Retno Adriyani, ST Bagian Kesehatan Lingkungan FKM - UNAIR

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Oleh: M. Hatta Djamil QMS Assessor LRQA Indonesia
Advertisements

PEDOMAN CARA PRODUKSI PANGAN OLAHAN YANG BAIK (GOOD MANUFACTURING PRACTICES) INDUSTRI MAKANAN, HASIL LAUT DAN PERIKANAN Direktorat Jenderal Industri Agro.
STANDARISASI DAN SERTIFIKASI PANGAN OLAHAN
KONSEP PENERAPAN KUALITAS AIR MINUM
KESEHATAN LINGKUNGAN FKM-Unair
Penyediaan air bersih ke dalam bangunan
PENGOLAHAN AIR LIMBAH DENGAN METODE KIMIAWI DAN FILTRASI
LATAR BELAKANG : ANAK – ASET BANGSA MEMERLUKAN PERLINDUNGAN DARI PAPARAN MAKANAN YANG TIDAK MEMENUHI SYARAT BAGI KESEHATAN PEMERIKSAAN BBPOM SURABAYA.
CARA PEMBUATAN OBAT TRADISIONAL YANG BAIK (CPOTB)
PEMBUANGAN LIMBAH DAN SAMPAH
Good Manufactory Practices
SKEMA PENERAPAN SISTEM KEAMANAN PANGAN PADA TIAP TAHAPAN PRODUKSI
Penyediaan air bersih kedalam bangunan
Pujianto DINAS PERINKOP DAN UMKM KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2014
Aspek Kualitas Rumput Laut
Water Supply in Emergency Situation
ROBERT IRWANTO, Pengaruh Pembuangan Limbah Cair Industri Tahu Terhadap Kualitas Air Sumur Di Kelurahan Krobokan Kota Semarang.
TEKNIK PENGAMBILAN SAMPEL AIR PERMUKAAN DAN PERPIPAAN
SANITASI INDUSTRI PANGAN
SYARAT, PEMERIKSAAN DAN PENGAWASAN AIR MINUM
Seperti Apa Standar Air Bersih?
PAM dan SANITASI MAKANAN
Penjernihan Air Limbah Rumah Tangga Bekas Cucian Baju Menggunakan Metode Penyaringan Pasir Lambat Untuk Sarana Penyiraman Tanaman Kelompok 4 A Novita Dewi.
DESINFEKSI (KLORINASI,OZON,UV)
Pendahuluan Penyediaan Air Bersih
PEDOMAN CARA PRODUKSI PANGAN OLAHAN YANG BAIK (GOOD MANUFACTURING PRACTICES) INDUSTRI MAKANAN, HASIL LAUT DAN PERIKANAN Direktorat Jenderal Industri Agro.
MASALAH AIR BERSIH & AIR MINUM KETIKA BENCANA
Good Manufactory Practices
TUGAS AKHIR UTS BUATLAH POSTER YG BERTEMA SANITASI MAKANAN & MINUMAN ATAU KEAMANAN PANGAN PRINTOUT DIKUMPULKAN SAAT UTS, DITARUH DITENGAH LEMBAR JAWAB.
PENERAPAN SNI WAJIB AIR MINUM DALAM KEMASAN
Pengawasan Pangan Siap Saji
MI.5. “SANITASI LINGKUNGAN DI KELUARGA”
INFORMASI PRODUK WATER FILTER
PENGENDALIAN MUTU HASIL TERNAK
Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH
SANITASI LINGKUNGAN OLEH : ISWADI, M.Pd.
HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM (DAM)
PENDAHULUAN Sistem penyediaan makanan nasional di Indonesia salah satu di antaranya dipenuhi oleh industri pangan. Dalam penyediaan makanan tersebut, Industri.
INSTALASI AIR riswandi E –maill :
Cukup jumlah dan mutu (gizi, beragam, dll)
AIR SEBAGAI SUMBER AIR MINUM
AIR SEBAGAI SUMBER AIR MINUM
Prosedur Operasional Standar Sanitasi
SUMBER-SUMBER AIR BERSIH/BAKU PERTEMUAN III Nayla Kamilia Fithri
HrACCP ABON IKAN TUNA Oleh : Aprilla Dian P
CARA PEMBUATAN OBAT TRADISIONAL YANG BAIK (CPOTB)
Standarisasi Kesehatan Lingkungan Di Perusahaan oleh : nor wijayanti
PROPOSAL PENELITIAN   PENERAPAN SANITASI DI tempat rekreasi PANTAI TAMBAK REJO KABUPATEN BLITAR TAHUN 2015 POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURABAYA PROGRAM.
Pendahuluan Sitem Penyediaan Air Minum
PERUNDANG-UNDANGAN SANITASI PERMUKIMAN DAN TEMPAT-TEMPAT UMUM
HIGIENE SANITASI PANGAN
Pendahuluan Penyediaan Air Bersih
Penyediaan Air Bersih di RS
Uji Kualitas Air Tujuan DASAR TEORI ALAT & BAHAN LANGKAH KERJA
Kebutuhan air Kebutuhan air dalam bangunan artinya air yg dipergunakan baik oleh penghuninya ataupun oleh keperluan2 lain yg ada kaitannya dg fasilitas.
Tugas Biologi Kelompok 6 Nama anggota: Aditya desty ningtias
Perencanaan dan Strategi Pengolahan Air Minum dan Air Bersih
Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH
Munjul, 23 Juli SEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN PUSKESMAS MUNJUL.
(SANITASI, HIGIENIS, DAN
SANITASI MAKANAN & MINUMAN A.M.FADHIL HAYAT. PENGERTIAN Makanan (WHO): semua substansi yg diperlukan oleh tubuh, kecuali air dan obat2an dan substansi.
Pelatihan KSM Hibah Tengki Septik Individu Kabupaten Bogor
PENGAWASAN KUALITAS MAKANAN. Tujuan umum :  Mampu melakukan pengendalian keamanan mak min Tujuan Khusus :  Mampu menjelaskan pengaruh lingk fisik mak.
Cara Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) untuk sediaan Liquid & Semisolid
PENDAFTARAN PANGAN OLAHAN
LIMA KUNCI KEAMANAN PANGAN WHO
SISTEM PENGAWASAN DAN SURVEILANS KUALITAS AIR JAWA TENGAH.
Keamanan Pangan. – Keamanan Pangan adalah kondisi dan upaya yang diperlukan untuk mencegah pangan dari kemungkinan cemaran biologis, kimia dan fisik yang.
INFRASURUKTUR AIR BERSIH KELOMPOK 3. 1.YUSUFE1B MUQRINE1B YANA WAHYUNIE1B M. AKBAR MUKHLISE1B YUDHYAQSAE1B M.
PERMENKES RI NO. 37 TAHUN 2012 dr. Melinda Wilma Dinas Kesehatan Kota Padang 17 Oktober 2019 KEBIJAKAN PELAYANAN KESEHATAN DI LABORATORIUM PUSKESMAS.
Transcript presentasi:

