GLOBAL WARMING Kelompok : Bonaventura PS Fernando Bagus P

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Wilayahnya lebih luas dan jangka waktu lebih panjang
Advertisements

Pemanasan Global Disusun oleh: Habibatur Rohmah Layung Sekar P.
GLOBAL WARMING 1.SLIDE 1 2.SLIDE 2 3.SLIDE 3 4.SLIDE 4 5.SLIDE 5
Global Warming Pemanasan Global ( )
WELCOME TO OUR PRESENTATION
GLOBAL WARMING LARRY VERDIARMAND DIZA X-9 SMAN 8 PEKANBARU
By: Sesilia Javiera Aldisa
BAB XI PENCEMARAN LINGKUNGAN
Global Warming Issue.
SUHU UDARA.
Febri abda surya H Saddam arrafat Dwi halimah
3. Radiasi Radiasi tidak memerlukan kontak fisik
Pemanasan Global Disusun oleh : Dewi Hartanti ( )
PENCEMARAN UDARA OLEH : NARA ISWARI (10) RIDHO YURIO K. (16) ROSELINA ARUM. A (19) YULIANA EVITA N. (31)
Apakah kamu tahu arti Global Warming?
DAMPAK PEMANASAN GLOBAL TERHADAP PROSES PENGGURUNAN TANAH
ISBN: B EFEK RUMAH KACA PEMANASAN GLOBAL PERUBAHAN IKLIM GLOBAL BAHAN KAJIAN Penyunting: R. Sulistyono dan Soemarno PM-PSLP PPSUB-2009.
GLOBAL WARMING WIWI WIDYA ASTUTI E1A
DITINJAU DARI KEDOKTERAN DAN ISLAM
Global Warming By Hematuria Group 9A.
Anggota Kelompok : 1. Sandyuniasthy S. Rapa* ( ) 2. Subakti Catur Oktarija 3. Jenly Haurissa ( ) 4. Nurul Bachril Woretma 5. Spenyel.
Ukuran kecepatan rata-rata molekul
RADIASI MATAHARI DAN ANGGARAN PANAS
PENJELASAN SINGKAT MENGENAI PEMANASAN GLOBAL
TUGAS PENDIDIKAN KONSERVASI
PERUBAHAN IKLIM GLOBAL DAN PROSES TERJADINYA EROSI
PEMANASAN GLOBAL.
PEMANASAN GLOBAL Oleh: Tiyas nurcahyani
MASALAH-MASALAH LINGKUNGAN GLOBAL
Nama kelompok: Feni vitriani laoli Merlyn stefani
PEMANASAN GLOBAL.
ATMOSPHERE (Atmosfir)
NAMA KELOMPOK Muh Rofiul Umam ( ) Shendy Riyan Cahya ( )
Neraca Radiasi dan Sistem Energi Bumi
ATMOSFER.
Solusi Isu-Isu Lingkungan
RADIASI SURYA Sumber utama dari energi atmosfer, penyebarannya diseluruh permukaan bumi merupakan pengendali terhadap cuaca dan iklim.
EFEK RUMAH KACA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI
Pemanasan Global Meningkatnya suhu rata- rata permukaan bumi akibat peningkatan jumlah emisi gas rumah kaca di atmosfir.
ISU LINGKUNGAN Lailatul Saidah.
RADIASI MATAHARI.
PEMANASAN GLOBAL.
Adopted from : GLOBAL WARMING Adopted from :
Pengaruh IPTEK Terhadap
GLOBAL WARMING Oleh Resi Tri Anugrahing Gusti ( )
BAB XI PENCEMARAN LINGKUNGAN
Global Warming Apa dan Bagaimana PANJI HIDAYAT, M.Pd
GLOBAL WARMING NAMA ANGGOTA KELOMPOK : RIKI JUNI KRISMIADI
By : Jessica Sharon Wichita
Nama Anggota Kelompok :
Pemanasan global.
PEMANASAN GLOBAL GLOBAL WARMING.
RADIASI SURYA Sumber utama dari energi atmosfer, penyebarannya diseluruh permukaan bumi merupakan pengendali terhadap cuaca dan iklim.
Kelompok 1: Aurelia Deliar / 4 Justin Rafael / 17 Michelle Janety /22
GLOBAL WARMING.
ASSALAMU’ALAIKUM WR WB
Ns Chandra W SKP MKep SpMAt
Perubahan Iklim Global dan Dampaknya
PENANGGULANGAN PEMANASAN GLOBAL
BAB IV : DAMPAK KERUSAKAN AIR TANAH
PEMANASAN GLOBAL By : M.A. Aminudin ( ).
Pelatihan Perubahan Iklim dan REDD+ Bagi Stakeholders Kabupaten
PENDALAMAN MATERI IPA PEMANASAN GLOBAL (GLOBAL WARMING)
PEMANASAN GLOBAL.
Optimasi Energi Terbarukan (Radiasi Matahari)
Oleh: ASROFUL ANAM, ST., MT.
PEMANASAN GLOBAL (GLOBAL WARMING). Pemanasan global: Pemanasan global: proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan Bumi. Selama seratus.
GLOBAL WARMING. DIAN NURIYAH INDAH ( ) MARINDA RESTI SARI ( )
BAB XI PENCEMARAN LINGKUNGAN
Transcript presentasi:

GLOBAL WARMING Kelompok : Bonaventura PS Fernando Bagus P Eka nuar putra dharma Ferdi nurdiansah Mardiansyah

Apa itu Global Warming Penyebab Global Warming Dampak Global Warming Kesimpulan

Apa itu Global Warming ? Global Warming(pemanasan global) merupakan proses naiknya suhu rata-rata atmosfer, laut serta daratan bumi. Kenaikan suhu bumi ini dimungkinkan diakibatkan oleh meningkatnya emisi gas rumah kaca akibat dari ulah dan aktivitas manusia melalui efek Rumah Kaca.

Apa itu Global Warming ? Meningkatnya suhu global diperkirakan akan menyebabkan perubahan-perubahan yang lain seperti naiknya permukaan air laut, meningkatnya intensitas fenomena cuaca yang ekstrem,serta perubahan jumlah dan pola presipitasi. Akibat-akibat pemanasan global yang lain adalah terpengaruhnya hasil pertanian, hilangnya gletser, dan punahnya berbagai jenis hewan.

Penyebab Global Warming Efek Rumah Kaca Segala sumber energi yang terdapat di Bumi berasal dari Matahari. Sebagian besar energi tersebut berbentuk radiasi gelombang pendek, termasuk cahaya tampak. Ketika energi ini tiba permukaan Bumi, ia berubah dari cahaya menjadi panas yang menghangatkan Bumi. Permukaan Bumi, akan menyerap sebagian panas dan memantulkan kembali sisanya. Sebagian dari panas ini berwujud radiasi infra merah gelombang panjang ke angkasa luar. Namun sebagian panas tetap terperangkap di atmosfer bumi akibat menumpuknya jumlah gas rumah kaca antara lain uap air, karbon dioksida, sulfur dioksida dan metana yang menjadi perangkap gelombang radiasi ini. Gas-gas ini menyerap dan memantulkan kembali radiasi gelombang yang dipancarkan Bumi dan akibatnya panas tersebut akan tersimpan di permukaan Bumi. Keadaan ini terjadi terus menerus sehingga mengakibatkan suhu rata-rata tahunan bumi terus meningkat.

Penyebab Global Warming

Penyebab Global Warming Efek Umpan Balik Hasir penyebab pemanasan global juga dipengaruhi oleh berbagai proses umpan balik yang dihasilkannya. Sebagai contoh adalah pada penguapan air. Pada kasus pemanasan akibat bertambahnya gas-gas rumah kaca seperti CO2, pemanasan pada awalnya akan menyebabkan lebih banyaknya air yang menguap ke atmosfer. Karena uap air sendiri merupakan gas rumah kaca, pemanasan akan terus berlanjut dan menambah jumlah uap air di udara sampai tercapainya suatu kesetimbangan konsentrasi uap air. Efek rumah kaca yang dihasilkannya lebih besar bila dibandingkan oleh akibat gas CO2 sendiri. (Walaupun umpan balik ini meningkatkan kandungan air absolut di udara, kelembaban relatif udara hampir konstan atau bahkan agak menurun karena udara menjadi menghangat). Umpan balik ini hanya berdampak secara perlahan-lahan karena CO2 memiliki usia yang panjang di atmosfer. Umpan balik penting lainnya adalah hilangnya kemampuan memantulkan cahaya (albedo) oleh es. Ketika suhu global meningkat, es yang berada di dekat kutub mencair dengan kecepatan yang terus meningkat. Bersamaan dengan melelehnya es tersebut, daratan atau air di bawahnya akan terbuka. Baik daratan maupun air memiliki kemampuan memantulkan cahaya lebih sedikit bila dibandingkan dengan es, dan akibatnya akan menyerap lebih banyak radiasi Matahari. Hal ini akan menambah pemanasan dan menimbulkan lebih banyak lagi es yang mencair, menjadi suatu siklus yang berkelanjutan

Penyebab Global Warming

Dampak Global Warming Iklim mulai tidak stabil Peningkatan permukaan laut Suhu global cenderung meningkat Gangguan ekologis Pergeseran ekosistem

Kesimpulan Pemanasan global merupakan suatu situasi dimana suhu bumi mengalami peningkatan secara bertahap yang mempengaruhi iklim di wilayah yang mengalami penipisan ozon pada atmosphere. kerusakan ekosistem berpengaruh pada siklus makhluk hidup.