Tanggung Jawab Ilmu Prof. Dr. Nur Syam, MSi Guru Besar Sosiologi IAIN Sunan Ampel
Tanggung Jawab Akademis •Menemukan teori atau konsep yang dapat diuji kebenarannya atau context of discovery •Menguji teori atau konsep yang memiliki rujukan empiris atau context of testing •Mengembangkan teori atau konsep yang dianggap penting atau context of development •Mengembangkan relevansi teori atau konsep untuk kehidupan sosial atau context of implementation
Tanggung Jawab Sosial •Menjaga harmoni kehidupan sosial atau context of social harmony •Mengembangkan teori atau konsep yang dapat diaplikasikan di dalam kehidupan sosial atau context of aplication •Mengawasi perubahan sosial yang direncanakan atau context of social control •Menghasilkan perubahan sosial yang relevan dengan tuntutan sosial atau context of social production.
Tanggung Jawab Moral •Ilmu yang dapat menjaga moralitas masyarakat atau context of morality •Ilmu yang berbasis pengembangan moralitas masyarakat atau context of moral development •Ilmu yang berbasis moralitas agama sebagai dasar pijak agama atau context of moral basis •Ilmu yang membawa perbaikan moral atau context of moral improvement
Netralitas Ilmu •Dalam konteks ilmu obyektif, Ilmu itu netral atau value free. Ilmu tidak terkait dengan social judgment, moral dan social responsibility •Dalam konteks ilmu subyektif, ilmu itu tidak netral atau momot nilai atau value laden. Ilmu terkait dengan social judgment, moral and social responsibility
Fungsi teori •Trans-teori atau teori yang melampaui posisinya sebagai teori yang obyektif- faktis tetapi mampu berperan sebagai pendorong perubahan sosial •Teori murni yaitu teori yang hanya digunakan untuk pengembangan teori itu sendiri dan tidak bersentuhan dengan dimensi perubahan sosial
Peran teoritkus •Peran sebagai Nabi yaitu ahli teori yang memiliki komitmen untuk melakukan perubahan sosial. Ia berperan sebagaimana Nabi yang menjadikan teori sebagai instrument kritis bagi perbaikan masyarakat atau agen. •Peran sebagai pendeta yaitu ahli teori yang hanya berperan menjaga harmoni sosial saja tanpa berpretensi untuk melakukan perubahan sosial. Peran sebagaimana pendeta yang hanya menjadi penerus ajaran atau actor.
Pilihan Yang Harus dilakukan •Menjadi ilmuwan yang memiliki komitment bagi pengembangan masyarakat. •Menjadi ilmuwan yang memiliki komitment bagi pengembangan moralitas keagamaan •Menjadi ilmuwan yang memiliki komitment bagi terwujudnya masyarakat yang adil dan makmur berdasarkan komitment kebangsaan.
Tugas mk filsafat ilmu •Positivisme •Fenomenologi •Metode penelitian filsafat •Tanggung jawab ilmu •Filsafat sosial •Filsafat sejarah •Flsafat hukum •Filsafat agama •Filsafat al-qur’an •Filsafat hadits