Sistem Informasi Penjualan Perusahaan TIXIWEEKEND 1. Rizky Sari M(P31.2007.00350)‏ 2. Tri Listyorini(P31.2007.00354)‏ 3. Aulia Faqih Rifa'i(P31.2007.00358)‏

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Wajib, S.Pd, S.ST. Sistem Informasi Penjualan Pembelian  Sebuah toko menjual berbagai macam barang yang diperoleh dari suplier. Banyak suplier yang menyuplai.
Advertisements

Entity Relationship Diagram
Tahapan Praktis Pembuatan Software untuk Administrasi
SIKLUS AKUNTANSI.
MODEL DATA LANJUTAN Latifah Rifani
SISTEM PERSEDIAAN BARANG
KETENTUAN SOAL - Untuk soal no. 1 s/d 15, pilihlah salah satu
Entity Relationship Diagram
SISTEM BASIS DATA.
TUGAS BESAR KELOMPOK.
Sistem Basis Data.
Perancangan Basis Data
Sistem Basis Data - Universitas Semarang
Identifikasi Kebutuhan Sistem Komputerisasi
PERTEMUAN 4 SISTEM BASIS DATA
MODEL EER (Enhanced Entity Relationship)
STRUKTUR DATA Materi pertemuan 8.
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
OPTIMASI DAN IMPLEMENTASI ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM
STATEMENT PRINT - INPUT
Diagram Interaksi - Sequen Diagram
DENGAN MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6
BAB 6 PERANCANGAN SISTEM secara umum
OPTIMASI DAN IMPLEMENTASI ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM
Analisa dan Desain dalam Penelitian
Basis Data - Udinus Semarang
SIKLUS AKUNTANSI DEFINISI Perusahaan Jasa
ERD (Entity Relationship Diagram) Relasi
KONSEP MODEL ERD (Entity-relationship diagram)
Konsep Dan Struktur DATABASE
DATABASE Pert. 1 Pengenalan Microsoft Access Dosen : Dewi Octaviani, S
Desain Database Disusun Oleh : Dr. Lily Wulandari
KOMPONEN MANAJEMEN DATA
Entity Relationship Diagram (ERD)
SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PERSEDIAAN BARANG PADA CV. GANITA
Database dan Sistem Manajemen Database
APLIKASI Dwi Murrianto
Basis Data Dasar Rudi Hartono, S.E, S.Kom.
ANALISA PERANCANGAN SISTEM
Database dan Sistem Manajemen Database
Entity Relationship Diagram
ERD (Entity Relationship Diagram)
DESAIN SISTEM Muhammad Taqiyyuddin Alawiy, ST., MT TEKNIK ELEKTRO
Desain Sistem Secara Terinci
Siklus Pengeluaran.
Model Entity Relationship
Basis Data Dasar Rudi Hartono, S.E, M.Kom.
APLIKASI PENJUALAN PADA SHELDO DISTRO Sandro Rizal
SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PERSEDIAAN BARANG DI cv
SIM LOGISTIK PERTEMUAN 6 & 7.
Konsep dan aplikasi basis data
WHITE BOX TESTING DAN BLACK BOX TESTING
Entity Relationship Diagram
TUGAS AKHIR PERANCANGAN PROGRAM PENJUALAN DAN PEMBELIAN BARANG ELEKTRONIK SECARA TUNAI PERANCANGAN PROGRAM PENJUALAN DAN PEMBELIAN BARANG ELEKTRONIK.
Trigger Ilman Kadori,M.Kom.
Aplikasi database pada Delphi
Perancangan Basis data
Tugas-22.1 Latihan 4 : Anda sudah mengumpulkan data berikut dan mulai menyusun diagram E-R nya : Seseorang (ditandai dengan NO-ORANG) bekerja pada mesin.
PENDAHULUAN IDENTIFIKASI MASALAH LATAR BELAKANG MASALAH
Analisa perancangan sistem
Perancangan Sistem Informasi Penjualan DVD Anime Berbasis Web
KAMUS DATA.
Di susun Oleh : Dentries Setia PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PT. TRI ARJUNA DINAMIKA
Oleh : Ade Cipta Utama Putra
Entity Relationship Diagram
SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PERSEDIAAN BARANG TOKO GEMPITA TECHNOLOGIES Skripsi Diajukan untuk memenuhi syarat kelulusan pada jurusan Manajemen Informatika.
Entity Relationship Diagram
Entity Relationship Diagram
Entity Relationship Diagram
Transcript presentasi:

Sistem Informasi Penjualan Perusahaan TIXIWEEKEND 1. Rizky Sari M(P )‏ 2. Tri Listyorini(P )‏ 3. Aulia Faqih Rifa'i(P )‏ 4. Dhimas Rahadhian(P )‏

Pendahuluan Sistem Informasi Penjualan merupakan bagian dari perusahaan TIXIWEEKEND. Dalam sistem informasi penjualan ini melayani penjualan barang secara tunai.

