ANSAMBEL MUSIK By Sabina Arlien.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PEMERINTAH KABUPATEN INDRAMAYU DINAS PENDIDIKAN
Advertisements

TEKNIK VOKAL.
Musik Nanggroe Aceh Darussalam
Harmoni dan Akor.
MUSIK NUSANTARA By Sabina Arlien.
Membawakan Acara dengan Bahasa yang Baik dan Benar, serta Santun
ASSALAMMUALAIKUM WR.WB
Permusikan di Daerah Jawa Timur
MENYIKAPI PRO-KONTRA PEMBAHASAN NOTASI BALOK PADA BAHAN AJAR MUSIK UNTUK SEKOLAH RITA MILYARTINI.
KOMPOSISI MUSIK PERKUSI
Seni Budaya Musik dan Unsur-unsurnya
Alat Musik Tradisional: Kolintang
SENI TEATER.
PENERAPAN AKOR PADA INSTRUMEN KEYBORD
Media Pembelajaran Tujuan Kompetensi Topik Topik Topik Topik Materi Belajar Materi Belajar Materi Belajar Materi Belajar Proses Berkarya Proses Berkarya.
Seni budaya musik dan unsur-unsurnya
SEKILAS TENTANG KARAWITAN
MUSIK UNTUK ANAK BEGERAK DALAM MUSIK.
Musik Mandarin.
PERGELARAN MUSIK Pengertian : kegiatan menampilkan hasil karya musik kepada orang lain. Fungsi pergelaran : Media aktualisasi diri dari pencipta karya.
ARANSEMEN MUSIK.
BIRAMA SEBAGAI UNSUR DASAR IRAMA
BERKARYA DALAM MUSIK.
Keunikan Lagu Nusantara
PENGERTIAN SENI MUSIK DAN UNSUR-UNSURNYA
ALAT MUSIK.
Ujian Semester Mata Kuliah : Pendidikan Seni di SD
WISMA NIATI PERMATASARI, Karya-karya Lagu Keroncong Asli Ciptaan Kelly Puspita (Kajian Estetika Musik)
Ritme / Irama dan Unsur-unsurnya
TERAPI MUSIK Oleh: Harsono, S.Pd.
MENAMPILKAN KARYA SENI MUSIK
BAB IV MENAMPILKAN KARYA SENI MUSIK
Fithria Futhihati Agustin, S.Pd.
ANANTYO WIDY FEBRIANTO, PEMBELAJARAN ANSAMBEL MUSIK DI KELAS 8 PADA SMP NEGERI 1 PANGKAH TEGAL.
MUSIK MANCANEGARA PENDAHULUAN MATERI SOAL.
Musik Krumpyung Seperti sudah garis nasib, yang namanya seni musik tradisional cenderung makin menipis peminatnya. Musik krumpyung yang mengandalkan instrumen.
M.U.S.I.K oleh : wing w pandu
Harmoni konvensional Harmoni modern
Disampaikan Oleh WING W PANDU
Fithria Futhihati Agustin, S.Pd.
SENI MUSIK.
STRUKTUR KARYA DESAIN INTERIOR
ARRANSEMEN DISUSUN OLEH WING W PANDU
Angklung Adalah Warisan Dunia
Nama Anggota Kelompok: Erna Fatayati (G ) Dirman Hafiz (G )
Musik Dambus Khas Bangka
MUSIK DUNIA World Music.
MENGAPRESIASIKAN KARYA SENI MUSIK
MUSIK MANCANEGARA DI ASIA
Musik Mandarin.
Kelas XII Semester 1 Guru Mapel: Deni Widi Arianto, S.Pd
Harmoni konvensional Harmoni modern
MENGENAL 8 KECERDASAN MANUSIA
Tugas Seni Musik Kelompok : Angie Dewi Cindy Melina S Evan
Kreasi musik Kelas XI.
Aldo Wijaya Chinthya Gobinder Sing M. Wira Utama
Assalamu’alaikum wr.wb
Membuat Lagu Sederhana FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Karakteristik Belajar Peserta Pelatihan
SENI MUSIK (Musik Diatonis dan Lagu Wajib/Lagu Nasional)
Rahannisa Putri Salma G11
Kreasi musik Kelas XI.
Menganalisis musik non tradisional berdasarkan simbol, dan nilai estetisnya.
PENGERTIAN SENI MUSIK DAN UNSUR-UNSURNYA KOMPETENSI Mahasiswa mampu menjelaskan definisi seni musik, dan menyebutkan serta menjelaskan unsur-unsur seni.
Bermain Musik Ansambel Campuran Seni Budaya Kelas VII.
Rahannnisa Putri Salma
PENGERTIAN SENI MUSIK DAN UNSUR-UNSURNYA KOMPETENSI Siswa mampu menjelaskan definisi seni musik, dan menyebutkan serta menjelaskan unsur-unsur seni musik.
Seni Musik Seni Budaya L. Januar Hari Saputra
SENI MUSIK BY REJOICE SHARONNE KARUNDENG. PENDAHULUAN siapa yang tidak mengenal musik. pastinya kebanyakan dari anda setiap hari mendengarkan lantunan.
Transcript presentasi:

