Mendapatkan Input dari Keyboard

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Mendapatkan Input dari Keyboard
Advertisements

Try, Catch, Finally Throws
BAHASA PEMROGRAMAN JAVA
Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses STMIK PALANGKARAYA - JFU
Membuat class sendiri.
Membuat Packages package nama_package;
Java Progamming Operasi I/O
Pemrograman Berorientasi Objek
Struktur Kode Program MIDlet As’ad Djamalilleil
Workshop SCS: Java Game Programming
PERTEMUAN 2 PEMROGRAMAN API Pengenalan API mudafiqriyan.com.
Flow Control & Exception Handling
Oleh : Sukma Murdani, S.Kom. SILABUS PENDAHULUAN Pengenalan OOP Pengenalan JAVA OOP (Object Oriented Programming) JAVA Class, Java Interface Encapsulation.
KONTROL ALUR EKSEKUSI PROGRAM
Praktikum OOP Pengenalan Java Nana Ramadijanti Laboratorium Computer Vision Politeknik Elekltronika Negeri Surabaya PENS-ITS 2009.
STRING Pemrograman Object Oriented dengan JAVA Teknik Informatika-UMM.
Graphic User Interface
MATA KULIAH : PEMROGRAMAN 3 JAVA PROGRAMMING (JSE)
Pemrograman Berorientasi Objek 1
Mendapatkan input dari keyboard
Mendapatkan Input dari Keyboard
Struktur Kode Aplikasi Java (1)
Pemrograman Berorientasi Objek
Koneksi Database Java dan Access
PELATIHAN JAVA FUNDAMENTAL
Object Oriented Programming with JAVA 2011/2012
Algoritma & Pemrograman 1
UDP.
1 Pertemuan 8 PACKAGE AND CLASSPATH Matakuliah: M0074/PROGRAMMING II Tahun: 2005 Versi: 1/0.
- PERTEMUAN 8- NETWORK PBO. Pengantar Java mengijinkan anda untuk mempermudah mengembangkan aplikasi yang mengerjakan berbagai pekerjaan melalui jaringan.
MATERI IV OOP (Object Oriented Programming) Chapter II.
Try, Catch, Finally Throws
Penanganan Eksepsi.
Mendapatkan input dari keyboard
Bahasa Pemrograman Operasi File Oleh: Chaerul Anwar, MTI.
Input/output dan Kelas File
Bahasa Pemrograman (Pemrograman Visual)
Fakultas Ilmu Komputer Informatika Universitas Bina Darma
Memahami Ruang Lingkup Pemrograman
MENDAPATKAN INPUT DARI KEYBOARD.
Aplikasi berbasis teks
Input/output dan Kelas File
Mendapatkan Input dari Keyboard
Memahami Ruang Lingkup Pemrograman
Algoritma & Pemrograman 1
Mendapatkan input dari keyboard
MEMBUAT CLASS SENDIRI 2.
Tipe Data, Variabel, dan Operator
Pemrograman Berorientasi Objek
INPUT DARI KEYBOARD Pertemuan 4 Muhamad Haikal, S.Kom,. MT.
Tipe Data, Variabel, dan Operator
Pendahuluan PBO.
PEMROGRAMAN JAVA.
PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBYEK PENDAHULUAN
Meriska Defriani, M.Kom Workshop Pemrograman #2 HUMANIKA
Meriska Defriani, M.Kom Workshop Pemrograman #3 HUMANIKA
Dasar-Dasar Pemrograman
Oleh : Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom
Konsep Bahasa Pemrograman I Konsep OOP
Oleh : Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom.
Memahami Ruang Lingkup Pemrograman
Mendapatkan input dari keyboard
Tipe Data, Variabel, dan Operator
Mendapatkan Input dari Keyboard
Pemrograman Berorientasi Objek
Mendapatkan Input dari Keyboard
Input Keyboard & Keyword “Final”
Pengenalan Pemrograman 1
DPH1C4 Pemrograman berorientasi Obyek
Bahasa Pemrograman (Pemrograman Visual)
Transcript presentasi:

Mendapatkan Input dari Keyboard

Menggunakan BufferedReader untuk mendapatkan input Pada bagian ini, kita akan menggunakan class BufferedReader yang berada di package java.io untuk mendapatkan input dari keyboard. Berikut ini adalah langkah-langkah yang diperlukan untuk mendapatkan input dari keyboard: Tambahkan di bagian paling atas code Anda: import java.io.*;

Tambahkan statement berikut: BufferedReader dataIn = new BufferedReader(new InputStreamReader( System.in) ); Deklarasikan variabel String temporary untuk mendapatkan input, dan gunakan fungsi readLine() untuk mendapatkan input dari keyboard. Anda harus mengetikkannya di dalam blok try-catch: try{ String temp = dataIn.readLine(); } catch( IOException e ){ System.out.println(“Error in getting input”);

BERIKUT SOURCE CODE LENGKAPNYA

PENJELASAN CODE Statement, menjelaskan bahwa kita akan menggunakan class BufferedReader, InputStreamReader dan IOException yang berada di java.io package. Java Application Programming Interface (API) berisi ratusan class yang sudah didefinisikan sebelumnya yang dapat digunakan untuk program Anda. Class-class tersebut dikumpulkan di dalam packages.

Dua statement selanjutnya, Pernyataan ini mendeklarasikan class bernama GetInputFromKeyboard dan kita mendeklarasikan method main.

Dalam statement, kita mendeklarasikan sebuah variabel bernama dataIn dengan tipe class BufferedReader. Jangan mengkhawatirkan tentang maksud dari syntax saat ini. Kita akan menjelaskannya pada akhir pembahasan.

Kita akan mendeklarasikan variabel String dengan identifier name, Pernyataan di atas merupakan tempat untuk menyimpan input dari user. Nama variabel diinisialisasi sebagai String kosong "". Sebaiknya kita selalu menginisialisasi sebuah variabel setelah kita mendeklarasikannya.

Memberikan output sebuah String pada layar yang menanyakan nama user. Sekarang, blok di bawah ini merupakan try- catch block,

Menggunakan JOptionPane untuk mendapatkan input Cara lain untuk mendapatkan input dari user adalah dengan menggunakan class JoptionPane yang didapatkan dari javax.swing package. JoptionPane memudahkan memunculkan dialog box standard yang memberikan kepada user sebuah nilai atau menginformasikan sesuatu.

CONTOH

PENJELASAN CODE Statement pertama, import javax.swing.JOptionPane; Menjelaskan bahwa kita mengimpor class JoptionPane dari package javax.swing. Bisa juga ditulis seperti, import javax.swing.*;

Pernyataan, name = JOptionPane.showInputDialog("Please enter your name"); membuat sebuah input dialog JOptionPane, yang akan menampilkan dialog dengan sebuah pesan, sebuah textfield dan tombol OK seperti pada gambar. Hasil dari dialog tersebut adalah String dan disimpan ke dalam variabel name.

Sekarang kita membuat pesan selamat datang, yang akan disimpan ke dalam variabel msg, String msg = "Hello " + name + "!"; Baris selanjutnya adalah menampilkan sebuah dialog yang berisi sebuah pesan dan tombol OK, JOptionPane.showMessageDialog(null, msg);