Moral and Intellectual Integrity STUDENT MOBILITY PROGRAM DITJEN BELMAWA KEMENRISTEK DIKTI (Sharing Best Practice) Ida Puspita Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta Workshop KUI PTM/A Se-Indonesia, UM Surabaya 27-28 September 2019
Moral and Intellectual Integrity Urgensi? Global village MEA 2015 Graduates with international perspectives Uni Ranking Kemenristekdikti ranking Accreditation (new borang) Reality Demand Reputation
Hibah dari DITJEN Kelembagaan IPTEK & DIKTI untuk lembaga/PT Moral and Intellectual Integrity Hibah dari DITJEN Kelembagaan IPTEK & DIKTI untuk lembaga/PT PKKUI Project-based Learning Joint Summer Program International Community Engagement BFKSI Credit Transfer Joint Degree Double Degree
Hibah Ditjen Belmawa untuk Mahasiswa CREDIT TRANSFER PROGRAM BELMAWA DALAM NEGERI PERTUKARAN MAHASISWA TANAH AIR NUSANTARA (PERMATA) LUAR NEGERI ASIAN INTERNATIONAL MOBILITY FOR STUDENTS (AIMS) ASEM JOINT CURRICULUM ASEAN + 3 & EROPA Joint Curriculum/Joint Degree/Double Degree
Moral and Intellectual Integrity 1. AIMS 2009 MIT (Malaysia, Indonesia, Thailand) 2013 ASEAN International Mobility for Students (AIMS) 2018: ASEAN ASIAN (Japan and South Korea) Fasilitator: Seameo Rihed 12 PT di Indonesia: UGM, ITB, IPB, UNSRI, UNS, BINUS, UK Maranata, UAD, ISI Denpasar, ISI Surakarta Tahun 2019/2020 penambahan UNPAD dan ITS Negara peserta: Indonesia, Malaysia, Thailand, Filipina, Brunei, Vietnam, Jepang, Korsel
Moral and Intellectual Integrity AIMS TERBATAS hanya 10 bidang: Agriculture, Language and Culture, Food Science and Technology, Engineering, International Business, Economics, Tourism and Hospitality, Marine Sciences, Biodiversity, Environmental Management 2019: bantuan per mahasiswa Rp.30 juta ke negara manapun Fasilitas: Flight ekonomi pp, asuransi kesehatan, visa, pemeriksaan kesehatan, living cost (termasuk bantuan akomodasi) Spp ditangguhkan Website: http//aims.ristekdikti.go.id
AIMS di UAD (inbound dan outbound) Moral and Intellectual Integrity AIMS di UAD (inbound dan outbound) Bidang Bahasa & Budaya (sejak 2010) Bidang Engineering (sejak 2019) Peningkatan kuota dikti: 3 – 4 – 6 – 7 - 9 (17) mahasiswa Mengirim lebih dari jumlah kuota Dikti (sistem sharing dana) Jumlah mahasiswa inbound > outbound Prodi: 1. Sastra Inggris: University of Brunei Darussalam, Thammasat University Thailand, Universiti Technology Mara Malaysia 2. Bahasa dan Sastra Arab Universiti of Malaya 3. Teknik Informatika (Universiti Malaysia Pahang) 4. Teknik Industri (Universiti Malaysia Pahang) 5. Teknik Kimia (Universiti Malaysia Pahang)
Program Transfer Kredit Luar Negeri 2. BANTUAN DANA Program Transfer Kredit Luar Negeri Sejak 2016 Skema baru selain AIMS Lebih fleksibel (bidang studi dan negara tujuan) 1 semester Call for proposal (deadline Mei setiap tahun) PT mengajukan maksimal 3 kuota Spp ditangguhkan Maks Rp. 35 juta: Flight ekonomi pp, asuransi kesehatan, visa, pemeriksaan kesehatan, living cost (termasuk bantuan akomodasi) Kuota 2019: 79 mahasiswa Website: http://belmawa.ristekdikti.go.id
Moral and Intellectual Integrity PERSYARATAN Khusus Prodi terakreditasi oleh BAN-PT atau Lembaga Akreditasi Mandiri (LAM) minimal B Prodi wajib mengakui semua kredit yang telah ditempuh Mahasiswa Program Diploma, Sarjana, atau Pascasarjana; Mahasiswa aktif di PTN/PTS; Memiliki sertifikat kemampuan bahasa Inggris (setara TOEFL minimum 450/IELTS minimum 5.0) atau sertifikat kemampuan bahasa asing lainnya yang setara Letter of Acceptance (jika sudah ada) Surat Pernyataan mengakui Kredit atas semua Matakuliah yang diambil mahasiswa - Template
