri

definisi 4. Mata kuliah yang diambil di PT Mitra dapat ditransfer jika ada kesetaraaan minimal 75% dari Capaian Pembelajaran dan jumlah sks sama atau lebih besar dari PT Asal 5. Jika tidak sesuai dengan ketentuan di atas maka sks dapat ditransfer menjadi mata kuliah pilihan (elective) Sumber: direktorat pembelajaran kemristekdikti

pelaksanaan Tidak perlu pengajuan ijin Kemenristekdikti seperti program gelar bersama atau gelar ganda Dilaporkan dalam website kerjasama kemenristekdikti Program CT berdasarkan MoU/MoA antar PT Penangguhan biaya SPP Kesepakatan lain: akomodasi gratis/diskon, transportasi bandara, pengurusan keimigrasian, dll (berdasarkan MoA)

Model Durasi: 1 - 2 semester < 6 bulan (misalnya magang, dll) yang penting ada kredit yang ditransfer Model: kuliah, magang, penulisan skripsi/tesis bersama, summer course berkredit (ada hibah dari Dikti), dll 12 – 18 sks

Credit Transfer Programs SHARE ERASMUS + AIMS SUIJI

“Recognition for the academic activities during mobility” How the student's home university recognizes the credits or how the credits can be transferred back to the student's home university as a result of academic mobility?

credit transfer equivalencies Number of credit (≥) Course (similar subject) Learning outcome (minimum 75% equivalency)

Equivalency

Course Equivalency Partner University Course A Course B LO 1 LO 2 LO 3 … LO 1 LO 2 LO 3 … Possibility to combine more than 1 course to be equivalent with a course at home university Minimum matching : 75 % Number of credit ≥ equivalent

“ What if the course does not match to any course at home university? Supporting/elective course Credits are transferable!

Number of Credit Learning Outcomes Hotta, 2010

Courses obtained during mobility do not replace all the compulsory courses in the corresponding semester. Length of study

Alternative approach COURSE equivalency LOs matching

Not courses equivalency but ensuring that set of LOs are achieved MATCHING Look only at LOs Not courses equivalency but ensuring that set of LOs are achieved

Challenges Different academic calendar (Thailand & Philippines) Moral and Intellectual Integrity Challenges Different academic calendar (Thailand & Philippines) Extend the duration of study (possible solution: e-learning) Reciprocity in number of student Visa /Immigration Agreement on tuition waive/accommodation/student service? Etc Cultural exposure Hospitality: airport pick up, buddies program, accommodation placement, International Relation Office Support

Pelajaran terpetik 1. Learning Outcomes di PT mitra berbentuk pointer vs LO di PT asal berbentuk deskripsi (tidak masalah selama prodi bisa menilai kemiripannya) 2. Sks di PT mitra berjumlah 2 dan di PT asal berjumlah 3 (solusi: mahasiswa PT asal mengambil 1 sks lagi di PT mitra dan diakui menjadi 1 matkul di PT asal) 3. Jika sebaliknya dari kasus no 2 maka 3 sks di PT mitra bisa diakui menjadi 2 matkul di PT asal

Pelajaran terpetik 4. Scoring: Jika di PT mitra nilai 80 adalah kategori B maka di PT asal menyesuaikan kategori PT asal menjadi A 5. Nama matkul asli di transkrip diberi bintang dengan keterangan bahwa matkul tsb ditempuh di PT mitra LN ditambah SKPI agar ada nilai jualnya

Bantuan dana program transfer kredit dari kemristekdikti 1. Direktorat Pembelajaran: a. Asian International Mobility for Students (AIMS) b. Program CT ASEAN + 3 + Europe and other countries 2. Direktorat Kerjasama Antar Lembaga: Hibah Bantuan Fasilitasi Kerja Sama Internasional (BFKSI): Inisiasi/ MoA program Joint Degree, Double Degree dan Credit Transfer

AIMS (belmawa) Sejak 2009 bernama MIT (Malaysia Indonesia Thailand) 2013  ASEAN Interational Mobility fo Students (AIMS) 2018: ASEAN  ASIAN (Japan and South Korea) Fasilitator: Seameo Rihed 12 PT di Indonesia: UGM, ITB, IPB, UNSRI, UNS, BINUS, UK Maranata, UAD, ISI Denpasar, ISI Surakarta Tahun 2019/2020 penambahan UNPAD dan ITS Member countries: Indonesia, Malaysia, Thailand, Filipina, Brunei, Vietnam, Jepang, Korsel

AIMS 10 Clusters: Agriculture, Language and Culture, Food Science and Technology, Engineering, International Business, Economics, Tourism and Hospitality, Marine Sciences, Biodiversity, Environmental Management 2019: bantuan per mahasiswa @Rp.30 juta ke negara manapun Yang ditanggung: Flight ekonomi pp, asuransi kesehatan, visa, pemeriksaan kesehatan, living cost (termasuk bantuan akomodasi) Spp ditangguhkan Website: http//aims.ristekdikti.go.id

Bantuan CT – ASEAN + 3 + Eropa and Other countries (Belmawa) Skema baru selain AIMS yang lebih fleksibel (bidang stdi dan negara tujuan) Sejak 2016 1 semester Call for proposal (deadline 31 Mei 2019) PT mengajukan maksimal 3 kuota Yang ditanggung: Flight ekonomi pp, asuransi kesehatan, visa, pemeriksaan kesehatan, living cost (termasuk bantuan akomodasi) Spp ditangguhkan

