PENULIS : WAHYUDI ANGGORO HADI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Tidak dapat diperbaharui
Advertisements

Kesetimbangan Lingkungan
PROGRESS DAN KENDALA PENGELOLAAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL BADAN LITBANG KEHUTANAN Oleh: Kepala Badan Litbang Kehutanan Dialog Dua Mingguan Manggala Wanabakti,
AGROINDUSTRI DWI PURNOMO.
PENANAMAN POHON Sri Wilarso Budi R Laboratorium Silvikultur Fakultas Kehutanan IPB
Oleh Baharuddin Nurkin
PEMULIAAN POHON HUTAN II. Uji Species
Apakah mulsa itu? Mulsa adalah sisa tanaman, lembaran plastik, atau susunan batu yang disebar di permukaan tanah. Mulsa berguna untuk melindungi permukaan.
REBOISASI DAN PENGHIJAUAN
Teknologi Biobriket.
Karimunjawa, Pesona Alam Tropis
Diagram spider web nilai sensori produk hand & body cream
PELUANG AGROINDUSTRI PEDESAAN BERBASIS KOMODITAS UNGGULAN
BAB I PENDAHULUAN “BOTANI”.
Mitigasi Laut.
Renewable Energy Oleh : Heri Sutrisno
AKTIFITAS ILLEGAL DI DALAM KAWASAN HUTAN
KULIAH 2 ENERGI DAN ELEKTRIFIKASI PERTANIAN
Minyak bintaro (Cerbera manghas)
Reboisasi dan Penghijauan
TEKNIK SILVIKULTUR Oleh : Suryo Hardiwinoto, dkk Laboratorium Silvikultur & Agroforestry Fakultas Kehutanan UGM, YOGYAKARTA.
HUTAN DAN PEMANASAN BUMI
BIOSFER PENDAHULUAN PENGERTIAN BIOSFER
HUBUNGAN CAHAYA DAN TANAMAN
Asep Andi Suryandi ( ), Eko Aptono Tri Yuwono ( )
TEKNOLOGI PENGELOLAAN
MODEL SISTEM STUDI SISTEM TATA AIR
K 02 SEJARAH DAN RUANG LINGKUP ENERGI
Atasi Kolesterol dengan Jati Belanda
Energi Sumber daya energi adalah sumber daya alam yang dapat diolah oleh manusia sehinga dapat digunakan bagi pemenuhan kebutuhan energi. Sumber daya energi.
Sistem agroforestri.
PEMULIAAN POHON HUTAN II. Uji Species
PRODUKSI BENIH TANAMAN :
Dalas Gumelar ( ) Swasti Riska Putri ( )
Buah Bintaro Buah Beracun yang Bermanfaat
Rekayasa Proses Produksi Biodiesel
Upaya Pelestarian Lingkungan Hidup (lanjutan) Materi IAD VI, Htt
ENERGI BIOMASSA DONNA MOH. BUDI.
Ekologi Pemanfaatan Industri Karet
MENGURANGI KETERGANTUNGAN PADA BBM
Pencegahan dan Pemadaman Kebakaran
ENERGI BIOMASSA.
Minyak NYAMPLUNG (Calophyllum inophyllum L)
IBD, IAD, ISD (PERANAN IPA DAN TEKNOLOGI DALAM KEHIDUPAN MANUSIA)
HUBUNGAN SEBARAN FLORA DAN FAUNA DENGAN KONDISI FISIK
Pembuatan Biodesel Dari Biji Kapas (Gossypium herbaceum L)
Manfaat Iklim dan Cuaca dalam kehidupan sehari-hari
Permasalahan Agronomi, Persepsi dan Berbagi permasalahan yang timbul
GLOBAL WARMING NAMA ANGGOTA KELOMPOK : RIKI JUNI KRISMIADI
Optimalisasi Energi Baru Terbarukan (EBT)
TUGAS PENGANTAR KATALIS
Rachman E, Rostiwati, T., Sofwan B.
Q: Apa Sih Briket Arang???? Briket arang adalah bahan bakar alternatif terbuat dari bahan baku tempurung kelapa dan bahan kayu lainnya yang telah diolah.
PEMANFAATAN MINYAK TENGKAWANG nama kelompok DEDE ARIFIN HANA WILA
Journal of Biodiesel Plant
PENYEDIAAN BAHAN INDUSTRI
Kesuburan Tanah Dan Pemupukan
HUBUNGAN CAHAYA DAN TANAMAN
GLOBAL WARMING Nama Anggota : Cecilia Relly Gama Intan Firda Nurbaiduri Intani Ilham Widiyanto Rizki Dzulfiqor Mu’taz Disusun Oleh : Kelompok 3.
ISU LOKAL DAN GLOBAL OLEH YUDO SISWANTO ASEAN ECO SCHOOL MANDIRI
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
POTENSI GEOGRAFIS INDONESIA UNTUK KETAHANAN ENERGI
BIOSFER.
Sebagai Pemenuhan Tugas “pengelolaan tanah berlanjut”
Endah R. Palupi Memen Surachman Kartika Warid
ENERGI ALTERNATIF Masih ingatkah kalian dengan energi alternatif yang tersedia di alam?
TUJUAN  U/ MEMPEROLEH PRODUKSI MAKSIMUM YG LESTARI
Optimasi Energi Terbarukan (Energi Biomassa dan Energi Biogas)
PEMULIAAN POHON HUTAN II. Uji Species
OLEH : LISNA YOELIANI POELOENGAN A L I M DEDDY
Transcript presentasi:

PENULIS : WAHYUDI ANGGORO HADI PEMANFAATAN MINYAK BIJI NYAMPLUNG (Colophyllum inophyllum L) SEBAGAI BAHAN BAKAR MINYAK PENGGANTI SOLAR PENULIS : WAHYUDI ANGGORO HADI

PENDAHULUAN Krisis energi dunia yang terjadi membawa dampak yang signifikan terhadap harga bahan bakar minyak, telah mendorong pengembangan energi alternatif dari sumber energi yang terbarukan. Salah satu energi alternatif yang saat ini dikembangkan adalah biodiesel dengan menggunakan berbagai tanaman penghasil minyak, seperti minyak sawit, minyak biji jarak pagar, minyak biji kapas, maupun minyak biji nyamplung.

MANFAAT MINYAK BIJI NYAMPLUNG Sebaran tegakan alami yang tersebar secara merata diseluruh Indonesia, regenari mudah dan berbuah sepanjang tahun. Produktifitas lebih tinggi dibandingkan dengan jenis lain Tanaman mudah dibudidayakan Cocok didaerah beriklim dingin Hampir semua bagian tanamannya berdayaguna dan menghasilkan berbagai produk Berfungsi sebagai windbreaker/perlindungan untuk tanaman pertanian dan konservasi sempadan pantai

7. Pemanfaatan biji nyamplung sebagai biodiesel dapat menekan laju penebangan pohon hutan sebagai kayu bakar. Manfaat dari pohon nyamplung adalah: Kayu digunakan untuk keperluan kontruksi, pertukangan, bahan baku pembuat kapal. Minyak dari bijinya digunakan sebagai bahan bakar, ampas buah dapat digunakan sebagai briket. Nyamplung juga termasuk tanaman obat yang dapat menyuburkan rambut dan sebagai obat rematik.

Proses Pelaksanaan Persiapan Bahan 1. Pengeringan biji dilakukan untuk menurunkan kadar air dari biji nyamplung. 2. Pengepresan biji 3. Degumming dilakukan pada suhu 80 derajat Celcius selama 15 menit, sampai terjadi endapan. B. Pembuatan Biodiesel C. Pengujian Hasil dilakukan dengan dua metode yaitu uji laboratorium dan uji performa.

KESIMPULAN Biodiesel nyamplung mempunyai potensi untuk digunakan sebagai bahan bakar pengganti solar walaupun untuk masuk kedalam skala yang lebih luas perlu disempurnakan terutama untuk menurunkan viskositasnya.