9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 1 TANGGUNG JAWAB PROFESI Prof. Dr. Valerine J.L. Kriekhoff, S.H.,M.A.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KODE ETIK BAGI PEJABAT KEUANGAN PUBLIK
Advertisements

ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN
Bab 3 BISNIS : SEBUAH PROFESI ETIS ?
Oleh : Drs. Abu Siri, S.Ag, M.PdI Kasubbag Hukum dan KUB
Hubungan antara Moral dan Etika:
ETIKA PROFESI.
ETIKA PROFESI SESI 1 : BEBERAPA PENGERTIAN ETIKA PROFESI
Pertemuan 2 Etika Profesi.
TANGGUNG JAWAB PROFESI HUKUM (ADVOKAT) II
perkembangan ETIKA PROFESI
Professional Ethics Introduction M-1 Tony Soebijono.
BAB VI ETIKA PROFESI HUKUM
KODE ETIK PROFESI HAKIM
ETIKA DAN PROFESIONALISME
BAB IV PERAN ETIKA DAN KEWAJIBAN PROFESI
PROFESI & PROFESIONAL.
Kuliah Program Diploma IV Fisioterapi
BAB XIII ETIKA PROFESI/BISNIS
ETIKA PROFESI PURWATI.
Etika Administrasi Publik (Pertemuan 1)
KODE ETIK PROFESI Mahfudhoh anugraeni
PROFESI, KODE ETIK, DAN PROFESIONALISME
BAB IV PROFESI DAN FROFESIONAL SERTA KODE ETIK
ETIKA DAN PROFESIONALISME
ETIKA DAN PROFESIONALISME PR Pertemuan 8
ETIKA DAN PROFESIONALISME
Tugas Individu Etika Profesi
Etika dan profesi M1. Introduction.
ETIKA PROFESI SESI 1 : BEBERAPA PENGERTIAN ETIKA PROFESI
12. ETIKA, KODE ETIK PROFESI DAN HUKUM
Kode Etik Profesi Hukum (Materi 9)
BABIV ETIKA PROFESI.
ETIKA BISNIS DAN PROFESI
Ilmu Sosial Budaya Dasar Profesional Masuk Desa
PERANAN ETIKA DALAM MASYARAKAT MORALITAS PROFESI HUKUM
PENGERTIAN KODE ETIK PROFESI
Pertemuan 2 ETIKA PROFESI.
ETIKA PROFESI.
PERTEMUAN KE-4 PROFESI ETIS
KODE ETIK PROFESI.
Kuliah Program Diploma IV Fisioterapi
UNDERSTANDING ETHICS.
ETIKA PROFESI.
etika Fahrobby adnan S.KOM., MMSI
BAB I PERKEMBANGAN ETIKA PROFESI
ETIKA PUBLIC RELATIONS
KODE ETIK FISIOTERAPI INDONESIA I.
Kode Etik.
Organisasi dan Kode Etik Profesi
PANCASILA 10 PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA PENGANTAR
Kode Etik Profesi.
MEMPERSEMBAHKAN KELOMPOK 1 M. Reza Ansyari LubisMuammad Abduh Arya Syaputra Novika LubisWiwik HerawatiSiti Nuranis.
MATERI FILSAFAT HUKUM - HUKUM YANG MENGATUR KEMANFAATAN KETENTUAN KODE ETIK NOTARIS.
ETIKA PROFESI.
ETIKA DAN TANGGUNG JAWAB PROFESI
KEBIJAKAN PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN PROFESI GURU
Etika tidak lain adalah aturan prilaku, adat kebiasaan manusia dalam pergaulan antara sesamanya dan menegaskan mana yang benar dan mana yang buruk. PENGERTIAN.
ETIKA PROFESI.
Pengenalan Mata Kuliah
Bab 6 Pancasila sebagai Etika
Etika Profesi 2 sks SRIYONO, S.Kom.,M.Pd
MORAL & ETIKA PROFESI Bahan 02 b
ETIKA BISNIS & TANGGUNGJAWAB SOSIAL PERUSAHAAN (CSR)
Kode Etik HEPPR – Pertemuan 6.
Etika Profesi Pertemuan 1 Organisasi dan Kode Etik Profesi
BAB III PRINSIP-PRINSIP ETIKA BISNIS DAN ETIKA PROFESI
PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA
Etika Komputer Tinjauan Umum bahan utama: Etika Komputer Teguh Wahyono.
Pembentukan, Fungsi Pokok Organisasi Profesi dan Kode Etik Profesi
Transcript presentasi:

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 1 TANGGUNG JAWAB PROFESI Prof. Dr. Valerine J.L. Kriekhoff, S.H.,M.A.