Program Alih Kredit di UAD

1 Semester – Kemristekdikti Scholarship Moral and Intellectual Integrity 1 Semester – Kemristekdikti Scholarship ASEAN International Mobility for Students – AIMS (inbound and outbound) since 2010 Thammasat University Thailand (English Literature) Universiti Technology Mara Malaysia (English Literature) Universiti of Malaya (Arabic Language and Literature) University of Brunei Darussalam (English Literature) Universiti Malaysia Pahang → Chemical Engineering, Industrial Engineering, Informatics Engineering)

1 Semester – kemristekdikti Scholarship Moral and Intellectual Integrity 1 Semester – kemristekdikti Scholarship ASEAN + 3 + Eropa (outbound) since 2016 Universiti Utara Malaysia → Law, Management, Economics, Informatics Engineering, Accounting Universiti Malaysia Pahang → Chemical Engineering, Industrial Engineering, Electrical Engineering Khon Kaen University Thailand → Public Health University of St. Anthony Philippines → Psychology

U to U mandiri (inbound & outbound) UUM Malaysia: (1 sem, Teknik Informatika, Hukum, Manajemen, Akuntansi, Matematika) UM Pahang Malaysia (1 sem, Teknik Kimia, Elektro dan Industri) Prince of Songkhla University (Farmasi S2) University of Saint Anthony Filipina (1 sem, joint thesis supervision, PBI S2) Guangxi University for Nationalities, Xiang Sihu College dan Guangxi University of Foreign Language China (2 sem: Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, Sastra Indonesia)

At least 2nd year student Minimum GPA of 3.0 Moral and Intellectual Integrity Requirements At least 2nd year student Minimum GPA of 3.0 English proficiency IELTS min 5.0, TOEFL 450 (September and February intake)

Prosedur umum Membahas rencana CT dengan PT Mitra (via email atau langsung) Mencermati kurikulum masing-masing Menyepakati mata kuliah apa saja yang akan diambil Menyepakati tentang SPP, akomodasi, dan fasilitas-fasilitas lain yang ditanggung bersama Menyepakati layanan mahasiswa (pendaftaran, imigrasi/visa, pengurusan akomodasi, transportasi bandara, asuransi kesehatan, dll) Menerbitkan Letter of Acceptance

Alur CT (outbound - beasiswa) Penawaran CT oleh PT Mitra Pengumuman Program Beasiswa AIMS dan CT ASEM Informasi ke Prodi Seleksi Mahasiswa di Prodi Pengumpulan & Pemeriksaan Berkas di KUI Pengiriman Berkas ke PT Mitra Pengurusan Visa + Asuransi Pembekalan & Pelepasan Mahasiswa Outbound Talangan Dana Beasiswa dari UAD Distribusi Dana Beasiswa ke Mahasiswa Laporan Penyelesaian

Alur (inbound) Korespondensi dengan PT mitra (dokumen) Koordinasi dengan prodi-prodi terkait Pengumpulan syarat kelengkapan dokumen Pembuatan dan pengiriman LOA Konfirmasi akhir jadwal kedatangan mahasiswa asing Membantu mencarikan/menginformasikan tempat tinggal Penjemputan di bandara Orientasi peraturan UAD, keimigrasian, budaya dan kehidupan di Indonesia Pendampingan proses keimigrasian selama belajar di UAD Pembagian seragam dan jas almamater Persiapan Masa Keakraban mahasiwa asing Pembagian sertifikat dan transkrip nilai dari prodi-prodi terkait

Courses offered at UM Malaysia No Course Title Credit 1 Arabic Dictionaries 2 Arabic Language Enrichment 3 Nahwu Wadzifi 4 Listening and Speaking 5 Sharaf 2 6 Arabic Syntax 2 7 Balaghah 2 8 Discourse Analysis 9 Texs Analysis of Arabic Literature 10 Aswat and Tajwid 11 Contrastive Analysis of Arabic Language-Malay Language 12 Arabic-Malay Two Way Translation 2 13 Bahasa Arab Komunikasi dan IT Total Credit 28 Note: The average credits taken by students are 18 – 21. Other activities are Arabic Club every Friday and additional English course. UAD students who study at UM is in semester 3, 5, and 7 at home university and in semester 1, 3, 5, and 7 at host university.

Courses offered at UAD No Course Title Credit 1 Ilmu Nahwu 3 2 Arabic Linguistics 3 Muhadatsah 1 4 Muhadatsah 3 5 Indonesian – Arabic Translation 2 6 Arabic – Indonesian Translation 2 7 Ilmu Bayan 8 Ilmu Badi’ 9 Ilmu Sharf 10 Arabic Prose Studies 11 History of Arabic Literature 1 12 History of Arabic Literature 3 13 Semantics Total credit 26 Note: The average credit taken by students are 18 – 21. Other activities: Arabic Club and additional lecture at Ponpes Ahmad Dahlan, such as Interpretation Studies, Fiqh, Hadits, Kemuhammadiyahan, etc. Student of UM who study at UAD is on semester 3 and 5 at home university and study at Arabic Language and Literature Study Program of UAD on semester 1, 3, 5, and 7 Start from 2017, UM sends their student on Even Semester and join lecture in semester 2, 4, and 6.

Certificate

Hospitality for International Students at UAD Moral and Intellectual Integrity Hospitality for International Students at UAD Airport transportation Immigration service Student buddies Free temporary accommodation (3 days) before moving to private accommodation Student dormitory Outbound activity/city tour (once in a year for all international students) Annual International Day (sport, story telling, art performance and culinary) – with financial subsidy for the food stalls Annual Welcoming and Farewell Ceremony Program (art performance)

Inbound (UM to UAD)

UM to UAD

Thammasat Uni Thailand to UAD

UAD to Thamassat University Thailand

UAD to UiTM Malaysia

UAD to UM

THANK YOU