ANSAMBEL MUSIK By Sabina Arlien

PENGERTIAN Ansambel berasal dari kata ensemble (Prancis) yang berarti bersama-sama sehingga musik ansambel dapat diartikan yaitu : Sebuah pertunjukan musik yang dilakukan secara bersama-sama dengan menggunakan lebih dari satu alat musik baik yang sejenis maupun yang campuran

JENIS-JENIS ANSAMBEL Ansambel sejenis Yaitu bentuk penyajian yang menggunakan alat musik sejenis, contoh : ansambel recorder (semuanya memainkan alat music recorder) Ansambel campuran Yaitu bentuk penyajian music ansambel yang menggunakan beberapa jenis alat musik (beraneka ragam), contoh : recorder, pianika, gitar, castagnet, tamborin, dan lain-lain

KLASIFIKASI ALAT MUSIK ANSAMBEL Alat musik melodis Berfungsi untuk memainkan / membawakan susunan nada-nada (melodi) sebuah lagu, Contoh : No. ALAT MUSIK MELODIS 1 Recorder 2 3 4 5 6

KLASIFIKASI ALAT MUSIK ANSAMBEL Alat Musik Ritmis Berfungsi untuk menentukan / memberikan irama (ritme) tertentu dalam pergelaran musik juga berhubungan dengan ketukan dan birama Contoh : No. ALAT MUSIK RITMIS 1 Triangle 2 3 4 5 6

KLASIFIKASI ALAT MUSIK ANSAMBEL Alat musik harmonis Berfungsi mengiring melodi (membawa / memainkan akor) biasanya para ahli menyebut nama soliter (berfungsi ganda dapat untuk melodi tapi juga dapat sebagai pengiring melodi) Contoh : No. ALAT MUSIK HARMONIS 1 Gitar 2 3 4 5 6

SYARAT-SYARAT BERMAIN ANSAMBEL 1. Kedisiplinan Faktor disiplin yang menjadi syarat utama bagi pemain musik ansambel. Dalam hal ini pemain harus pandai membaca partitur sewaktu lagu sedang dimainkan. Sebab di dalam partitur tidak ditemukan alat musik mana yang harus dimainkan serta alat musik mana yang tidak dimainkan 2. Lancar membaca notasi Kesuksesaan dalam bermain ansambel musik ditunjang oleh kelancaran dalam membaca notasi. Secara individu pemain dituntut untuk lancar membaca notasi, sebab sekali lupa, maka akan terjadi seorang pemain akan berhenti, yang secara otomatis akan menggangu jalannya penyajian musik bagi pemain yang lain. Sehingga lantunan suara musik mengalami kejanggalan

SYARAT-SYARAT BERMAIN ANSAMBEL 3. Terampil Memainkan Intrumen/Alat musik Setelah kedisiplinan dijalankan dengan baik serta lancar dalam membaca notasi, maka langkah selanjutnya adalah terampil dalam memainkan alat musik. Seorang pemain musik harus benar-benar terampil memainkan alat musik yang dimainkannya. Untuk dapat menjadi pemain yang terampil perlu latihan yang serius dan teratur 4. Kekompakan atau Kerja sama yang Baik Antar Pemain Keharmonisan serta keselarasan dalam sajian musik ansambel adalah ditentukan adanya kekompakan antar pemain

~ TERIMA KASIH ~