DOKUMEN YANG DILENGKAPI Moral and Intellectual Integrity DOKUMEN YANG DILENGKAPI Surat Pernyataan tidak sedang mendapatkan sanksi Kemristekdikti Rencana strategis kerja sama internasional SK Pembentukan KUI/unit sejenis SOP penyelenggaraan kerja sama internasional MOU/MOA Learning Agreement Sertifikat akreditasi Prodi Bukti cetak sebagai mahasiswa aktif di PDDIKTI Kartu Mahasiswa Sertifikat kemampuan bahasa asing Surat penerimaan dari PT mitra/LoA (jika sudah ada)
Program Transfer Kredit Belmawa di UAD Moral and Intellectual Integrity Program Transfer Kredit Belmawa di UAD Menerima sejak tahun 2016 - 2019 1. Universiti Utara Malaysia → Prodi Ilmu Hukum, Manajemen, Ilmu Ekonomi, Teknik Informatika, dan Akuntansi 2. Universiti Malaysia Pahang → Teknik Kimia, Teknik Industri, dan Teknik Elektro 3. Khon Kaen University Thailand → Ilmu Kesehatan Masyarakat 4. University of St. Anthony Philippines → Psikologi
3. Bantuan Dana Joint Curriculum Moral and Intellectual Integrity 3. Bantuan Dana Joint Curriculum Ditawarkan pada tahun 2018 Bantuan dana untuk Prodi untuk menyusun joint curriculum dengan PT mitra LN Tahun 2019 sudah diganti dengan bantuan dana untuk mahasiswa Jumlah dana bervariasi tergantung lokasi PT mitra (ASEAN Rp. 40 juta; non ASEAN di atas Rp. 40 juta) Laporan: dokumen MoA dan kurikulum bersama yang disepakati
Pengertian Joint Curriculum Moral and Intellectual Integrity Pengertian Joint Curriculum Kerja sama perkuliahan dalam sebagian kurikulum yang disepakati dengan PT Mitra Pelaksanaan satu semester dalam prodi serupa Mahasiswa PT asal kuliah di PT mitra dan sebaliknya Kredit diakui seperti mahasiswa kuliah normal di prodi sendiri Sebagai dasar untuk pelaksanaan Joint Degree/Double Degree Credit transfer Joint Curriculum Joint/Double Degree
Bantuan Dana Joint Curriculum di UAD Moral and Intellectual Integrity Bantuan Dana Joint Curriculum di UAD Prodi Sastra Inggris lolos proposal hibah tahun 2018 Mitra: Prodi Sastra Inggris Universiti Teknologi Mara Malaysia ASEAN: 40 juta rupiah (non ASEAN di atas 40 Durasi hibah: 6 bulan
Moral and Intellectual Integrity
Moral and Intellectual Integrity
Moral and Intellectual Integrity
Moral and Intellectual Integrity 4. BANTUAN DANA PROGRAM JOINT CURRICULUM (JOINT/DOUBLE DEGREE) Program baru Belmawa tahun 2019 Bantuan maksimal Rp 110.000.000 per PT. Kuota tahun 2019: 11 (sebelas) PT penerima Komponen yang dapat dibiayai: Tiket transportasi kelas ekonomi dari kota asal sampai kota di negara tujuan (one way atau PP); Visa; Asuransi kesehatan
PERSYARATAN INSTITUSI Moral and Intellectual Integrity PERSYARATAN INSTITUSI Prodi masih terakreditasi minimal B selama program berlangsung; PT telah memiliki izin Kerjasama joint/double degree dari Ditjen Kelembagaan Iptek Dikti, Kemenristekdikti kecuali PTN-BH; PT mitra luar negeri telah terakreditasi dan/atau diakui di negara tersebut; PT sudah memiliki MoU dan/atau MoA; PT sudah memiliki Kantor Urusan Internasional (KUI) atau unit sejenis; PT melampirkan kurikulum joint/double degree yang disepakati dengan PT mitra; Kesiapan kerja sama dari segi sumber daya manusia, sarana, dan prasarana
PERSYARATAN MAHASISWA Moral and Intellectual Integrity PERSYARATAN MAHASISWA Bukti terdaftar sebagai mahasiswa penuh waktu dan aktif di PTN/PTS (bukti cetak/Screenshoot di laman PDDIKTI); Letter of Acceptance/LoA; Transkrip Akademik dengan minimal IPK 3,0 Sertifikat Kemampuan Bahasa Asing; Surat Jaminan Dukungan Keuangan dari sponsor terkait biaya lain-lain diluar komponen yang ditanggung oleh Kemenristekdikti; Bukan mahasiswa yang sedang menjalani program Joint curriculum (Joint degree/Double Degree) di luar negeri