Retno Adriyani, ST Bagian Kesehatan Lingkungan FKM - UNAIR Fenomena Air Isi Ulang Retno Adriyani, ST Bagian Kesehatan Lingkungan FKM - UNAIR

Tidak ada kehidupan di dunia, tanpa ada air Sel tubuh manusia sebagian besar terdiri dari air Keseimbangan air masuk dan keluar  memerlukan suplai air minum Kegiatan sehari-hari lainnya memerlukan air bersih

Definisi Air minum (potable water) : air yang melalui proses pengolahan atau tanpa proses pengolahan yang memenuhi syarat kesehatan dan dapat langsung diminum (KEPMENKES RI NO. 907/MENKES/SK/VII/2002) Air bersih (clean water) : air yang digunakan untuk keperluan sehari-hari yang kualitasnya memenuhi syarat kesehatan dan dapat diminum apabila telah dimasak (PERMENKES RI NO. 416/MENKES/Per/IX/1990)

SYARAT AIR MINUM Kelayakan dan keamanan untuk diminum, ditinjau dari segi : Fisik (rasa, bau, warna, kejernihan) Bebas bahan kimia, radioaktif dan bakteri berbahaya

Pemenuhan Kebutuhan Air Minum daerah perkotaan Air Minum dari Air Bersih (dimasak dulu sebelum dikonsumsi) Diperoleh dari sumber : Air PDAM, air sumur dll Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) Air Minum Isi Ulang (AMIU)

