Al Baqarah Sapi Betina Pelajaran minggu ketiga Senin 13 Juni 2005
Diharapkan pelajaran minggu lalu sudah dihapal dengan baik, sebab hal ini akan lebih memudahkan dalam menghapal karena banyak kata yang akan berulang. Ralat untuk pelajaran minggu lalu adalah penambahan tanda tasydid pada illa di ayat 9 yang lengkap, tetapi pada terjemah perkata sudah benar. Jangan lupa untuk mengajarkan juga kepada anak, istri atau keluarga maupun teman (terutama yang tak punya akses komputer), dan memforward kepada yang punya akses Diberikan sedikit demi sedikit dengan harapan dalam satu tahun sudah bisa hapal 1 juz lengkap dengan terjemahannya Jangan menunda-nunda penghapalan hingga menumpuk. Apabila sempat menumpuk maka bisa saja dalam 15 tahun tidak bisa menyelesaikan, walau setengah juz. Selamat menghapal semoga kita selalu dalam lindungan Allah dalam melakukan kebaikan, dan memberikan kemudahan dalam pemahaman. Aku berlindung kepada Allah dari godaan Syetan yang terkutuk Dengan nama Allah yang maha pengasih maha penyayang
Ayat ) Dalam hati mereka ada penyakit, lalu Allah menambah penyakitnya dan bagi mereka siksa yang pedih, disebabkan mereka berbohong Di dalamHati-hatimerekapenyakitLalu telah menambahmereka Allahpenyakitdanbagimerekasiksapedih denganApa yangAdalah (Mereka itu)Mereka berdusta Hapalkanlah sebelum ke halaman selanjutnya
Ayat ) Dan apabila dikatakan pada mereka: Janganlahkamu berbuat kerusakan di muka bumi! Mereka menjawab: Sesungguhnya kami adalah orang-orang yang mengadakan perbaikan danketikaTelah dikatakankepadamerekajanganlah Kalian membuat kerusakanDi muka/ di dalam bumiMereka berkata sesungguhnyaApa yangKami adalahOrang-orang yang mengadakan perbaikan Hapalkanlah sebelum ke halaman selanjutnya
Ayat ) Ingatlah sesungguhnya, mereka itulah orang-orang yang berbuat kerusakan tetapi mereka tidak menyadarinya ingatlahsesungguhnyamereka Orang-orang yang membuat kerusakan tetapitidakMereka menyadari Hapalkanlah sebelum ke halaman selanjutnya
Ayat ) Apabila dikatakan kepada mereka: Berimanlah kamu sebagaimana orang-orang lain yang telah beriman!. Mereka menjawab : Adakah kami akan beriman sebagaimana orang-orang bodoh itu telah beriman? Ingatlah sesungguhnya mereka itulah orang yang bodoh, tetapi mereka tidak menyadari danketikaTelah dikatakankepadamereka Berimanlah kalian Apa yangsepertiTelah berimanmanusia Mereka berkata apakah Apa yangseperti(kami) beriman Telah beriman Orang2 bodoh ingatlah sesungguhnyamereka Orang2 bodoh tetapitidak Mereka mengetahui Hapalkanlah sebelum ke halaman selanjutnya
Ayat Ulangan Al Baqarah terjemahkanlah
Pelajari dan hapalkan 4 ayat tadi beserta terjemahannya Materi selanjutnya adalah Al Baqarah 14–16 Materi Insya Allah akan terbit setiap Senin, hal ini untuk memberi waktu penghapalan dan pengertian yang lebih baik. Kata dengan warna biru berarti kata itu merupakan kata ulangan dari sebelumnya, jadi anda seharusnya sudah tahu (hapal) Apabila ada kesalahan dalam pelajaran ini, harap bisa anda layangkan ke agar bisa dimasukkan ke dalam ralat pada materi Kirimkanlah materi ini ke seluruh teman anda, Agar pemahaman terhadap Al Quran dapat lebih dimengerti oleh banyak orang Jika anda bisa memforward saat ini, maka lakukanlah Insya Allah kita termasuk orang-orang yang melestarikan Al Quran dan Berkah Allah tercurah kepada kita semua.