Perumusan Masalah Aplikasi ini dikhususkan dalam penjualan secara tunai. Dilakukan pengamatan pada transaksi dan pembuatan laporan transaksi penjualan.

Batasan Masalah Batasan masalah dalam pembuatan aplikasi penjualan yang akan dilakukan oleh penulis diantaranya : 1. Pembuatan modul transaksi penjualan 2. Pembuatan laporan – laporan yang berhubungan dengan transaksi penjualan

Tujuan Pembuatan Aplikasi Tujuan dari pembuatan ini adalah : 1. Menyusun suatu sistem informasi penjualan yang berbasis komputer sehingga mempercepat proses transaksi penjualan. 2. Menjamin akurasi data penjualan sehingga laporan yang dihasilkan bergunan oleh perusahaan.

Analisa Sistem A. Identifikasi Data Data yg digunakan : data barang dan data konsumen B. Identifikasi Proses yang di identifikasi hanya proses penjualan C. Identifikasi Laporan yang di identifikasi laporan transaksi penjualan

Desain Sistem Desain sistem terdiri dari : - Entity Relationship Diagram (ERD)‏ - Desain Input Output - Desain database - Kamus data

Entity Relationship Diagram (ERD)‏ Teknik membuat database salah satunya menggunakan teknik ERD. ERD memberi deskripsi tentang hubungan antar tabel yang akan membentuk suatu database. Komponen ERD meliputi entity, atribut, relasi dan hubungan antar relasi.

Entity Relationship Diagram (ERD)‏

Desain I/O Desain input output merupakan proses dari suatu sistem yang terdiri dari proses input dan output. Desain input output terdiri dari : - Desain Input - Desain Output

Desain Input Desain input adalah suatu kegiatan yang dilakukan dengan cara memasukkan data atas bantuan alat berupa komputer input, dapat dilakukan melalui keyboard. Desain input pada sistem ini terdiri dari : - Desain Password - Desain Menu Utama - Desain Transaksi Penjualan

Desain Password

Desain Menu Utama

Desain Transaksi Penjualan

Desain Output Desain Output adalah bentuk laporan atau query yang di hasilkan oleh aplikasi sistem informasi penjualan. Desain output sistem ini terdiri dari Desain Laporan Penjualan

Desain Laporan Penjualan

Desain Database Desain database merupakan kumpulan dari tabel – tabel yang digunakan dalam suatu sistem. Tabel – tabel yang digunakan antara lain : - tabel barang - tabel penjualan - tabel konsumen

Tabel barang

Tabel Penjualan

Tabel Konsumen

Kamus Data Tabel Barang ST_KODE = 10 {CHARACTER} 10 Contoh : 0027/I26/08 ST_ITEM= 25 {CHARACTER} 25 SATUAN= 10 {CHARACTER} 10 Contoh : 10 BUAH GROUP= 2 {CHARACTER} 2 REORDER= 4 {NUMERIK} 4 SALDO= 10 {NUMERIK} 10 Contoh : H_BLI= 10 {NUMERIK} 10 Contoh : H_JUAL= 10 {NUMERIK} 10 Contoh : T_BELI_BL= 5 {NUMERIK} 5 T_BELI_TH= 5 {NUMERIK} 5 T_JUAL_B= 5 {NUMERIK} 5 T_JUAL_TH= 5 {NUMERIK} 5 Vendor= 30 {CHARACTER} 30 Contoh : PT. PASCA

Kamus data T_akh_beli= 8 {DATE} 8 Contoh : 23 Januari 2008 Laba = 3 {NUMERIK} 3 Contoh : Catatan= 4 { MEMO} 4 Contoh : Barang sudah di kirim

Kamus data Tabel Penjualan No_faktur= 15 { CHARACTER } 15 Contoh : FAKTUR Tgl_jual= 8 {DATE} 8 Contoh : 26/01/08 Customer= 25 { CHARACTER } 25 Contoh : Aulia Faqih Jam_trans= 8 { CHARACTER } 8 Contoh : 12:15 Ket_jual= 150 {CHARACTER} 150 Contoh : Clear Jn_trans= 1 { CHARACTER } 1 Contoh : TUNAI Tipe= 2 { CHARACTER } 2

Kamus data Tabel Konsumen CUS_KODE= 10 { CHARACTER } 10 Contoh : CUST CUS_NAMA= 25 { CHARACTER } 25 Contoh : Tri Listyorini ALAMAT= 40 { CHARACTER } 40 Contoh : Jl. Nakula I No. 5 – 11 Semarang KOTA= 20 { CHARACTER } 20 Contoh : Semarang TELP= 25 { CHARACTER } 25 Contoh :

TESTING Metode yang digunakan dalam testing sistem ini menggunakan Metode Black Box

Form Penjualan

BLACK BOX-TESTING