Faktor bervariasinya pemenuhan kebutuhan air minum ditinjau dari segi sumbernya: Air PDAM ~ kualitas air bersih Sumber air  air permukaan, pada umumnya telah mengalami pencemaran fisik, kimia, biologis  proses pengolahan konvensional sd advanced Harus dimasak dulu Air sumur Kualitas tergantung lokasi

AMDK Sumber air  mata air  proses pengolahan advanced, dikemas dalam wadah Potable water Ada standart mutu Harga relatif mahal AMIU Sumber air  bervariasi  proses pengolahan advanced Harga lebih murah dibanding AMDK

PERATURAN TENTANG PERSYARATAN AIR MINUM PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NO. 416/MENKES/PER/IX/1990 tentang Syarat-syarat dan Pengawasan Kualitas Air KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NO. 907/MENKES/SK/VII/2002 tentang Syarat-syarat dan Pengawasan Kualitas Air Minum KEPUTUSAN MENTERI PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN, RI No. 167/MPP/Kep/5/1997 tentang Peryaratan Teknis Industri dan Perdagangan AMDK STANDAR NASIONAL INDONESIA SNI 01-3553-1996 Air Minum Dalam Kemasan (AMDK)

Depot Air Minum Isi Ulang Usaha industri yang melakukan proses pengolahan air menjadi air minum dan menjual secara langsung kepada konsumen di lokasi pengolahan Konsumen membawa wadah sendiri untuk diisi dengan air produksi Depot AMIU

FAKTA TENTANG AMIU Depot AMIU semakin menjamur usaha yang menjanjikan keuntungan di masa krisis pilihan alternatif masyarakat perkotaan dalam penyediaan air minum dg harga relatif murah dibanding AMDK. AMDK dikemas dlm galon ditawarkan Rp 6.500 sampai Rp 8.000 (tukar galon), AMIU harganya antara Rp 2.500-Rp 3.000 per galon (Suara Merdeka, 2003).

Sumber air baku Pemeriksaan Badan POM (2003)  sampling dan pengujian laboratorium thd mutu air produksi Depot AMIU di 5 kota : sumber air baku : air dr mata air yg diangkut dg tangki.

Kualitas air produksi Penelitian Dr. Suprihatin dkk (2002) analisis sampel AMIU di 10 kota besar di Indonesia : kualitas AMIU bervariasi 34% sampel tidak memenuhi sedikitnya satu parameter kualitas air minum berdasar Kepmenkes RI No. 907/Menkes/SK/VII/2002 16% sampel tercemar bakteri coliform Pemeriksaan Badan POM (2003)  sampling dan pengujian laboratorium thd mutu air produksi Depot AMIU di 5 kota (95 depot) : 19 yang tidak memenuhi syarat mikroba (E. Coli / coliform / salmonella) 9 produk mengandung Cadmium yang melebihi batas yg diperbolehkan

Proses Pengolahan Pemeriksaan Badan POM (2003)  sampling dan pengujian laboratorium thd mutu air produksi Depot AMIU di 5 kota (95 depot) : proses desinfeksi : sinar UV 53 Depo Ozon (ozonisasi) 2 Depo UV + Ozon 28 Depo Sinar UV+Ozon + RO 1 Depo Lain-lain 11 Depo

Perjalanan air menjadi AMDK: Dari mata air atau sumur artesis, air ditandon dalam sebuah tanki. Air kemudian dialirkan ke dua arah: ke keran-keran di luar untuk dialirkan ke tanki-tanki air (untuk diangkut ke pabrik di lokasi lain), dan ke pabrik di lokasi yang sama. (Di Pabrik:): Air melalui filter 5 mikron untuk menyaring kotoran berupa partikel. Filter karbon I untuk menyaring bau, rasa, dan warna. Filter karbon II Filter 1 mikron untuk menyaring kotoran berupa partikel. Ozonisasi (desinfeksi) Masuk ke Finished Tank. Pengisian ke botol-botol, sepenuhnya dilakukan oleh mesin. Filter-filter karbon dicuci seminggu sekali. Cek mikrobiologi, kimia dan fisika dilakukan masing-masing satu kali sehari. (Lily dkk, 2003)