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 2 Tiga Unsur Pokok Pelaksanaan Suatu Fungsi A. TUGAS Merupakan kewajiban dan kewenangan atau kekuasaan yang harus dilaksanakan B. APARAT yang melaksanakan tugas terdiri atas komponen: Pelaksana, Pendukung dan Penunjang C. LEMBAGA Merupakan wadah (struktur, organisasi) beserta sarana dan prasarana tempat aparat melaksanakan tugasnya.

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 3 Tanggung Jawab Tanggung Jawab terkait dengan 3 hal yaitu:  Mendapat Kepercayaan  Merupakan Kehormatan  Merupakan Amanah Terdapat tiga macam Tanggung Jawab - Tanggung Jawab Moral (T-J M) - Tanggung Jawab Tekhnis Profesi (T-J TP) - Tanggung Jawab Hukum (T-J H)

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 4 Tanggung Jawab Moral Tanggung Jawab sesuai dengan nilai-nilai, norma yang berlaku dalam lingkungan kehidupan profesi yang bersangkutan (Kode Etik Profesi) yang bisa bersifat Pribadi maupun bersifat Kelembagaan (bagi suatu lembaga yang merupakan ikatan/perikatan para aparat/profesi YBS) Wujud T-J M secara Pribadi - Kesadaran hati Nurani Wujud T-J M secara Kelembagaan - Sanksi Organisatoris dari Lembaga Ybs T-J M menjadi T-J H bila nilai-nilai yang hidup dalam masyarakat diangkat dan dituangkan dalam peraturan perundang-undangan

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 5 TANGGUNG JAWAB HUKUM Tanggung Jawab yang menjadi beban aparat untuk dapat melaksanakan tugasnya dengan tidak melanggar rambu-rambu hukum Wujud pertanggungjawaban hukum adalah berupa sanksi

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 6 Tanggung Jawab Tekhis Profesi Merupakan Tuntutan bagi aparat untuk melaksanakan tugasnya secara profesional sesuai dengan kriteria tekhnis yang berlaku dalam bidang profesi yang bersangkutan, baik yang bersifat umum maupun ketentuan khusus yang berlaku dalam lembaga ybs. Sanksi terhadap pihak yang tidak dapat mempertanggungjawabklan secara tekhnis profesional adalah penilaian atas kemampuannya (unprofessional conduct)

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 7 Profesi Pekerjaan tetap bidang tertentu berdasarkan keahlian khusus yang dilakukan secara bertanggung jawab dengan tujuan memperoleh penghasilan Profesi dibedakan atas dua hal yaitu ; - Profesi Biasa - Profesi Luhur (officium noble), dituntut moralitas yang tinggi

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 8 Etika Profesi Kaidah – kaidah Pokok 1. Profesi harus dipandang sebagai pelayanan dan oleh karena itu sifat “tanpa pamrih” menjadi ciri khas dalam mengembangkan profesi 2. Pelayanan Profesional dalam mendahulukan kepentingan pencari keadilan mengacu pada nilai- nilai luhur 3. Pengembangan Profesi harus selalu berorientasi pada masyarakat secara keseluruhan 4. Persaingan dalam pelayanan berlangsung secara sehat sehingga dapat menjamin mutu dan peningkatan mutu pengemban profesi

9 September 2014Kuliah Perdana Mata Kuliah Tanggung Jawab Profesi 9 ETIKA DAN KODE ETIK ETIKA berasal dari Ethics/Ethos yaitu sistem nilai dan norma-norma moral KODE ETIK yaitu Pedoman bertingkah laku yang berdimensi moral S.Y. BALIAN: “ IN HIS PROFESSIONAL LIFE, HE IS PLAYING A ‘ROLE’ ACCORDING TO A GENERAL SCRIPT PROVIDED BY HIS PROFESSIONAL”