Hibah Joint Degree Belmawa di UAD Moral and Intellectual Integrity Hibah Joint Degree Belmawa di UAD Prodi Teknik Informatika Guangxi University for Nationalities China Tahun 2016 prodi ini pernah menerima Hibah Ditjen Kelembagaan IPTEK & DIKTI Rp. 80 juta Tahun 2017 – 2018 Prodi Teknik Informatika mengirim ke GXUN dengan biaya mandiri mahasiswa 2019: mendapatkan bantuan dana Belmawa (4 mhs) Kerjasama Joint Degree dengan GXUN dimulai sejak 2009 dengan prodi-prodi lainnya (Prodi Sastra Indonesia, Ilmu Ekonomi, Akuntansi dan Manajemen)
Moral and Intellectual Integrity Manfaat Meningkatkan jumlah mahasiswa ke LN Meningkatkan jumlah mahasiswa asing ke PT Asal (akreditasi dan rangking Kemristekdikti) Pengembangan prodi menuju internasionalisasi institusi Pemberdayaan KUI untuk realisasi kerjasama internasional Pengalaman belajar mengajar di kelas internasional Dasar pembukaan kelas internasional untuk daya saing menarik mahasiswa baru/asing Kerjasama riset dan publikasi, dll
Moral and Intellectual Integrity Tantangan Perbedaan kalender akademik Potensi memperpanjang masa studi (jumlah sks yang diambil selama CT tidak sebanyak di PT asal) Possible solution Online learning di PT Asal selama durasi CT
Moral and Intellectual Integrity FOTO JOINT DEGREE UAD
Moral and Intellectual Integrity
Moral and Intellectual Integrity
Moral and Intellectual Integrity
Moral and Intellectual Integrity
Joint Degree GXUN + GUFL ke UAD Moral and Intellectual Integrity Joint Degree GXUN + GUFL ke UAD
FOTO CREDIT TRANSFER DI UAD Moral and Intellectual Integrity FOTO CREDIT TRANSFER DI UAD
GXUN dan Xiang Sihu College China ke UAD (2 semester) Moral and Intellectual Integrity GXUN dan Xiang Sihu College China ke UAD (2 semester)
University of Malaya to UAD Moral and Intellectual Integrity University of Malaya to UAD
University of Malaya to UAD Moral and Intellectual Integrity University of Malaya to UAD
UAD to University of Malaya Moral and Intellectual Integrity UAD to University of Malaya
Thammasat University Thailand to UAD Moral and Intellectual Integrity Thammasat University Thailand to UAD
UAD to Thammasat University Thailand Moral and Intellectual Integrity UAD to Thammasat University Thailand
Moral and Intellectual Integrity UAD to UiTM Malaysia
Moral and Intellectual Integrity
Moral and Intellectual Integrity Certificate
Courses offered at University of Malaya Moral and Intellectual Integrity Courses offered at University of Malaya No Course Title Credit 1 Arabic Dictionaries 2 Arabic Language Enrichment 3 Nahwu Wadzifi 4 Listening and Speaking 5 Sharaf 2 6 Arabic Syntax 2 7 Balaghah 2 8 Discourse Analysis 9 Texs Analysis of Arabic Literature 10 Aswat and Tajwid 11 Contrastive Analysis of Arabic Language-Malay Language 12 Arabic-Malay Two Way Translation 2 13 Bahasa Arab Komunikasi dan IT Total Credit 28 Note: The average credits taken by students are 18 – 21. Other activities are Arabic Club every Friday and additional English course. UAD students who study at UM is in semester 3, 5, and 7 at home university and in semester 1, 3, 5, and 7 at host university.
Moral and Intellectual Integrity Courses offered at UAD No Course Title Credit 1 Ilmu Nahwu 3 2 Arabic Linguistics 3 Muhadatsah 1 4 Muhadatsah 3 5 Indonesian – Arabic Translation 2 6 Arabic – Indonesian Translation 2 7 Ilmu Bayan 8 Ilmu Badi’ 9 Ilmu Sharf 10 Arabic Prose Studies 11 History of Arabic Literature 1 12 History of Arabic Literature 3 13 Semantics Total credit 26 Note: The average credit taken by students are 18 – 21. Other activities: Arabic Club and additional lecture at Ponpes Ahmad Dahlan, such as Interpretation Studies, Fiqh, Hadits, Kemuhammadiyahan, etc. Student of UM who study at UAD is on semester 3 and 5 at home university and study at Arabic Language and Literature Study Program of UAD on semester 1, 3, 5, and 7 Start from 2017, UM sends their student on Even Semester and join lecture in semester 2, 4, and 6.
Terimakasih