Peralatan Depot AMIU kapasitas 2.500 liter/jam (Teknofilter) : Ukuran tempat minimal 3 x 5 meter Tangki Air, untuk menampung air sesuai kapasitas produksi/hari, dapat terbuat dari Stainless Steel, Fibre Glass, Plastik. Pompa Air, menggunakan jenis pompa semi jet, bahan Stainless, Plastik. Filter Air, jenis adsorbsi, bahan tabung stainless, PVC, Fibre Glass. Fungsi Filter tersebut adalah untuk menyaring shg diperoleh kesetimbangan baru standar air minum. Ozon, fungsi : mensterilisasi media/tempat berlangsungnya proses filterisasi, air, tabung filter, tangki air, dan instalasi sehingga proses terhindar dari kontaminasi dengan zat/unsur yang diperlukan.  Ultraviolet, fungsi : membunuh bakteri dan mikro organisme pada air. 

Cartridge/Microfilter, fungsi saringan mikron untuk menyaring partikel kecil dalam air.  Kran Outlet, keluaran air dari proses haus maksimal sesuai kapasitas produksi yang dibutuhkan.  Uji laboratorium Sucofindo Bahan baku : Air tanah, air mata air, air PDAM

Pengawasan Pemerintah thd Depot AMIU Berdasar Kepmenkes RI No. NO. 907/MENKES/SK/VII/2002 yang melakukan pengawasan terhadap kualitas air minum adalah Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota Surat Edaran Menteri Kesehatan RI No. 860 tahun 2002 tentang Pembinaan dan Pengawasan Hygiene Sanitasi Depot Air Minum Isi Ulang

Teknologi AMIU dan AMDK sama-sama menggunakan teknologi advanced yg bertujuan meningkatkan kualitas air bersih menjadi air minum Standart air prodduksi AMIU harus sesuai dg peraturan yg telah ditetapkan  masih ada AMIU yg tidak memenuhi syarat

Dinas Kesehatan Kab/Kota sbg pengawas harus proaktif  dukungan sumber daya ? Kontrol thd sumber air baku ??? Kontrol thd kelayakan wadah ??? Pengetahuan operator, supplier peralatan terhadap spesifikasi peralatan ???? Pd industri, proses operasi dan pemeliharaan alat sangat penting  SOP dan Quality Control ?????

Simpulan & Saran Peraturan mengenai syarat kualitas air produksi AMIU dan pengawasannya sebenarnya sudah ada Standarisasi teknis operasional Depot AMIU perlu diatur dalam peraturan, dengan memperhatikan : SDM, Teknis (proses produksi & wadah), Higiene dan sanitasi, Air baku dan air produksi

Penggunaan wadah yang digunakan oleh konsumen perlu diatur guna menghindari : - pemalsuan produk - jaminan higiene dan sanitasi wadah yg dapat mempengaruhi kualitas air pada konsumen

Daftar Pustaka Suara Merdeka, 2003. Disorot tapi Tetap Diminati Masyarakat. http://www.suaramerdeka.com/harian/0306/07/kot9.htm (sitasi 18 September 2003) BPOM RI, 2003. Keterangan Pers Badan POM RI No. KH.00.01.4.23.2003 tentang Hasil Pengujian Lab Atas Kualitas Air Pada Depo Air Minum (Isi Ulang). http://www.pom.go.id/public/press_release/default.asp (sitasi 18 September 2003) Lily Wibisono/I Gede Agung Yudana, 2003. Mencari Mutu Air Kemasan dlm Intisari on the net. http://www.indomedia.com/intisari/2001/Jun/air_udara.htm (sitasi 24 September 2003) Teknofilter. Peralatan Refill Isi Ulang Galon . http://www.teknofilter.com/teknofilter_02.htm(sitasi 18 September 2003) Suprihatin, 2003. Hasil Studi Kualitas Air Minum Depot Isi Ulang. Makalah pada Seminar Sehari Permasalahan Depot Air Minum dan Upaya Pemecahannya (Aspek Kualitas, Kehalalan Produk dan Perlindungan Konsumen), 1 Mei 2003. Airlangga Room Hyatt Regency, Surabaya.