Aplikasi Penggunaan Proses Pemesinan Non-Konvensional dengan Plasma Cutting pada Pembuatan Produk Meja Makan Abdul Aziz W I0310001 Fatma Fitriana S I0310017.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Peserta diklat mengetahui prosedur dalam menyambung benda kerja
Advertisements

Pemotongan dengan oxy-acetylene
FUNCTION ; MAINTENANCE AND REPAIR AT THE OPERATIONAL LEVEL
Peralatan Tangan dan Listrik
Hemat Energi Listrik Rumah Tangga
Macam-Macam Sambungan
LAS BUSUR LISTRIK.
KARAKTERISTIK KAPASITOR DAN PARAMETERNYA
Pengenalan Alat dan Mesin
Tegangan Muka Contoh aplikasi.
PROSES SHEET METAL.
Fakultas Teknologi Industri
By : Asriadi Pertemuan 4. Casing Power Suplay Casing merupakan bagian komputer yang berfungsi sebagai pakaian atau pelindung dari CPU. Bentuk yang umum.
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
ALAT –ALAT TANGAN 2 (HAND TOOL)
LAS.
Kelompok 3 Juhni (D ) Finansius (D )
Teknologi Dan Rekayasa
Potensial Listrik Tinjau sebuah benda/materi bermassa m bermuatan q, ditempatkan dekat benda bermuatan tetap Q1. Jika kedua buah benda mempunyai muatan.
Teknologi Dan Rekayasa
MELAKSANAKAN PENGELAS PEMOTONGAN TERMAL, DAN PEMANASAN
TEKNIK PENGECORAN LOGAM KELAS XII/ SEMESTER 5 DAN 6 KOMPETENSI DASAR 2
Teknologi Dan Rekayasa
Teknologi Dan Rekayasa
MEBELER LABORATORIUM.
DIODA KELOMPOK 2.
Teknologi Dan Rekayasa
Gas Tungsten Arc Welding
Teknologi Dan Rekayasa
Teknologi Dan Rekayasa
Menggunakan peralatan Tangan dan Listrik
Teknologi Dan Rekayasa
KABEL ARUS KUAT PENGHANTAR / KABEL.
Teknologi Dan Rekayasa
Teknologi Dan Rekayasa
Teknik Pengelasan PPNS
Memotong,Membelah Kayu dg Gergaji Tangan
Teknologi Dan Rekayasa
MELAKSANAKAN PENGELAS PEMOTONGAN TERMAL, DAN PEMANASAN
Menggunakan peralatan Tangan dan Listrik
Proses Dasar Pembentukan Logam
KAPASITOR OLEH: SRI SUPATMI.
Teknologi Dan Rekayasa
Proses-proses pembuatan Alat Pembakar (Burner)
Teknologi Dan Rekayasa
LISTRIK DINAMIS.
ALAT PENGKLEMAN PADA MESIN FRAISH
Plasma Arc Welding Oleh : Mohammad Bagus A
Teknologi Dan Rekayasa
SUHU DAN KALOR.
Komponen Perangkat Proses dan Komponen Pendingin
Teknologi Dan Rekayasa
ANALISA BENTUK KAMPUH X TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIK PADA PENGELASAN BAJA KARBON DENGAN ELEKTRODA E7015.
Teknologi Dan Rekayasa
MIXER rsigitpramuko.yahoo.com.
Gelombang elektromagnetik
Proses Dasar Pembentukan Logam
LAS LISTRIK X TKR-B.
LISTRIK STATIS
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
KERJA BAJA (LAS LISTRIK DAN OKSI-ASETELIN)
SAMBUNGAN ELEMEN MESIN
TEGANGAN TINGGI.
X PROPOSAL Home PROPOSAL MESIN PEMARUT KELAPA DENGAN 2 ROLL PARUT
Kerja bangku YUSUF RIZAL FAUZI, S.T., M.T. Mengukur dan menandai benda kerja Mengukur benda kerja berarti membandingkan suatu besaran yang diukur dengan.
SUHU DAN KALOR UNIVERSITAS ESA UNGGUL PERTEMUAN KE - IX
LISTRIK DINAMIS AZIZ EFFENDY, S.Si SMP AL IZZAH BATU.
PERPINDAHAN KALOR Sapriesty Nainy Sari, ST., MT.
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING PROGRAM STUDI KEAHLIAN (SKILL DEPARTEMEN PROGRAM) : TEKNIK BANGUNAN (BUILDING TECHNOLOGY) KOMPETENSI.
Listrik Statis By: Kelvin jonathan/9.1/21. Jens Martensson 2 1 Peristiwa kehidupan sehari hari listrik statis 2 Fenomena petir dan solusinya.
Transcript presentasi:

Aplikasi Penggunaan Proses Pemesinan Non-Konvensional dengan Plasma Cutting pada Pembuatan Produk Meja Makan Abdul Aziz W I0310001 Fatma Fitriana S I0310017 Muhammad Hisyam A I0310030 Rohandi Latif I0310037 Tri Wisudawati I0310042 Yuni Wijayanti I0310045

Pengertian Plasma Cutting Adalah proses yang digunakan untuk memotong baja atau logam lain dari ketebalan yang berbeda atau dengan bahan lain dengan menggunaka torch plasma.

Prinsip Kerja Menggunakan aliran listrik DC untuk memanasi udara hingga suhu yang sangat tinggi sampai pada titik plasma ( panas diatas ribuan derajat celcius ) Kemudian didorong melalui logam yang akan dipotong. Plasma cutting sangat sederhana dan hanya memerlukan pasokan udara ( dari Kompresor ) dan stop kontak listrik untuk beroperasi.

Gambar 1. Peralatan Plasma Cutting

Bagian dari Plasma cutting Power Supply : mengubah tegangan AC ke adjustable diatur pengguna ( secara kontinu ) menjadi arus DC. Klem tanah atau Ground Negative Hand Torch berisi pemicu untuk mengendalikan pemotongan dan nozzle melalui hantaman udara dari kompresor. Sebuah elektrida juga terpasang di dalam Hand Torch di belakan ujung nozzle.

Gambar 2. Penggunaan Plasma Cutting pada Bahan

Cara Pengoperasian Kontak antara elektroda ( menyentuh ) nossel. Ketika Hand Torch dinyalakan, arus DC mengalir melalui proses ini. Udara panas menekan dan mulai berusaha untuk keluar bersamaan dari ujung mulut nozzle. Udara dan elektroda mengalir kembali dan menetapkan celah tetap antara elektroda dan ujungnya Udara mendorong elektroda ke belakang, arus DC diaktifkan dan diatur sehingga tidak lagi mengalir melalui ujung mulut nozzle melainkan mengalir di antara elektroda dan benda kerja.

Perbandingan Proses Pemotongan

Proses Pembuatan Meja Makan Meja makan ini terdiri dari : Kaki meja makan (4 kaki). Plat besi untuk alas meja makan. Kaca bagian atas meja makan.

Pembuatan Kaki Meja Makan Kaki meja makan ukir tersebut terbuat dari material jenis besi. Kaki meja makan dibuat dengan ukuran 80cm dari permukaan tanah.

Plat Besi Alas Meja Makan Material plat besi yang digunakan untuk alas meja dibuat dengan ketebalan 4mm. Plat besi tersebut diproses menggunakan mesin CNC Plasma Cutting sesuai pola. Plat besi yang telah berpola dijadikan sebagai alas bawah meja makan.

Gambar 3. Plat besi alas meja makan

Kaca Bagian Atas Meja Makan Kaca bagian atas meja makan dibuat dengan ukuran yang lebih besar dari alas plat besi ukir, yakni untuk masing-masing ukuran panjang maupun lebarnya dilebihkan sebesar 6cm dari ukuran plat besinya. Masing-masing ukuran sisi kaca alas meja makan tersebut adalah sebesar 234cm x 114cm.

Perakitan Meja Makan Kaki meja makan di sambungkan dengan alas meja makan dengan sekrup. Bagian atas plat besi alas meja makan diberi tambalan bantalan karet. Alas kaca untuk meja makan dipasang. Selesai.