Bidang studi : Teknologi Informasi dan Komunikasi Oleh : As’ari, S.Pd.I
Kelas : VIII Semester : 1 Standar Kompetensi 5 Mengunakan Perangkat Lunak Pengolahan Kata Kompetensi Dasar 5.1 Menunjukkan menu dan ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pengolahan kata.
Indikator : Menjelaskan Pengertian menu dan ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pengolah kata. Menunjukkan menu dan ikon yang terdapat pada perangkat lunak pengolah kata Menjalankan fungsi menu dan ikon pada program pengolahan kata Mencari informasi pada menu help untuk mendapatkan cara pemakian menu dan ikon pengolahan kata Dengan membaca buku referensi siswa mengidentifikasi menu dan ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pengolah kata. Mensimulasikan fungsi ikon save pada program pengolahan kata mengaktifkan menu dan ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pengolah Kata mendemonstrasikan fungsi menu File yang terdapat dalam perangkat lunak pengolah kata menggunakan menu Format terdapat dalam perangkat lunak pengolah kata.
Memulai Program Pengolahan Kata Dari tombol start Sorot All Programs, maka akan keluar daftar program yang ada di windows (yang digunakan adalah Windows XP). Kemudian sorot Microsoft Office. Yang terakhit sorot Microsoft Word dan klik.
Menutup Dokumen
Pengertian menu dan ikon Menu dan ikon merupakan pelengkap program untuk memudahkan dalam menyelesaikan sebuah pekerjaan pada program pengolah kata
Menu dan Ikon pada pengolahan kata
Menu dan ikonnya
Latihan 1 Kerjakan latihan kegiatan 1 sesuai dengan petunjuk yang ada dibawah ini: Bukalah lembar kerja baru program pengolahan kata sesuai dengan prosedur. Lakukanlah identifikasi menu dan ikon dengan cara berdiskusi
Menyimpan dokumen Mengunakan menu yang ada Berfungsi untuk menyimpan dokumen yang telah dibuat
Menyimpan dokumen Mengunakan ikon save
Membuka dokumen tersimpan Berfungsi untuk membuka dokumen atau lembar kerja yang telah disimpan didalam atau media penyimpanan lainya
Mengatur ukuran kertas Mengatur posisi pengetikan Dalam setiap penyelesaian tugas yang pastinya kita print layout, sebelum print layout kita mengatur ukuran dan batas kertas sesuai dengan kebutuhan
Menentukan ukuran kertas Untuk menentukan kertas yang akan digunakan dalam pencetakan
Mengatur Spasi dan jarak penulisan Berfungsi untuk menentukan spasi jarak penulisan
Latihan 2 Kerjakan latihan kegiatan 2 sesuai dengan petunjuk yang ada dibawah ini: Buatlah sebuah naskah dalam program pengolahan kata seperti contoh di bawah ini . Simpanlah dokumen tersebut. Atur tata letak dokumen dengan prosedur : Rata kiri 4 cm Rata kanan 3 cm Rata atas 3 cm Rata bawah 3 cm Atur paragraph dan spasi sesuai contoh
SEKIAN DAN TERIMAKASIH SEMOGA BERMANFAAT